Anda di halaman 1dari 34

SYOK

Syok / renjatan :
suatu syndroma dimana perfusi jaringan tidak
adekwat, akibat dari ketidak mampuan sistim
sirkulasi untuk mensuplai oksigen

Jika sel tidak menerima oksigen yang cukup atau


tidak bisa menggunakan oksigen dengan baik
maka terjadilah metabolisme anaerobik

Syok pada awalnya terjadi pada tingkat sellular


( mikro-sirkulasi ), kemudian berkembang ke
tingkat jaringan ,tingkat organ / multiple ( MOD )
dan pada akhirnya menyebabkan kematian
A. glycolisis, metabolisme B. Metabolisme aerobik lewat
anaerob siklus Crebb / asam cytric
(tanpa oksigen),menghasilkan asam piruvat dipecah
asam piruvat--- asam laktat menjadi H2O dan CO2 +
dengan sedikit energy (2ATP) + energi tinggi (36 ATP) + panas
panas (32 Kcal) (417 Kcal)
Metabolisme Anaerobik, apa yang terjadi
?
Oksigenasi sel
Tidak adekwat

Inadequate
Anaerobic Lactic Acid
Energy
Metabolism Production
Production

Metabolic Metabolic
Cell Death!
Failure Acidosis
Penyebab:
Keadaan apapun yang membuat/mempengaruhi
kemampuan sistim sirkulasi untuk menyalurkan oksigen
( mikrosirkulasi )
Komponen pada sisitim sirkulasi :
1. Jantung --- sebagai pompa.
2. Darah + plasma----- sebagai pembawa oksigen ( +
nutrisi )
3. Pembuluh darah ---- sebagai wadah.
“ jika terjadi suatu masalah pada ke 3 komponen tersebut,
maka akan menyebabkan perfusi jaringan terganggu /
tidak adekwat “
Komponen sistim sikulasi
Jantung
 Sebagai pompa , memompa darah dari sistim vena ke
paru untuk oksigenisasi, dan memompakan darah yang
teroksigenisasi lewat arteri ke jaringan periperal.
 Stroke Volume / isi volume sekuncup dipengaruhi :
1. Preload = jumlah darah yang diterima jantung
selama diastole
2. Contractility = kekuatan kontraksi otot jantung
“Hukum Frank starling”
3. Afterload = tahananan terhadap kontraksi
ventrikel.
Hukum Frank-Starling

“ peregangan serabut miokardium


selama diastole melalui peningkatan
volume akhir diastole akan
meningkatkan kontraksi pada saat
sistole “
- Contractility : dipengaruhi oleh hormon epineprin dan
norepineprin.
-Cardiac Out-put (CO) : jumlah darah yang dipompa kan
jantung selama 1 menit.
Cardiac Output = Stroke Volume X denyut 1 menit.(HR)
-Tekanan darah : tahanan dari pembuluh peripheral yang
harus dilawan jantung ketika memompa darah.
tekanan darah = Cardiac Output X PVR/SVR
Darah
 Darah : berisi sel darah (ery,leu, platelets )
plasma, oksigen transports,
CO,nutrisi,hormon, zat sisa dan
panas harus dalam keadaan cukup.
- berkurangnya volume : pendarahan,
dehidrasi dsb. Menyebabkan syok
Pembuluh darah.

 Dibawah pengaruh outonom.


 Kebocoran = gangguan perfusi.
RESPON TUBUH TERHADAP SYOK / KOMPENSASI

• Normal compensation includes:


– Progressive vasoconstriction
– Increased blood flow to major organs
– Increased cardiac output
– Increased respiratory rate and volume
– Decreased urine output
Renin-Angiotensin-Aldosterone

Plasma
Kidney
volume
Detected by (juxtaglomerular
&/Or apparatus)

 [Na+] Releases
Via ACE
(Angiotensin
Converting Renin
Enzyme)
Converts

Angiotensin II…

Angiotensin I… Angiotensinogen
Renin-Angiotensin-
Aldosterone
 vasoconstriction  PVR
Angiotensin II…

 thirst

ADH
(anti-diuretic Fluid
 BP!
hormone) volume

Releases Na+
Adrenal
cortex Aldosterone reabsorption
Cellular Response to Shock
O2 Tissue Impaired cellular
use perfusion metabolism

Anaerobic Stimulation of Impaired


metabolism clotting cascade & glucose
inflammatory usage
response
ATP
synthesis
 Intracellular Na+
& water Cellular edema
Na+ Pump
Function  Vascular volume
TAHAP-TAHAP SYOK

