Anda di halaman 1dari 23

MENENTUKAN KARAKTERISTIK SUMBER PENCEMAR

UDARA DARI EMISI

OLEH : SYAIFUL BAHRI


PENCEMAR UDARA adalah zat, energi, dan/atau komponen lainnya yang
menyebabkan terjadinya pencemaran udara.
SUMBER PENCEMAR UDARA adalah setiap kegiatan manusia yang mengeluarkan
Pencemar Udara ke dalam Udara Ambien.
KARAKTERISTIK PENCEMARAN UDARA
BERDASARKAN PROSES PRODUKSINYA

Karakteristik sumber pencemar mempertimbangkan


hal - hal sbb:
Jenis kegiatan atau industri
proses produksi,
bahan bakar yang digunakan
bahan baku dan bahan penunjang yang digunakan
PENGELOMPOKAN KARAKTERISTIK PENCEMAR UDARA

jenis karakteristik Parameter pencemar :


1. Karakteristik Partikel
a.Solid: debu, smoke, fumes, fly ash
b.Liquid: mist, spray
2. Karakteristik Kimia
a. Organik
 Hidrokarbon: Hexana, benzena, ethlena, methana, butana, butadiena
Aldhehide dan keton : Formaldehyde, acetone
Organik lainnya: Alkohol, chlorinated hydrocarbon
b. Anorganik
 Oksida karbon : CO, CO2
 Oksida Sulfur : SO2, SO3
 Oksida Nitrogen : NO2, NO,N2O
 Anorganik lainnya : H2S, HF, NH4
3. Karakteristik Biologi
protozoa, bakteri, virus, fungi, spora, pollen, alga. Umumnya berusia sebentar karena tidak adanya
nutrient.
Karakteristik Partikulat
Debu: : ukuran 1.0 μm sd 10 mm.
Fly ash: ukuran antara 1.0 μm sd 1 mm.
Asap/smoke: ukuran 0.5 μm s.d 1.0 μm.
Kabut/fumes: ukuran antara 0.03 μm hingga 0.3 μm.
Mist: ukuran < 10 μm.
Spray: partikel cair terbentuk dari proses atomisasi seperti herbi/pestisida .
GAS / UAP
Sulfur Dioksida
–Hasil pembakaran BB Sulfur
–Gas berat, tak berwarna, berbau tajam
–Mudah bereaksi dengan air
–Korosif dan Iritatif
–Terdeteksi ( bau ) pada 0,5 ppm

Karbon dan Karbon Oksida


Hasil pembakaran
Unsur non metal

Dalam bentuk partikel dan gas

Partikel Jelaga

Gas CO
Nitrogen Oksida
• Hasil pembakaran
• Proses radiasi sinar Matahari
• Dekomposisi bahan organic

Hidrogen Fluorida
 Terbentuk dalam kebanyakan Clay atau tanah liat
dengan konsentrasi antara 20 – 1000 ppm.
 Pembakaran dalam tungku keramik atau batubata
akan menghasilkan Hirogen Flourida ( HF ).
KARAKTER PENCEMAR UDARA TERHADAP
LINGKUNGAN

 Acid Deposition: H2SO4; HNO3


 wet deposition  hujan asam
 dry deposition  partikel asam

 Global Climate Change


 Green house gas : CO2, CH4, N2O, CFC
 Trophospheric ozone (O3)

 Ozone Depletion
 Halogenated hydrocarbons (CFC): aerosol (propelant), freon (pendingin), foam
(insulasi), styorofoam (packaging)
 Halons (pemadam kebakaran)
 Methyl bromida (fumigant)
 Methyl chloroform (degrease metal)
 Carbon tetrachloride (pesticide, dyes)
Acid Deposition  Acid Rain (Huja asam)
Efek Rumah Kaca
 Efek rumah kaca disebabkan oleh

 keberadaan CO2, CFC, metana, ozon, dan N2O di lapisan troposfer


yang menyerap radiasi panas matahari yang dipantulkan oleh
permukaan bumi.
 akibatnya panas terperangkap dalam lapisan troposfer dan
menimbulkan fenomena pemanasan global.

