Anda di halaman 1dari 8

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL, SELF EFFICACY, DAN

BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI DIVISI


PRODUKSI PADA PT PUNDI KENCANA

PROPOSAL SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Manajemen

Oleh :
LISTYO DANI SAPUTRA
31216095
PENDAHULUAN
Penelitian ini dilakukan untuk meneliti karyawan PT. Pundi
Kencana yang bekerja dibagian operator. Permasalahan yang
terjadi yaitu kecerdasan emosional operator masih kurang
maksimal, kondisi lingkungan sekitar operator dan banyaknya
informasi yang masuk sehingga operator merasa terbebani
dengan hal tersebut dan dapat menurunkan kinerja mereka,
self efficacy yang masih kurang, dan tingkat kemandirian
dalam bekerja yang kurang.
Berdasarkan latar belakang tersebut, maka peneliti tertarik
untuk mengambil judul “Pengaruh Kecerdasan
Emosional, Self Efficacy dan Beban Kerja Terhadap
Kinerja Karyawan Di Divisi Produksi Pada PT. Pundi
Kencana” guna mengetahui lebih lanjut mengenai pengaruh
kecerdasan emosional, self efficacy, dan disiplin kerja
terhadap kinerja karyawan PT. Pundi Kencana.
RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan uraian pada latar belakang, dapat
disusun rumusan masalah sebagai berikut:
1. Apakah kecerdasan emosional berpengaruh
signifikan terhadap kinerja karyawan PT Pundi
Kencana?
2. Apakah self efficacy berpengaruh signifikan
terhadap kinerja kinerja karyawan PT Pundi
Kencana?
3. Apakah beban kerja berpengaruh signifikan terhadap
kinerja karyawan PT Pundi Kencana?
4. Apakah kecerdasan emosional, self efficacy, dan
beban kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja
karyawan PT Pundi Kencana?
TUJUAN PENELITIAN
Berdasarkan rumusan permasalahan, penelitian ini
bertujuan:
1. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh
kecerdasan emosional terhadap kinerja karyawan PT.
Pundi Kencana.
2. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh self
efficacy terhadap kinerja karyawan PT. Pundi
Kencana.
3. Untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh beban
kerja terhadap kinerja karyawan PT. Pundi Kencana.
KERANGKA BERPIKIR
KECERDASAN
EMISONAL
H1
H4

H2 KINERJA
SELF EFFICACY
KARYAWAN

H3

BEBAN KERJA
JENIS DAN SUMBER DATA
1. Jenis Data
a. Data Kualitatif : data yang bukan merupakan hitungan
dan diperoleh melalui kuesioner dan studi pustaka.
b. Data Kuantitatif
2. Sumber Data
a. Data Primer : data yang diperoleh langsung dari
responden (objek penelitian)
b. Data sekunder : data yang diperoleh dari hasil arsip atau
laporan yang tersedia
JENIS DAN SUMBER DATA
3. Metode Pengumpulan Data
a. Kuisioner : Pengumpulan data yang dilakukan kepada
karyawan PT.Pundi Kencana.
b. Studi Pustaka : data yang diperoleh dari perusahaan terkait
yakni PT. Pundi Kencana
4.Identifikasi Variabel
a. Variabel Bebas : kecerdasan emosional (X1), self efficacy
(X2) dan beban kerja (X3).
b. Variabel Terkait : kinerja karyawan (Y).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai