Anda di halaman 1dari 16

TRACER STUDY

PENELUSURAN ALUMNI
Tracer Study merupakan salah satu metode yang digunakan untuk memperoleh umpan
balik dari alumni. Umpan balik yang diperoleh dari alumni ini dibutuhkan untuk
evaluasi dalam rangka pengembangan kualitas dan sistem pendidikan. Umpan balik ini
dapat bermanfaat pula bagi lembaga pendidikan untuk memetakan dunia usaha dan
industri agar jeda diantara kompetensi yang diperoleh alumni saat kuliah dengan
tuntutan dunia kerja dapat diperkecil.

Untuk dapat mengukur sejauh mana Lembaga Pendidikan berhasil


membentuk lulusan-lulusan yang dapat berguna bagi masyarakat perlu
diadakan TRACER STUDY yang ditujukan kepada stakeholder yakni
lulusan atau alumni dan perusahaan pengguna lulusan/alumni setiap
tahunnya.
LATAR BELAKANG

Keterserapan lulusan Pendidikan SMK BKK


dalam dunia kerja menjadi tolak ukur
keberhasilan Lembaga Pendidikan Memiliki tanggung jawab untuk
dalam mendidik siswa siswa untuk memfasilitasi serta menjembatani
membentuk karakter dan lulusan-lulusan untuk memasuki
keterampilan yang dapat memberikan dunia kerja
sumbangsih kepada bangsa.

www.free-powerpoint-templates-design.com
TRACER
STUDY Adalah penelitian mengenai situasi alumni khususnya dalam hal pencarian kerja,
situasi kerja, dan pemanfaatan pemerolehan kompetensi selama pendidikan

PELACAKAN
ALUMNI
Sistem informasi tracer study alumni digunakan untuk mengetahui keberhasilan
proses pendidikan terhadap siswa, dan juga sebegai indokator keberhasilan
SURVEY
LULUSAN pendidikan yang diselenggarakan sekolah itu sendiri.

SURVEY
tracer study dilakukan untuk mengetahui apakah lulusan yang dihasilkan
FOLLOW UP
memiliki kompetensi yang baik dan relevan dengan kebutuhan dunia kerja.
TUJUAN
PENDIDIKAN
IDUKA ALUMNI

 Untuk mengetahui kompetensi  memudahkan industri  mempererat hubungan


yang dimiliki oleh alumni tersebut mendapatkan informasi antara alumni,
apakah sudah sesuai dengan lulusan yang kompeten  memudahkan informasi
kebutuhan dunia usaha/industri. untuk masuk perguruan
 Database alumni dan tinggi,
 Membangun jaringan dengan para  memudahkan dalam
alumni, serta bursa kerja, penawaran
 Bahan evaluasi atas kompetensi proyek dari alumni
lulusan, kurikulum, tenaga untuk juniornya.
Developer
pendidik, dan pengembangan
sekolah/kampus.  
 Mengetahui outcome pendidikan
dalam bentuk transisi dari dunia
pendidikan tinggi ke dunia kerja
MAMFAAT TRACER STUDY

1. Memberikan informasi penting mengenai hubungan antara dunia pendidikan dengan dunia usaha dan
industri
2. Informasi mengenai kecocokan kerja baik horisontal (antar berbagai bidang ilmu) maupun vertikal
(antar berbagai level/strata pendidikan).
3. Membantu mengatasi permasalahan kesenjangan kesempatan kerja dan upaya perbaikannya
4. informasi mengenai kompetensi yang relevan bagi dunia usaha dan industri untuk membantu upaya
perbaikan kurikulum dan sistem pembelajaran agar bisa menjawab tantangan dalam kompetisi dunia
kerja
5. Mengukur kualitas output dari pendidikan itu sendiri, seperti pencapaian, kompetensi, serta hal-hal lain
yang meliputi baik keselarasan maupun ketidakselarasan antara kualitas alumni dengan kualitas yang
diharapkan oleh Lembaga Pendidikan
Tracer study dilaksanakan 2 kali
adalah studi pelacakan jejak
lulusan/alumni yang dilakukan
kepada alumni 2 tahun setelah
lulus . OUT COME (HASIL)
 
 Memetakan kesejangan
kompetensi lulusan dan
tuntutan dunia kerja dan
dunia industri
 Mengetahui penyerapan,
proses dan posisi lulusan
Dunia Kerja
Melanjutkan study
dan Dunia
keperguruan tinggi
Industri
(IDUKA)
Menurut Report Tracer Study ITB (2014),
idealnya pelaksanaan tracer study dilakukan
2 (dua) kali

Tracer study yang kedua dapat dilakukan kembali


kepada alumni pada 4-5 tahun setelah kelulusan
(atau 3 tahun setelah tracer study pertama).
Tracer study yang pertama dilakukan kepada alumni
Fokus tracer study kedua ini lebih pada
pendidikan pada 1-2 tahun semenjak kelulusan.
mengetahui pola perkembangan pekerjaan alumni
Kondisi ini dianggap ideal karena 1-2 tahun setelah lulus,
alumni dianggap sudah memiliki pengalaman dan
kompetensi dalam pekerjaan serta pengetahuan akan dunia
kerja. Pengalaman dan kompetensi di dunia kerja inilah
yang kemudian akan menjadi umpan balik alumni bagi
perguruan tinggi terkait hubungan pendidikan tinggi dengan
pekerjaan.
PELAKSANAAN TRACER STUDY OLEH PUSAT KEGIATAN PUSAT KARIR
PENGEMBANGAN KARIER SISWA (BKK)

1. Pelatihan Soflskills
Pusat Karir merupakan satuan kerja yang mengemban tugas
2. Praktek kerja lapangan
menyiapkan lulusan untuk siap menghadapi dunia kerja. Peran
(PKL)/Magang/Internship
lain yang dilakukan pusat karir adalah mengumpulkan
3. Bursa Kerja Online
informasi terkait dengan daya saing, kualitas dan sebaran
4. Pameran Kesempatan Kerja
alumni
5. Konseling Karir

6. Tracer Study
7. Rekrutmen naker
Pusat karier adalah garda terdepan yang memiliki tugas 8. Menindaklanjuti kerjasama
utama ialah memastikan lulusan agar diterima di dunia dengan industri pasangan yang
usaha dan dunia industri (DUDI). telah menjadi mitra kerja
CARA MELAKUKAN TRACER STUDY

Data data dalam tracer study


1. Melalui form yang di berikan kepada alumi
1. Nama siswa, tahun lulus
2. Melalui form elektronik
2. Jurusan
3. Cara mencari pekerjaan
Metode pengumpulan data: disarankan online 4. Waktu mendapatkan pekerjaan
karena efektif, efisien dan praktis. Meskipun 5. Durasi memperoleh pekerjaan
demikian, dapat pula dilakukan berbagai cara 6. Jumlah perusahaan melamar VS
pengumpulan data (wawancara tatapmuka, merespon
wawancara telepon, surat pos, surat elektronik). 7. Keaktifan mencari pekerjaan
8. Jenis tempat bekerja saat ini
PERAN KEPALA PRODI
Melakukan tindak lanjut hasil penelusuran alumni (study tracer)
 Pengembangan kurikulum pengajaran
Melakukan analisa Hasil Tracer Study
 Memetakan  dunia industri yang relevan
 Menetapkkan kesenjangan kompetensi lulusan dan tuntutan
1. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK)
Dunia kerja/Industri, serta untuk mengetahui penyerapan
2. Informasi Pekerjaan Pertama
lulusan (Kesesuaian Pekerjaan dengan Program Studi
3. Waktu Tunggu Mendapatkan Pekerjaan
Alumni)
Pertama
 Mengadakan program pelatihan ketrampilan
4. Penghasilan dari Pekerjaan Pertama
tambahan/khusus bagi siswa dan lulusan SMK disesuaikan
5. Situasi Alumni Sekarang
dengan bidang keahlian yang diperlukan.
6. Kesesuaian Pekerjaan dengan Program Studi
 Mengadakan program bimbingan menghadapi tahapan proses
Alumni
penerimaan siswa dalam suatu pekerjaan (wawancara,
7. Wirausaha
psikotest).
KARTU AK 1
Kartu AK1 adalah kartu tanda pencari kerja yang sering disebut pula dengan kartu kuning.
Kartu ini dikeluarkan oleh lembaga pemerintah, Dinas Ketenagakerjaan atau Disnaker, yang
dibuat dengan tujuan untuk pendataan para pencari kerja.

Kartu AK1 dibuat di daerah kabupaten masing-masing pencari kerja. Pencari kerja hanya bisa membuat
kartu kuning di daerah aslinya, yaitu yang tertera di KTP.

 informasi dalam AK 1 yaitu nama, nomor induk kependudukan (NIK) E-KTP,


data kelulusan, hingga sekolah dan universitas tempat pencari kerja memperoleh
gelar, bergantung pada pendidikan terakhir.
SYARAT MEMBUAT KARTU AK 1
Siapkan dokumen-dokumen, umumnya sebagai berikut:

1. Email aktip dan nomor Handpone

2. Fotokopi ijazah mulai dari SD sampai pendidikan terakhir yang terlegalisasi 1 lembar (bawa juga
ijazah asli untuk berjaga-jaga) 

3. Fotocopy nilai transkrip terakhir 1 lembar

4. Fotokopi KTP 1 lembar (bawa juga KTP asli untuk berjaga-jaga)

5. Fotokopi Kartu Keluarga (KK)

6. Dua lembar pas photo berwarna ukuran 3x4 dengan latar belakang merah

7. Fotocopy sertifikat pelatihan kompetensi kerja 1 lembar (bila ada)

8. Fotocopy pengalaman kerja 1 lembar (jika ada)

9. Usia minimal 18 tahun (Tidak boleh kurang) sesuai dengan Pasal 68 UU No. 13 Th. 2013.
CARA BUAT KARTU KUNING SECARA ONLINE

1. Klik situs resmi Dinas Ketenagakerjaan, yaitu https://karirhub.kemnaker.go.id/


2. Pilih menu daftar.
3. Isi data. NIK, Nama lengkap, Email, Nomor telepon, dan kata sandi., 
4. Setelah itu, Lengkapi Anda akan diminta mengisi data, yakni mengenai akun, data diri,
pekerjaan, keterampilan, dan pendidikan.  ceklis pencari kerja
5. Ketika akun sudah jadi, pastikan Anda sudah mengunggah foto resmi ukuran 3x4.
6. Ikuti perintah yang ada dan isi semua data yang diminta, jika sudah semua klik tombol save
atau simpan.
7. Apabila sudah sampai pada klik tombol simpan, database Anda sudah tersimpan di Disnaker.
8. Selanjutnya, Anda tinggal datang ke kantor Disnaker setempat untuk mengambil kartu
kuning yang sudah jadi dan sudah dilegalisasi.  
PERPANJANGAN KARTU PENCARI KERJA AK. I

1. Wajib membawa Kartu Kuning yang Asli;


2. Kartu Tanda Penduduk (E-KTP) asli atau foto copy E-
KTP;
3. Ijasah terakhir asli atau foto copy Ijasah terakhir;
4. Pas photo Berwarna ukuran 3 X 4 sebanyak 2 lembar;

Kartu AK1 dikembalikan ke DISNAKERTRANS setempat, jika pencaker sudah mendapat pekerjaan

Jika belum mendapat pekerjaan, kartu AK 1harus diperpanjang setelah 6 bulan

Perpanjangan Kartu Kuning tidak dipungut biaya (Gratis).


Cover

Thank
Thank You
You
Insert the Sub Title
of Your Presentation

Anda mungkin juga menyukai