 Dampak dari pemanasan global adalah:


 Pencairan es di kutub
 Perubahan iklim regional dan global
 Perubahan siklus hidup flora dan fauna
Kenaikan Temperatur Bumi
FENOMENA
LONDON SMOG
 The Great Smog / Big Smoke
terjadi di London (1952)
 Terjadi lapisan inversi didukung
konsentrasi pencemar yang
terperangkap akibat asap
pembakaran batubara kualitas
rendah (kadar sulfur tinggi)
meningkat dengan cepat
 ±4000 orang meninggal dunia akibat
masalah pernafasan hypoxia, infeksi
bronchopneumonia
Contoh : sumber pencemar dari industri besi dan baja
No Jenis Fasilitas /sumber Parameter pencemar
1 Penanganan bahan baku (raw material Handling) partikel
2 Tanur Oksigen (basic Oxygen Furnace) partikel
3 Tanur Bususr Listrik (rlectric Arc Furnace) partikel
4 Dapur Pemanas (reheating Furnace) partikel
5 Dapur Proses Pelunakan Baja (Annealing Furnace) Partikel
6 Proses celup lapis metal (acid pickling & regeneration) Partikel, SO2
7 Tenaga ketel uap (poer boiler) Partikel, SO2, NO2
Contoh : sumber pencemar dari industri industri pulp dan kertas
No Jenis Fasilitas /sumber Parameter pencemar
1 Tungku Recovery Partikel, Total Reduksi Sulfur (TRS)
2 Lime Kiln Partikel, TRS
3 Smelt Disolving Tank Partikel, TRS
4 Digester Total Reduksi Sulfur (TRS)
5 Unit Pemutihan ( Bleach Plant) Clorin (Cl2), SO2
6 Power Boiler Partikel, SO2, NO2
Contoh : sumber pencemar dari industri pabrik pupuk urea
No Jenis Fasilitas /sumber Parameter pencemar
1 Primary reformer Nitrogen dioksida (NO2)
2 Prilling tower partikel, Amoniak (NH3)
3 Gas tubine/waste heat boiler NO2
4 Power boiler partikel, SO2, NO2
Contoh : sumber pencemar dari industri semen

No Jenis Fasilitas /sumber Parameter pencemar


1 Tungku Recovery (kiln) Partikel, SO2, NO2, Debu
2 Pendingin terak (clinker Coolers) Partikel
3 Miling ,Grinding , conveying, bagging partikel
4 Power boiler Partikel, SO2, NO2
Contoh : sumber pencemar kegiatan Migas
No Jenis Fasilitas /sumber Bahan bakar/bahan Parameter pencemar emisi
baku/kegiatan

1 Mesin Pembakaran Dalam Minyak Total Partikulat, SO2, Nox, CO


Gas Total Partikulat, SO2, Nox, CO
2 Pemakaran dari Turbin Gas Minyak Total Partikulat, SO2, Nox, Opasitas
Gas Total Partikulat, SO2, Nox

3 Ketel Uap, Steam Minyak Total Partikulat, SO2, Nox, Opasitas


Generator, Process heater,
Heater Treater
Gas Total Partikulat, SO2, Nox, opasitas
4 Proses pembakaran dari --- opasitas
Unit suar bakar
5 Unit penangkapan sulfur Pengolahan polutan gas yang SOx
mengandung sulfur
6 Oksidasi Thermal sulfur Pengolahan polutan gas yang SO2
mengandung sulfur secara
oksidasi panas atau insinerasi
7 Pelepasan Dehydrasi Sistem pelepasan HC dan uap VOC (volatile Organic Compound)
Glycol air ke atmosfir berasal dari sebagai TPH (Total Petroleum
system pengerinagn cairan Hidrocarbon)
PENCEMAR YANG
DIATUR
Pencemar Kriteria GRK
Logam
SO2 Partikulat Nox CO, HC CO2 CH4 N2O
berat
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai