Anda di halaman 1dari 17

TUGAS AKHIR

PRAKTIKUM ILMU
RESEP I
DISUSUN OLEH :
NAMA : NOVIKA MEFDY CHAQILA
NPM : 183110013
KELAS : 6A
:

Bandar Lampung,07-06-2021
 
Dokter : dr.Agus
SIP : 1871/502/00643/4455

R/ Amlodipin 10 No. XXX


S 001

R/ Simvastatin10 No. X
S 001

R/ ParacetamolNo. X
S 3dd1
Pro : Ny. Tuginah
Umur : 35tahun

NY. TUGINAH DATANG BEROBAT KE DR. AGUS YANG PRAKTEK DI PUSKESMAS SRIBHAWONO LAMPUNGTIMUR. SETELAH DIPERIKSA
KESEHATAN NY.TUGINAH DIBERI SELEMBAR KERTAS RESEP UNTUK DITEBUS DI APOTEK. RESEP TERSEBUT BERISI PERINTAH KEPADA
APOTEKER SEBAGAI BERIKUT:
• 1. Narasi resep yang tertulis dalam lembar resep tersebut adalah:
• “Recipe amlodipin 10mg nomero XXX , Signa semel de die unus”
• Ambilah amlodipine sebanyak 30 tablet. tandai dengan aturan pakai satu kali sehari satu tablet
padamalamhari
•  
• “Recipe simvastatin 10mg nomero X, Signa semel de die unus”
• Ambilah simvastatin sebanyak 10 tablet, tandai dengan aturan pakai satu kali sehari satu
tabletpadamalamhari
•  
• “Recipe paracetamol nomero X, signater de die unus”
• Ambilah paracetamol sebanyak 10 tablet, tandai dengan aturan pakai tiga kali sehari satu tablet
No Kelengkapan Resep Ada Tidak Ada

1. Nama Dokter √  

Alamat Praktek Dokter √  

Nomor Izin Praktek Dokter  

2. Tanggal penulisan resep (inscription) √  

Simbol R/ pada bagian kiri setiap penulisan resep (invocation) √  

3. Nama setiap obat / komposisi obat (prescription) √  

Bentuk sediaan yang diinginkan √

Aturan pakai obat (signature) √  

4. Tanda tangan/paraf dokter penulisan resep (subscription) √  

5. Nama pasien √  

Umur pasien √

Alamat pasien √
3. Obat yang tertulis dalam resep menggunakan penamaan: (3,3,4)

No Nama Obat Jenis Penamaan ZatAktif

1. Amlodipin Nama Generik Amlodipin

2. Simvastatin Nama Generik Simvastatin

3. Paracetamol Nama Generik Paracetamol


4. Kegunaan obat yang tertulis dalam resep adalah: (5,5,5)

No NamaObat Indikasi

1. Amlodipin Mengobati hipertensi mengontrol tekanan darah

2. Simvastatin Mengobati kada rkolestrol dalam darah

3. Paracetamol Mengobati analgetik antipiretik


5. Tujuan dari pemberian masing – masing obat tersebut berbeda: (6,6,7)
Amlodipin sebagai anti hipertensi yang disebabkan angina
Simvastatin sebagai antikolestrol
Paracetamol sebagai analgetik antipiretik
6. Mekanisme kerja dari obat yang ditulis dalam resep: (8,8,9)

No Nama Obat Mekanisme Kerja

1. Amlodipin Menghambat masuknya ion kalsium kedalam otok pembuluh darah dan jantug

2. Simvastatin Menghambat tiga hidroksitigametil glutarilkoenzim A(HMG-CoA) reductase yang mempunyai fungsi dalam katalis pembentukan
kolestrol

3. Paracetamol Mengurangi produksi zat penyebab peradangan yaitu prostaglandin


7. Obat yang dituliskan dalam resep harus dihabiskan atau tidak: ( 10,10,11)

No Nama Obat Dihabiskan/Tidak Keterangan

1. Amlodipine Tidak dihabiskan Karena obat ini hanya boleh digunakan atas anjuran pemakaian dari resep dokter,
tapi untuk penderita hipertensi sudah mengkonsumsi obat ini seumur hidup

