Anda di halaman 1dari 11

Projek Penguatan Profil Pelajar pancasila

Pengharum Ruangan Dari Kulit Jeruk Nipis

Kelompok 1
Nama kelompok
ALANA PRILDA
FITO AMALINA ESTI YESNIA
KHAIRUNNIS
GIOVANNI WIDIYANT BUDI
A
I ASVIANANT
ZUFAR
I

KETUA ANGGOTA KELOMPOK ANGGOTA ANGGOTA KELOMPOK


KELOMPOK KELOMPOK
Latar belakang
Kami menggunakan kulit jeruk nipis
dikarenakan di rumah terdapat pahon jeruk nipis
tetepi jarang dimanfaatkan sehingga buahnya
sering berceceran , sehingga menjadi limbah
lingkungan sekitar tempat tinggal menyebabkan
lingkungan menjadi kotor . Maka dari itu kita
memanfaatkan kulitnya untuk menjadi untuk
menjadi pengharum sedangkan buahnya bisa
dijadikan pelengkap masakan.
1. Bagaimana cara pembuatan
pengharum ruangan dari kulit jeruk
nipis?

Rumusan 2. Berapa banyak komposisi atau

Masalah
takaran bahan-bahan ?

3. Berapa lama ketahanan aroma


pengharum tersebut ?
Tujuan & manfaat penelitian

TUJUAN MANFAAT

1. Untuk meningkatkan nilai guna


1. Untuk mengetahui cara
kulit jeruk nipis.
pembuatan pengharum ruangan
2. Untuk mengurangi limbah.
dari kulit jeruk nipis.
3. Menghemat pengeluaran.
2.Untuk mengetahui ketahanan
4.Sebagai inovasi baru pada
aroma .
pengharum ruangan.
Jeruk nipis
Jeruk nipis (Citrus auranifolia) adalah salah satu tanaman toga yang banyak
digunakan oleh masyarakat sebagai bumbu masakan dan obat-obatan.
Kulit buah jeruk nipis mengandung banyak senyawa golongan minyak
atsiri dan golongan flavonoid . Senyawa minyak atsiri yang paling dominan
adalah golongan monoterpen hidrokarbon . Sedangkan senyawa golongan
flavonoid yang terdapat pada kulit buah jeruk nipis adalah kesetiaan, mirisitin ,
tangerin, , naringin , dan hesperidin. Kulit jeruk nipis bisa dijadikan
pengharum, parfum , dll.
Alkohol
Menurut kamus besar Bahasa Indonesia, Alkohol yaitu cairan tidak berwarna
yang mudah menguap, mudah terbakar, di pakai dalam industri atau
pengobatan, merupakan unsur yang memabukkan, dll. Kebanyakan
minumankeras, C2H5OH, etanol, senyawa organik dengan gugus OH pada
atom karbon jenuh. Pengertian alkohol menurut kamus Ilmiah Populer ialah
zat kimia cair yang dapat memabukkan. Beragam jenis alkohol dapat diperoleh
dengan mudah dan tidak mahal.
Alkohol dalam pengharum memang terlalu umum untuk diketahui.Hampir
kebanyakan pengharum sudah dapat dipastikan mengandung alkohol terutama
pengharum bentuk spray. Alkohol merupakan pelarut yang paling bermanfaat
dalam farmasi.Digunakan sebagai pelarut utama untuk banyak senyawa
organik tak terkecuali minyak atsiri yang merupakan bahan utama pembuatan
parfum.
BAHAN & ALAT
Bahan : -air
-daun kemangi
-kulit jeruk, potong kecil

-minyak zaitun
-alkohol
Alat : - pisau
- wadah parfum /pengharum
- panci
- sendok
Cara pembuatan
1 .Didihkan cangkir air mentah dalam panci, masukan
daun kemangi kering dan potongan kulit jeruk serta
minyak zaitun.
2.Aduk perlahan dan diamkan selama beberapa menit
dalam panci dengan api kecil.
3.Jika campuran tadi sudah meresap dan menghasilkan
aroma wangi, matikan api lalu dinginkan campuran air
tersebut di wadah.
4.Setelah dingin, masukan cairan ke botol semprot
sambil menggunakan penyaring teh agar sisa daun dan
potongan kulit jeruk tidak ikut masuk ke dalam botol.
5.Tambahkan air matang dan alkohol kemudian kocok
hingga merata.
6.Pengharum ruangan semprot siap digunakan
Fungsi dan cara kerja
Pengharum ruangan dari kulit jeruk nipis berfungsi
untuk memberikan kesan harum pada ruangan.

Pengharum ruangan ini digunakan atau cara kerjanya


dengan cara di semprot atau di sepryakan ke runangan.
Tha n k Yo u
Apakah ada pertanyaan ?

Anda mungkin juga menyukai