Anda di halaman 1dari 32

KESEHATAN

GIGI DAN MULUT

OLEH: drg. RAHADIAN INDRA JATI

RUANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT


PUSKESMAS I SUMPIUH
BAGIAN-BAGIAN GIGI
PENYAKIT GIGI DAN MULUT

1. KARIES GIGI (GIGI


BERLUBANG)
2. GINGIVITIS DAN
PERIODONTITIS (RADANG
GUSI)
3. EDENTULOUS (GIGI OMPONG)
KARIES GIGI
APA ITU KARIES GIGI?
SUATU PENYAKIT DI JARINGAN KERAS GIGI
YANG DISEBABKAN OLEH MIKROORGANISME
DAN SUATU KARBOHIDRAT YANG DAPAT
DIRAGIKAN.

ADA 4 FAKTOR: MIKROORGANISME (BAKTERI),


SUBSTRAT (KARBOHIDRAT), HOST (GIGI), WAKTU.
PROSES KARIES GIGI
KARIES GIGI PADA DEWASA
KARIES GIGI PADA ANAK
BAGAIMANA CARA MENCEGAH DAN
MENGATASI KARIES GIGI?

CARA MENCEGAH:
SIKAT GIGI 2X SEHARI (SETELAH MAKAN DAN
SEBELUM TIDUR)

CARA MENGATASI:
PERAWATAN SALURAN AKAR
PENAMBALAN GIGI
PENCABUTAN GIGI
CABUT GIGI
MENYEBABKAN
KEBUTAAN???
MITOS / FAKTA ??
SARAF GIGI
AKIBAT INFEKSI
GIGI
PENCABUTAN GIGI PADA
PENYAKIT SISTEMIK
MENGAPA PADA SAAT PASIEN
HIPERTENSI TIDAK BOLEH
CABUT GIGI?
1. Hipertensi= kerja jantung cepat
2. Obat bius yang digunakan
3. Perdarahan setelah pencabutan

KEMUDIAN HARUS BAGAIMANA?


4. Kontrol hipertensi
5. Jika sakit, medikasi
6. Istirahat cukup dan makan bergizi
MENGAPA PADA PASIEN DM GIGI
GOYANG?

1. KARANG GIGI
2. LUKA TIDAK MUDAH SEMBUH
3. JARINGAN LAMBAT
REGENERASI
RADANG GUSI
PENYEBAB: DEPOSIT LUNAK DARI SISA MAKAN YANG MENUMPUK
DI GIGI DAN MULUT SEHINGGA MENYEBABKAN RADANG PADA
GUSI
RADANG GUSI
KARANG GIGI
CARA MENCEGAH:
SIKAT GIGI 2X SEHARI

CARA MENGATASI:
SCALING (PEMBERSIHAN
KARANG GIGI)
4. EDENTULOUS (GIGI OMPONG)
MERUPAKAN KEADAAN HILANGNYA GIGI
KARENA PENCABUTAN, TRAUMA, ATAU
PENYAKIT PERIODONTAL
PERAWATAN= GIGI
TIRUAN
TIPS
KELUARGA BESAR PUSKESMAS I SUMPIUH

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai