Anda di halaman 1dari 15

ASOSIASI PENGUSAHA LOGAM RIAU

PERAN ASOSIASI PENGUSAHA LOGAM RIAU


DALAM MEMASUKI PASAR MASYARAKAT
EKONOMI ASEAN (MEA)

Oleh :
Ir. Siswo Pranoto. MT
BIODATA SINGKAT
NAMA : SISWO PRANOTO
UMUR : 45 TAHUN
PENDIDIKAN : PASCA SARJANA MAGISTER TEKNIK MESIN

RIWAYAT PEKERJAAN :
 Direktur CV. MULTI METAL UTAMA 1992 s.d 1994
 Direktur dan Owner CV. SISPRA JAYA LOGAM 1994 – sekarang
 Direktur AKADEMI TEKNOLOGI PEKAN BARU , 1999 s.d 2001
 Ketua Sekolah Tinggi Teknologi Pekanbaru, 2001 s.d 2002
 Dosen tetap ATP/ Sekolah Tinggi Teknologi Pekanbaru (STTP) : 1992– sekarang
 Dosen luar biasa UR, UIN, UIR, UMRI 2005—sekarang
 Tim Asesor Badan Akreditasi Sekolah (BAS Prov. Riau) : 2004 -2006
 Tim Konsultan Program Pendamping Usaha On Company Level , Kemen Prindag RI
tahun 2006
 Konsultan Lembaga Pengembangan Advokasi dan Konsultasi (LaPAK) Entrepreneur
KADIN Riau 2010 - sekarang
PENGALAMAN ORGANISASI :

 Ketua Asosiasi Pengusaha Logam Riau : 2000 s.d sekarang


 Ketua Yayasan Al-Hisa Pekanbaru : 2003 s.d sekaramg
 Anggota Persatuan Insinyur Indonesia (PII) 2004 s.d sekarang
 Anggota KADIN RIAU 1998 s.d sekarang
 Komisi Produktivitas Dinas Tenaga Kerja Prov. Riau 2010 s.d sekarang
 Ketua Komite Tetap Pengembangan UMKM dan Kewirausahaan KADIN Prov.Riau,
2012 s.d sekarang 2
Pendahuluan :
Senang atau tidak senang, siap atau tidak siap, era AFTA (Asean Free Trade Area)
sudah datang. AFTA yang digagas sejak 1992 merupakan ikhtiar nyata negara-
negara anggota ASEAN untuk meningkatkan perdagangan, investasi, dan
kegiatan ekonomi lain-lain di antara mereka. CEPT(Common Effective
Preferential Tariff) sudah berlaku, dimana barang-barang yang diproduksi di
antara negara ASEAN yang memenuhi ketentuan setidak-tidaknya 40 %
kandungan lokal akan dikenai tarif hanya 0-5 %.
Secara umum, beberapa produk, siap berkompetisi ( misalnya minyak kelapa
sawit, tekstil, alat-alat listrik, gas alam, sepatu, dan garmen. Tetapi, banyak pula
yang akan tertekan berat memasuki AFTA. Di antaranya, produk otomotif,
produk suku cadang mesin/pabrik, teknologi informasi, dan produk pertanian/
alsintan.
Mekanisme tarif yang merupakan wewenang negara dipangkas. Karena terjadi
perubahan paradigma yang sangat signifikan, yakni dari kegiatan perdagangan
yang mengandalkan proteksi negara menjadi kemampuan perusahaan untuk
bersaing.
Sudah siapkah UKM/ IKM kita menghadapinya ?
Kondisi Umum UKM/ IKM di Riau :
Kelemahan UKM/ IKM :
1. SDM berpendidikan rendah
2. Sulitnya mendapatkan akses permodalan, tidak
terjadi backward linkage yaitu keterkaitan yang erat
antara IKM dengan industri besar.
3. Belum memiliki catatan pembukuan/keuangan
4. Teknologinya sederhana
5. Akses terhadap pasar masih lemah
6. Kontiunitas pengadaan bahan baku terbatas
7. Dll
Keunggulan UKM /IKM:
1. Inovasi dalam teknologi yang telah dengan mudah
terjadi dalam pengembangan produk.
2. Hubungan kemanusiaan yang akrab didalam
perusahaan kecil.
3. Kemampuan menciptakan kesempatan kerja cukup
banyak atau penyerapannya terhadap tenaga kerja.
4. Fleksibilitas dan kemampuan menyesuaikan diri
terhadap kondisi pasar yang berubah dengan cepat
dibanding dengan perusahaan skala besar yang pada
umumnya birokratis.
5. Terdapatnya dinamisme managerial dan peranan
kewirausahaan
PERAN ASOSIASI PENGUSAHA
LOGAM (APLR) DALAM MEMASUKI
PASAR MASYARAKAT EKONOMI
ASEAN (MEA)
ASOSIASI PENGUSAHA LOGAM RIAU
Asosiasi Pengecoran Logam Riau disingkat APLR.
Didirikan pada tahun 2000. Mengalami perubahan nama
menjadi Asosiasi Pengusaha Logam Riau, dan berinduk
kepada Asosiasi Industri Pengolahan Logam dan Mesin
Indonesia yang berkedudukan di Jakarta.
Merupakan wadah organisasi yang dimanfaatkan
sebagai alat perjuangan guna menciptakan iklim
industri yang sehat di Riau, memperjuangkan industrinya
agar dapat tumbuh dan berkembang menuju industri
yang mandiri tangguh dan efisien sehingga produknya
dapat bersaing kuat di pasar global.
Maksud Dan Tujuan :

