Anda di halaman 1dari 10

PENDIDIKAN

PANCASILA

Materi Kuliah S1
Pendidikan Pancasila
VISI

Pendidikan Pancasilan di Perguruan
Tinggi menjadi sumber nilai dan
pedoman bagi penyelenggaraan
program studi dalam mengantarkan
mahasiswa mengembangan
kepribadiannya selaku warganegara
yang Pancasilais
MISI

Membantu mahasiswa agar mampu
mewujudkan nilai-nilai dasar
Pancasila serta kesadaran
berbangsa, bernegara, dalam
menerapkan ilmunya secara
bertanggung jawab terhadap
kemanusiaan
Visi dan Misi Pendidikan Pancasila

VISI MISI

Sumber Nilai & -Mewujudkan nilai dasar


Pedoman -Menumbuhkan kesadaran
Pengembangan -Menumbuhkan sikap& perilaku
Kepribadian -Menumbuhkan tanggung jawab iptek & seni OUT PUT
(Semuanya bersedikan nilai-nilai Pancasila)
Pancasila sbg
keyakinan dan
pegangan hidup
bermasyarakat,
berbangsa &
PRASYARAT bernegara

Pancasila dirasakan sebg sesuatu


yang paling sesuai dengan
kehidupan keseharian
KOMPETENSI

Kompetensi Pendidikan Pancasila
bertujuan untuk menguasai
kemampuan berpikir rasional, dan
dinamis, berpanangan luas sebagai
manusia intelektual serta
mengantarkan mahasiswa memiliki
kemampuan :
Kompetensi yang diharapkan

Sikap
bertanggung
jawab

Kemampuan
Pengenalan
memaknai
atas perubahan
peristiwa
KOMPETENSI & perkembangan
sejarah & nilai2
HARAPAN ilmu
budaya bagi
pengetahuan,
Persatuan
teknologi,seni
Indonesia

Pengenalan
masalah hidup &
kesejahteraan & cara
pemecahannya
Lanjutan…

 Mengambil sikap- bertanggung jawab sesuai
dengan hati nuraninya.
 Mengenali masalah hidup dan kesejajteraan serta
cara-cara pemecahannya.
 Mengenai perubahan-perubahan dan perkembangan
ipteks.
 Memaknai peristiwa sejarah dan nilai-nilai budaya
bangsa guna menggalang persatuan Indonesia.
SUBSTANSI
KAJIAN

 Landasan dan tujuan Pendidikan Pancasila
 Pancasila sebagai filsafat
 Pancasila sebagai etika politik
 Pancasila sebagai ideologi nasional
 Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa
Indonesia
 Pancasila dalam konteks ketatanegaraan RI
 Pancasila sebagai paradigma kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
METODE
PEMBELAJARAN

Pendekatan; menjadi mhs sebagai
subyek pendidikan, mitra dalam proses
pembelajaran.
Metode; pembahasan secara kritis
analisis, induktif, deduktif, dan reflektif
melalui dialog-kreatif yang bersifat
partisipatoris untuk meyakini
kebenaran substansi dasar kajian
Lanjutan…

 Bentuk aktivisis proses pembelajaran;
a. kuliah tatap muka,
b. ceramah,
c. dialog (diskusi) interaktif,
d. studi kasus,
e.penugasan mandiri,
f. seminar kecil, dan
g. evaluasi belajar
 Motivasi menumbuhkan kesadaran bahwa proses
belajar mengembangkan kepribadian untuk hidup

Anda mungkin juga menyukai