2. Simvastatin Tidak dihabiskan Apabila kadar kolesterol pada tubuh sudah menurun boleh untuk tidak diminum
lagi,tetapi harus mengikuti dengan aturan pakai yang telah dokter anjurkan

3. Paracetamol TidakDihabiskan Karena obat ini bisa digunakan tanpa harus mengikuti resep dokter dan dapat dibeli
bebas
8. Interaksi Obat yang tertulis didalam resep jika diminum bersamaan: (10)
Jika diminum secara bersamaan, obat dalam resep ini tidak menimbulkan interaksi antara obat satu dengan obat yang lainnya.
9. Berdasarkan tujuan pemberian obat, resep tersebut merupakan satu regimen dosis/bagian dari regimen dosis: (5)
Resep di atas termasuk dalam satu regimen dosis karena dokter meresepkan obat dalam jumlah dan dosis yang sesuai dengan lamanya terapi yang dibutuhkan dalam mengobati penyakit
tersebut dan diharapkan setelah pengobatan selesai tidak diperlukan regimen lanjutan.
10. Bentuk sediaan lain dari obat-obatan yang tertulis dalam resep tersebut: (3,3,3)

No Nama Obat Bentuk Sediaan

1. Amlodipine Tablet 10 mg, 5 mg

2. Simvastatin Tablet 5mg, 10mg

3. Paracetamol Tablet 500mg,650mg dan sirup 125ml


11. Efek Samping penggunaan obat yang tertulis dalam resep tersebut: (6,6,6)
12. Informasi yang sebaiknya diberikan berkaitan dengan resep tersebut: (6,11,6)
a. Berkaitan dengan cara pemakaian
1.Resep 1
Obat ini di konsumsi 1 kali sehari 1 tablet pada malam hari, obat ini di minum harus dengan aturan pakai yang dianjurkan oleh dokter.
2. Resep 2
Obat ini dikonsumsi 1 kali sehari 1 tablet pada malam hari,
3. Resep 3
Obat ini dikonsumsi 3 kali sehari 1 tablet,
b.Berkaitan dengan cara penyimpanan:
Sebaiknya obat- obat di atas, di tempat yang tidak terkena matahari langsung dan tersimpan pada suhu ruangan serta dijauhkan dari jangkauan anak-anak.

No Nama Obat Efek Samping

1. Amlodipine Ketika pertama kali mengonsumsi amlodipine, penderita hipertensi dapat mengalami keluhan sakit
kepala atau merasa kegerahan. Akan tetapi, hal tersebut tidak perlu dikhawatirkan karena gejala ini
umumnya akan membaik dalam beberapa hari. Beberapa efek samping lain yang dapat terjadi akibat
konsumsi amlodipine adalah: Merasa lelah,Pusing,Mual,Pembengkakan tungkai,Jantung berdebar

2. Simvastatin Semua obat berpotensi menyebabkan efek samping, termasuk simvastatin. Beberapa efek samping
yang dapat terjadi saat mengonsumsi simvastatin adalah:Bersin-bersin,Pilek,Sakit tenggorokan,Mual,
Sembelit

3. Paracetamol  Demam,Muncul ruam kulit yang terasa gatal,Sakit tenggorokan,Muncul sariawan,Nyeri


punggung,Tubuh terasa lemah,Kulit atau mata berwarna kekuningan,Timbul memar
pada kulit.
• 13. Pelayanan dan resep diterima perlu diperhatikan: (11)
• Mengkonsumsi obat amlodipin dengan aturan pakai 1 kali satu hari pada malam hari
Pada obat simvastatin di minum pada malam hari ,karena jika diminum pada siang hari akan
menyebabkan tubuh terasa pegal-pegal
• Dalam mengkonsumsi obat – obat dari resep yang diterima diatas harus dikonsumsi setelah makan agar
mengurangi efek samping dan dapat mempercepat kinerja obat.
• 14. Catatan/ Keterangan tambahan yang berkaitan dengan resep: (1)
• Dalam mengkonsumsi obat harus rutin dan jangan menambahkan atau mengurangi dosis tanpa anjuran
dokter.
• Dalam penulisan resep sebaiknya mencantumkan cara pemakaian agar mempermudah pasien..

•  
15. Berkaitan dengan pelayanan terhadap resep yang diterima seorang Apoteker di apotek harus
memperhatikan:
a. Sesuaikan dosis yang diperintahkan dokter pada resep dengan dosis lazim. (12,6,6)

b. Menyiapkan obat-obatan untuk keperluan resep tersebut di atas.


•Ambillah amlodipine 10 mg sebanyak 30 tablet, biasanya obat-obat tersebut diletakkan pada lemari yang berada di
bagian dalam apotek (lemari ethical), setelah itu masukkan dalam wadah beri etiket putih dan label, pada etiket ditulis
nama dan aturan minum serta tanggal penyerahan obat serta ditulis aturan minum 1 kali sehari 1tablet pada malam hari
.
•Ambillah simvastatin 10mg sebanyak 10tablet, biasanya diletakkan pada lemari yang berada di bagian dalam apotek
(lemari ethical), kemudian simvastatin tab diberi etiket putih dan label, pada etiket ditulis nama dan aturan minum
serta tanggal penyerahan obat. Pada etiket ditulis dengan aturan minum 1 kali sehari 1 tablet pada malam hari
•Ambillah paracetamol 500mg sebanyak 10 tablet, biasanya diletakkan pada lemari yang berada di bagian dalam
apotek (lemari ethical), kemudian paracetamol tab diberi etiket putih dan label, pada etiket ditulis nama dan aturan
minum serta tanggal penyerahan obat. Pada etiket ditulis dengan aturan minum 3 kali sehari 1tablet
•Lakukan pengecekan ulang sebelum resep diserahkan kepada pasien, terutama mengenai ketepatan obat yang diminta
di dalam resep, jumlah serta aturan minumnya.
•Pasien diberi penjelasan agar mengkonsumsi obat sesuai dengan aturan pakai yang telah tertera pada etiket.
•Minta alamat dan nomor telepon pasien sebagai arsip di apotek

Nama Obat Dosis dalam R/ Dosis seharusnya (dosis Keterangan


(penggunaan) lazim)

Amlodipine 1 kali sehari 10 mg sehari Sudah Sesuai

Simvastatin 1 kali sehari 10 mg sehari Sudah sesuai

Paracetamol 3 kali sehari 1000 mg sehari Sudah sesuai


1. Etiket Amlodipine

RUMAH SAKIT ADVENT


BANDAR LAMPUNG
No.telp:081271146793
APA: apt.Novika Mefdy Chaqila, S.Farm
SIK : 007/SIK/2018
SIA : 442.4.0508.05.2018

No. 001 Tgl. 11/06/2021


Ny. Tuginah
satu kali sehari satu tablet
(pada malam hari)
Sebelum Makan / Sesudah Makan
RUMAH SAKIT ADVENT
BANDAR LAMPUNG
No.telp:081271146793
APA: apt.Novika Mefdy Chaqila, S.Farm
SIK : 007/SIK/2018
SIA : 442.4.0508.05.2018

No. 001 Tgl. 11/06/2021


Ny. Tuginah

Satu kali sehari satu tablet


(pada malam hari)
Sebelum Makan / Sesudah Makan
RUMAH SAKIT ADVENT
BANDAR LAMPUNG
No.telp:081271146793
APA: apt. Novika Mefdy Chaqila S.Farm
•Etiket Paracetamol
SIK : 007/SIK/2018
SIA : 442.4.0508.05.2018

No. 001 Tgl. 11/06/2021


Ny. Tuginah

tiga kali sehari satu tablet


Sebelum Makan / Sesudah Makan
 

TIDAK BOLEH DIULANG TANPA RESEP


RUMAH SAKIT ADVENT
BANDAR LAMPUNG
No.telp:081271146793
APA: apt. Novika Mefdy Chaqila, S.Farm
SIK : 007/SIK/2018
SIA : 442.4.0508.05.2018

 
SALINAN RESEP
COPY RECEIPT
 
Tgl : 11/06/2021
 
Nama Dokter : Dr. Agus
SIP : 1871/502/00643/4455
R/ Amlodipin 10 No. XXX
S 001
R/ Simvastatin10 No. X
S 001

R/ Paracetamol No. X
S 3dd1
Pro : Ny. Tuginah
Umur : 35tahun

Bandar Lampung, 11/06/2021


Stempel
p.c.c
apt. Novika Mefdy Chaqila, S.Farm

Anda mungkin juga menyukai