1.    Secara umum APLR bermaksud dan


bertujuan ikut serta secara aktif dalam
Pembangunan Negara, khususnya dalam
pembangunan ekonomi nasional di
sektor industri terutama di sektor industri

logam dan mesin.


2.   Secara khusus APLR bermaksud dan bertujuan :
a. Menghimpun perusahaan yang bergerak dalam
bidang industri pengerjaan logam dan yang terkait.
b.  Mempererat hubungan, mengadakan kerjasama serta
memadukan gerak langkah bersama antara perusahaan-
perusahaan di bidang pengerjaan logam dan mesin, guna
mewujudkan industri logam dan mesin yang mandiri.
c.  Berusaha menuju swasembada membuat produk
logam sebagai landasan pengembangan industri logam
dan mesin sehingga dapat membantu mempercepat
pertumbuhan ekonomi nasional.
FUNGSI ASOSIASI PENGUSAHA LOGAM RIAU
Fungsi APLR :

Merupakan wadah organisasi yang dimanfaatkan


sebagai alat perjuangan guna menciptakan
iklim industri yang sehat di Riau, memperjuangkan
industrinya agar dapat tumbuh dan berkembang
menuju industri yang mandiri tangguh dan efisien
sehingga produknya dapat bersaing kuat di pasar
global.
PERAN ASOSIASI PENGUSAHA LOGAM RIAU DALAM
MEMASUKI PASAR MASYARAKAT EKONOMI ASEAN (MEA)
1. Mewadahi dan memfasilitasi aspirasi dan kebutuhan
IKM Logam Riau dalam rangka menumbuh kembang
kan IKM Logam Riau sesuai standart kualifikasi yang
berdaya saing
2. Memperkuat kelembagaan badan usaha/ koperasi di
lingkungan IKM Logam Riau
3. Memfasilitasi Penyediaan bahan baku secara
berkelanjutan
4. Memberikan informasi dan memfasilitasi ttg akses
permodalan ke perbankan
5. Memberi informasi dan mediasi tentang pemasaran
produk.
6. Memberikan adfokasi dan konsultansi usaha
7. Melakukan pendampingan terhadap IKM Logam dalam
hal pengembangan usaha melalui kemitraan.
8. Melakukan sosialisasi dan penyebaran informasi terkait
dengan pengelolaan perusahaan
Dilihat dari tujuan, fungsi dan kegiatan
Asosiasi Pengusaha logam yang
digariskan , APLR memiliki peran yang
penting dalam pengembangan usaha
IKM Logam di Riau demi terwujudnya
IKM Logam yang tangguh dan mampu
bersaing.
5. Melakukan pendampingan terhadap dunia usaha dalam
hal pengembangan dan pemanfaatan sumber daya energi

terbarukan.
6. Melakukan sosialisasi dan penyebaran informasi terkait
dengan pemanfaatan sumber daya energi terbarukan.

Anda mungkin juga menyukai