 SYOK TERKOMPENSASI
 SYOK TIDAK TERKOMPENSASI
 SYOK YANG IRREVERSIBLE
Compensated Shock

• Defense mechanisms are successful in


maintaining perfusion
• Presentation
– Tachycardia
– Decreased skin perfusion
– Altered mental status
Uncompenstated Shock

• Defense mechanisms begin to fail


• Presentation
– Hypotension
– Prolonged Cap refill
– Marked increase in heart rate
– Rapid, thready pulse
– Agitation, restlessness, confusion
Irreversible Shock

• Complete failure of compensatory


mechanisms
• Death even in presence of resuscitation
SHOCK CLASSIFICATION (FCCS, 2001)

. HYPOVOLUMIC SHOCK: blood loss, git loss, third


space loss
-CARDIOGENIC SHOCK
-OBSTRUCTIVE SHOCK: cardiac tamponade,
pulmonary embolism
-DISTRIBUTIVE SHOCK: anaphylactic,neurogenic,
acut adrenal insufficiency
Hypovolemic Shock

• Penyebab : kehilangan cairan intravascular


– Internal atau external hemorrhage.
– Trauma.
– Dehydration.
– Plasma loss from burns.
– Excessive sweating.
– Diabetic ketoacidosis with
resultant osmotic diuresis.
Tanda dan gejala shok

-Penurunan kesadaran :
-Nadi : mula-mula meningkat, sampai tak teraba
-Hypoperfusi : Capillary refill memanjang, acral dingin / basah
-Produksi urine menurun < 0.5 –1ml/kg/jam.
-Tekanan darah mula-mula normal, kemudian menurun.
-Dysarithmia
MANAGEMEN SYOK HIPOVOLEMIK

-AIRWAY
-BREATHING
-CIRCULATION AND HEMORRHAGE
CONTROL

-SHOCK POSITION
-REPLACE BLOOD LOSS
-STOP / MINIMIZE THE BLEEDING PROCESS
AIRWAY
Open airway : head tilt & chin lift , modification
jaw trust(trauma)
Secure airway: Oro-pharingeal , naso-pharyngeal . ETT
Control secret : Rigid suction cateter ( Yangkeur ) for Trauma Px
BREATHING
AIR 20,9% O2 + 80% N2
pO2 150
ALVEOLI 16% 02 + 80% N2 + 4% CO2
pO2 120

DARAH
pO2 100
Hypoxia = paO2 < 90mmhg
Terapi Oksigen = meningkatkan paO2 dengan cara
meningkatkan pO2 Udara
Onloading Oxygen in
Lungs
oxyhemeglobin
pH 7.45
Remember:
CO2  [H+] pH 7.4
Saturation

 pH shifts curve to left


deoxyhemeglobin
 ‘onloading’ in lungs

Pressure
Offloading Oxygen in
Tissues
oxyhemeglobin
pH 7.4
Remember:
CO2  [H+] pH 7.35
Saturation

pH shifts curve to right


deoxyhemeglobin  ‘offloading’ to tissues

Pressure
Shock Position Lift both foots

If necessary up both arm


“auto-transfusion”
300-500 cc
HYPOVOLUMIC SHOCK

SHOCK POSITION
2 LARGE I.V CATHETER LINE ( 14,16G )
TAKEN BLOOD SAMPLE

RINGER LAKTAT 1000 CC

PERFUSION POOR PERFUSION,BP-


WARM,DRY,RED SIST<100, PULSE<100
PULSE < 100
BP-SIST >100
ADD RL UNTIL 3-4 X EBV
SLOW BLOOD IF READY
Hemodilution technic
Estimate Wieght : 60 kg
Estimate Blood volume: 70 ml/kg x 60 = 4200 ml
Estimate blood loss : ---- % EBV = …… ml

BP-sist 120 100 <90 <60-70


Pulse 80 100 >120 >140/weak
perfus warm pale cold Cold&wet

-15%EBV
-30%EBV
Normo -50%EBV
volume

EBL 0 600 1200 2000 ml


Infusion 1200-2000 2500-5000 4000-8000ml
End-point of fluid resuscitation

-perfusion back to normal


-BP (sistole) about 90 – 100 mmhg
-Urine production 0,5 –1 ml/kgBW/hour

NOT normal BP ---- re-bleeding risk !


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai