Anda di halaman 1dari 70

MANAJEMEN KOMUNIKASI & EDUKASI (MKE)

Versi
SNARS Edisi 1 Th. 2018

RSUD KARDINAH KOTA TEGAL


EKO SISTYAWAN, S. Kep., Ns
My Profille

▪ Tim PKRS RSUD Kardinah


▪ Tim AKREDITASI RS Pokja MKE
P ▪ Tim RS Pendidikan Pokja V
▪ Divisi Diklat DPK PPNI RSUD Kardinah
▪ Instalasi Diklat RSUD Kardinah
▪ Sub Komite Etik & Disiplin Profesi Keperawatan
▪ Kepala Ruang Lavender Penyakit Dalam Pria

EKO SISTYAWAN, S. Kep., Ns


Manajemen Komunikasi & Edukasi

 KOMUNIKASI DENGAN KOMUNITAS MASYARAKAT


(Standar MKE 1-1.1)
 KOMUNIKASI DENGAN PASIEN DAN KELUARGA
(Standar MKE 2–3) BARU
 KOMUNIKASI ANTAR TENAGA KESEHATAN PEMBERI ASUHAN DI
DALAM DAN LUAR RS
(Standar MKE 4–5)

 EDUKASI PASIEN DAN KELUARGA


LAMA
(Standar MKE 6–12)

www.rstugurejo.jatengprov.go.id
MANAJEMEN KOMUNIKASI EDUKASI
MKE MKE MKE MKE
1-1.1 2–3 4–5 6–12

Komunikasi Komunikasi Komunikasi


dengan dengan antar tenaga
Edukasi
Komunitas Pasien Dan Kesehatan Pasien &
Masyarakat
Keluarga Pemberi Keluarga
Asuhan di
Dalam &
Luar RS
Standar MKE 1- 1.1
Komunikasi dengan Komunitas Masyarakat
Komunikasi RS dg
masyarakat
MKE 1
1. Regulasi 2. Bukti 3. Bukti 4. Bukti
Komunikasi Pelaks Kom Pelaks Kom Pelaks Kom
Efektif Efektif (D,W)
Efektif (R) (D,W) Efektif
(D,W)
1. RS – Masy
RS – Pasien/Keluarga
2. RS -Pasien/Kelg
3. Antar Petugas
RS – Masy (General concern, Antar
inform concern dll)
4. Antar Satuan kerja dan
manajemen (Web, Petugas
Brosur dll) (Pelaporan
kritis, nilai
kritis,
operan)
Standar MKE 1
REGULASI TENTANG BUKTI PELAKSANAAN KOMUNIKASI EFEKTIF
PEDOMAN KOMUNIKASI EFEKTIF
RS & MASYARAKAT PASIEN DAN KELUARGA ANTAR STAF KLINIS

General concent
Leaflet

Daftar hadir

RM ASSESTMEN CPPT

RS berkomunikasi dg masyarakat utk memfasilitasi akses masyarakat ke pelayanan di RS & informasi ttg pelayanan yang disediakan oleh RS
Standar MKE 1.1
Strategi komunikasi dengan masyarakat, pasien, dan keluarga didasarkan pada
pengenalan populasi yang dilayani rumah sakit.

1. Profil Demografi (D,W)

2. Profil : usia, etnis, agama, tingkat pendidikan dan


bahasa (D,W)

3. informasi jenis, waktu, serta akses dan proses


untuk mendapatkan pelayanan. (D,W)

4. informasi kualitas pelayanan.


(D,W)
Standar MKE 1.1
DATA DEMOGRAFI POPULASI MEDIA INFORMASI PELAYANAN INFORMASI KUALITAS
PELAYANAN

WEB
MUTU & LAYANAN
UNGGULAN

Strategi komunikasi dg masyarakat, pasien, & keluarga didasarkan pada pengenalan populasi yang dilayani RS
Standar MKE 2-3
Komunikasi dengan Pasien dan Keluarga
MKE 2
RS memberikan informasi pada pasien & keluarga tentang jenis asuhan &
pelayanan, serta akses untuk mendapatkan pelayanan.

1. informasi 2. Informasi
tentang menjelaskan
asuhan & akses
pelayanan terhadap
RS: website
3. informasi pelayanan
atau brosur.
alternatif RS. (D,O,W)
(D,O,Wdan
asuhan )
pelayanan di
tempat lain
bila RS tidak

menyediaka
n. (D,W)
 Pada Model tradisional dalam yan kes,
dokter merupakan unit sentral/pusat dalam
model yan kes

Pedekatan yg lebih modern dlm yan kes


sekarang, diterapkan dgn cepat di banyak
RS di seluruh dunia, model tim interdisiplin :
 model ini telah menggeser semua PPK
menjadi di sekitar pasien
 berfokus pada PCC
 Sbg tambahan, mereka semua sama
pentingnya bila tiba pada kontribusi setiap
profesional yan kes tthd pasien dan tim

14
Konsep Patient Centre Care(PCC) / Pelayanan Fokus
Pasien (PFP)

15
PPA
Patient Centered Care
Core Concept

in

=
l

C
ip

lin
D al
is
In PA

PJ L
rd

ic
Dignity &

P
te

P ea
• Perspektif Respect

im

de
Pasien

r
=
• Perspektif
Infor-
PPA PPA
mation Pasien Partici-
Sharing Keluarga pation

PPA
Profesional Pemberi
Asuhan :

si n
r a ie
In
K r pr

eg as
mereka yg secara
te
ol o

Collaboration

nt P
ab fe

langsung memberikan

ri n
or sio

Te ha
asuhan kpd pasien, a.l.
as n

su
i al

A
dokter, perawat, bidan,
ahli gizi, apoteker,
psikolog klinis, penata
anestesi, terapis fisik dsb PPA (Nico Lumenta, 2015)
Standar MKE 2
INFORMASI ALTERNATIF ASUHAN
WEBSITE ATAU BROSUR AKSES TERHADAP PELAYANAN
&PELAYANAN

RS memberikan informasi kpd pasien & keluarga ttg jenis asuhan & pelayanan, serta akses utk mendapatkan pelayanan
Standar MKE 3
MEDIA EDUKASI MATERI EDUKASI RM EDUIKASI PENERJEMAH

Komunikasi dan edukasi kepada pasien dan keluarga diberikan dalam format serta bahasa yang mudah dimengerti
Standar MKE 4-5
Komunikasi antar tenaga Kesehatan Pemberi Asuhan di
Dalam & Luar RS
KOMUNIKASI
ANTAR PETUGAS
VERBAL
TERTULIS
ELEKTRONIK
KOMUNIKASI VERBAL
SBAR mrp kerangka acuan dlm
pelaporan kondisi pasien yg
memerlukan perhatian atau
tindakan segera.
SITUATION
Kondisi terkini yg terjadi pd pasien?
BACKGROUND
Informasi penting apa yg berhubungan dgn kondisi
pasien terkini
ASSESSMENT
Hasil pengkajian kondisi pasien yg terkini
RECOMMENDATION
Apa yg perlu dilakukan utk mengatasi masalah pasien
saat ini
Elemen Penilaian SKP 2.2
Serah terima / Hand over
1.Hal penting yg distandarisasi
dikomunikasikan oleh tenaga kesehatan
selama proses serah terima
2. Formulir, perangkat & metode
distandarisasi  proses serah terima
lengkap & konsisten
3. Data serah terima dilacak & digunakan
utk meningkatkan pendekatan yg aman
Contoh SOAP
Informasi obat dan tindakan saat pengalihan Pasien

FORMULIR LEMBAR 1 FORMULIR LEMBAR 2


C. KOMUNIKASI DENGAN DOKTER

Komunikasi yang mudah terjadi kesalahan

Terjadi pada saat:


 Perintah diberikan secara lisan
 Perintah diberikan melalui telpon
 Saat pelaporan kembali hasil pemeriksaan
kritis.
 Komunikasi saat serah terima
Sutoto.KARS 25
Kesalahan yang sering terjadi
• Order melalui verbal & atau telepon saat
Instruksi pemberian OBAT SOUND ALIKE
Contoh :
SOTATIK CYTOTEC

PHENOberbital PHENTOberbital

Lasix Plavik
Perintah lisan/ lewat telepon

• Read back
• Write back/ Write DOWN
• Rekonfirm
Kesalahan saat instruksi tertulis
Contoh tulisan tidak terbaca

29
Pelaporan Hasil Kritis
Dan Pemeriksaan Cito

1. Proses penyampaian hasil kritis pada


dokter yg merawat

2. Nilai / Hasil kritis (critical values /


result)hasil pemeriksaan diagnostik /
penunjang yg memerlukan penanganan
segera.

3. Proses penyampaian nilai hasil


pemeriksaan yg perlu penanganan segera
& harus dilaporkan ke Dokter dlm waktu
kurang dari 1 (satu) jam.
ALUR PELAPORAN HASIL KRITIS
Dokter, bila tidak bisa
Petugas
Laboratorium hubungi dokter/

Petugas Radiologi
HASIL KRITIS perawat ruangan
Dokter/ perawat penerima pesan: Catat
pesan, tanggal, jam, nama
Catat tanggal, jam, penelepon dengan TBaK
nama yang dihubungi, Penyampaian menerima pesan: 15
nama penelepon hasil sesuai menit I melapor ke
SPO Perawat ruangan yg
Dokter

15 menit III : 15 menit II :


Divisi / DPJP
TINDAKAN
Konsulen jaga
CONTOH KOMUNIKASI BAGI KARYAWAN DAN PASIEN DI
RS TENTANG PANDUAN TANGGAP DARURAT:

1. Code Blue - Henti Jantung


2. Code Black – Bom
3. Code Red – Api
4. Code Purple – Evakuasi
5. Code Pink – Penculikan
6. Code Green – Gempa
7. Code Grey – Gangguan Keamanan
8. Code Brown – Internal (terjebak lift, tumpahan bahan kimia dll)
9. Code Orange - Massal
Sutoto KARS 32
33
Standar MKE 4
Penetapan Komunikasi efektif SIMULASI CODE BLUE, CODE RED DLL

Terdapat komunikasi efektif untuk menyampaikan informasi yang akurat dan tepat waktu
di seluruh rumah sakit termasuk yang “urgent”
Standar MKE 5
Penetapan RM CPPT Ringkasan pulang pasien RM pasien Jalan RM Tranfer & Rujukan
komunikasi efektif
Form serah terima

Informasi asuhan pasien dan hasil asuhan dikomunikasikan antarstaf klinis selama bekerja dalam sif atau antarsif
Standar MKE 6-12
Edukasi Pasien & Keluarga
RS di atas awan
T I F
F EK
( -) E
AS I A N
NI K A I K
M U I A B
K O K D
H P
WARNING BAGI PPA
REFERENSI KOMUNIKASI EFEKTIF

Djoti 12
Atmodjo
Komunikasi Efektif
Pedoman Komunikasi Efektif
Komunikasi dengan komunitas masyarakat (MKE 1, MKE 1.1)
Komunikasi dengan pasien dan keluarganya (MKE 2 s.d MKE 3)
Komunikasi antar tenaga kesehatan di dalam dan luar RS (MKE 4 s.d MKE 8)
Edukasi Pasien ( MKE 9 s.d MKE 12)
LENGKAPI

TKRS SKP 2MKE Dokumen bukti


20
SISTEM MKE
STRUCTUR PROCESS OUT COME
PPA  RKK (KKS 9 – 16) MKE 8 EP 1 MKE 11 EP 4
MKE 7 EP 1 Asesmen kemampuan belajar
Verifikasi pemahaman pasien
Pelatihan Komunkasi Efektif
MKE 8 EP 2 MKE 9 EP 2
MKE 7 EP 1 Asesmen kebutuhan edukasi DPJP mencatat edukasi pada RM
Faham materi edukasi
MKE 11 EP 1 MKE 9 EP 3
MKE 9 EP 4 Menyediakan waktu yg adekwat Bukti edukasi untuk pengobatan di
Psn & Keluarga belajar ttg risiko
dan komplikasi sebelum IC
MKE 11 EP 3 rumah paska pulang

MKE 9 EP 4
Mendorong pasien untu bertanya HPK 5.1 EP 3
Psn & Keluarga belajar hak MKE 9 EP 2 Bukti keluarga setuju pada IC
mereka sebelum IC DPJP menjelaskan hasil asuhan
termasuk hasil tdk terduga
MKE 10 PAB
Materi edukasi: obat, alat aman, penjelasan7.1
risiko, EP 1
manfaat,
diit, nyeri, rehabilitasi, cuci tangan komplikasi,alternative operasi
MKE 11 EP 5
Materi edukasi tertulis PAB 3.3 EP 1
PKRS MKE 6 (Promkes) penjelasan risiko, manfaat,
komplikasi,alternative anestesi/sedasi
STANDAR EDUKASI
HPK 2.1 Pasien diberikan informasi tentang penyakit
HPK 1.2 Rumah sakit menghormati privacy dan menjaga kerahasiaan informasi medis pasien
MKE 11 EP 3 supaya > faham
Komunikasi
MKE 11 EP 5
materi edukasi
Mendorong bertanya, harus tertulis
memahami

Informasi
Edukasi

EDUKATOR
MKE 7 EP 1
Edukator terlatih pelatihan komunikasi

DO NO DOCUMENTATIO
efektif
MKE 11 EP 4
MKE 11 EP 1 Validasi pemahaman/
Meluangkan waktu u/ penkes

MKE 8 EP 1
kaji kebutuhan edukasi
verifikasi
YOU DO NOTHING!!!
Standar MKE 9

Pemberian
pasien edukasi merupakan bagia penting dalam proses asuhan kepada
Terdapat bukti terhadap pasien dijelaskan
rencana asuhan (lihat HPK 2.1) (D,O) tentang hasil asesmen, diagnosis dan
Terdapat bukti pasien dijelaskan tentang hasil asuhan dan
hasil pengobatan yang tidak diharapkan ( D,W) lihat HPK 2.1 pengobatan termasuk
Terdapat bukti edukasi asuhan lanjutan di rumah (D,W)
Bila(IC)
dilakukan
pasien tindakan
dan medik
keluarga yang
belajar memerlukan
tentang risikopersetujuan
dan tindakan
komplikasi yangkedokteran
dapat
terjadi untuk dapat memberikan persetujuan) (D,W)
Pasien dan keluarga diberikan edukasi mengenai hak dan tanggungjawab
mereka untuk berpartisipasi pada proses asuhan (D,W) lihat HPK 2.2
MATERI KOMUNIKASI Informasi verbal diperkuat
 Informasi AP 4 proses asuhan melibatkan
dengan materi tertulis
dan memberdayakan pasien, terintegrasi

 Edukasi ARK 1.3 EP 2 informasi tentang ARK 2.1 APK 3.5 pada saat admisi
pasen pulang paksa
alasan penundaan pelayanan/daftar tunggu
tetap ada proses untuk penatalaksanaan
dijelaskan rencana asuhan,
PAP 2.4 P&K PAP 4 EP 6 edukasi diit/ makanan
jika pasen membawa makanan sendiri
hasil asuhan dan perkiraan biaya
dan tindak setelah pulang paksa

diberitahu tentang hasil asuhan dan


pengobatan
termasuk kejadian yang tidak
MKE 10 EP 3 edukasi ttg diit/ PAB 5.1 resiko, manfaat dan PAB 3.3 EP 1 resiko,
diharapkan nutrisi Alternatif anestesi dijelaskan manfaat dan alternatif anestesi dijelaskan
MKE 10 EP 1 interaksi obat dgn
HPK 1.2 EP 2
HPK 2.1.1
RS menjelaskan hasil
makanan
menjelaskan PAB 7.1 EP 1 resiko,
bahwa informasi medis
pelayanan dan pengobatan,
termasuk hasil yg tdk diharapkan
HPK 1.3 EP 2 adalah rahasia
manfaat dan alternatif pembedahan dijelaskan

P&K diinformasikan tanggungjawab RS


dari pencurian atau kehilangan TKRS 3.1 EP 4 RS sosialisasi HPK 2.1 menjelaskan, kondisi medis,
jenis, rencana pengobatan, hasil pengobatan,
HPK 3 EP 2 HPK 2.3 cara akees pelayanan ke kemungkinan keberhasilan, kemungkinan
P&K dijelaskan bagaimana masyarakat Timbulnya masalah, kemungkinan jika tdk
menyampaikan pengaduan, konflik
RS menjelaskan hak mereka’tentang
penolakan pengobatan, konsekwensi HPK 2.1 pasen dijelaskan diobati
penolakan dan mengusulkan dengan bahasa yg dimengerti ttg
Alternatif pelayanan/pengobatan Kondisi medis dan rencana pengobatan
HPK 6.3 general consent dan bagaimana meminta persetujuan

HPK 7 persetujuan riset MKE 10 topik penkes: penggunaan obat aman, peralatan medis yang aman, potensi interaksi obat dan makanan,
HPK 10 donasi organ nutrisi, nyeri, rehabilitasi
Standar Elemen Penilaian
HPK 1.3 Informasi tanggung jawab RS melindungi milik pribadi
HPK 2.1 Informasi kondisi medik dan setiap diagnosis yang pasti
HPK 2.2 Informasi dari setiap tindakan atau prosedur
HPK 3 Informasi menyampaikan keluhan/komplain
HPK 5 Informasi mengenai general consent
HPK 6.3 Informasi mengenai protokol penelitian
HPK 7 Informasi penelitian klinis
HPK 8 Informasi donasi organ
Standar Elemen Penilaian
AP 4 Informasi tentang rencana pelayanan dan pengobatan
ARK 2.1 Informasi saat admisi:
­Asuhan yang akan dilaksanakan
- Hasil asuhan yang diharapkan
­ Perkiraan biaya
- Edukasi yang harus dipahami pasien dan keluarga
PAP 2.4 ­informasi tentang hasil pelayanan dan pengobatan ­informasi tentang
kejadian yang tidak diharapkan
PAP 4 Bila keluarga menyediakan makanan, mereka diberikan edukasi tentang
pembatasan dietnya
PAB 5.1 Pasien, keluarga dan pengambil keputusan diberi edukasi tentang risiko,
manfaat dan alternatif anesthesi.
PAB 7.1 Informasi tentang risiko, manfaat, komplikasi yang potensial serta alternatif
yang berhubungan dengan prosedur bedah yang direncanakan
*Standar ARK 1.3.
Informasi penundaan dan kelambatan pelaksanaan
tindakan/pengobatan dan atau pemeriksaan penunjang
diagnostik.

 Penatalaksanaan apa yg terlambat


 Alasan keterlambatan
 Risiko dari keterlambatan
 Alternatif yang ditawarkan

48
ARK 2 : Informasi Proses menahan pasien
untuk observasi
• Kondisi pasien
• alasan observasi
• target waktu
• target hasil
*Standar ARK 2.1.
Informasi Saat admisi :

Elemen Penilaian ARK.2.1


1. Penjelasan termasuk rencana asuhan didokumentasikan. (D,W)
2. Penjelasan termasuk hasil asuhan yg diharapkan dan didokumentasikan.
(D,W)
3. Penjelasan termasuk perkiraan biaya yg ditanggung pasien atau keluarga.
(D,W)
4. Penjelasan yg diberikan dipahami oleh pasien & keluarga utk membuat
keputusan (W)
*Standar ARK.4.2.
Ringkasan pasien pulang (discharge summary) dibuat
untuk semua pasien rawat inap.
*Elemen penilaian ARK.4.2.
1. Ringkasan pulang memuat riwayat kesehatan, pemeriksaan fisik,
pemeriksaan diagnostik. (D)
2. Ringkasan pulang memuat indikasi pasien di ranap, diagnosis dan
komorbiditas lain. (D)
3. Ringkasan pulang memuat prosedur terapi dan tindakan yg telah
dikerjakan. (D)
4. Ringkasan pulang memuat obat yg diberikan, termasuk obat
setelah pasien keluar RS. (D)
5. Ringkasan pulang memuat kondisi kesehatan pasien (status
present) saat akan pulang RS. (D)
6. Ringkasan pulang memuat instruksi tindak lanjut dan
dijelaskan kpd pasien & keluarga. (D)
51
Maksud dan Tujuan ARK.4.2.
Ringkasan pasien pulang memberikan gambaran ttg pasien yg tinggal di RS.
Ringkasan dapat digunakan oleh praktisi yg bertangg-jawab memberikan tindak
lanjut asuhan. Ringkasan memuat hal2 sbb :
• Indikasi pasien masuk dirawat, diagnosis dan komorbiditas lain
• Temuan fisik penting dan temuan2 lain
• Tindakan diagnostik dan prosedur terapi yg telah dikerjakan
• Obat yg diberikan selama diranap dgn potensi akibat efek residual setelah
obat tidak diteruskan dan semua obat yg harus digunakan di rumah
• Kondisi pasien (status present)
• Ringkasan memuat instruksi tindak lanjut, agar dihindari istilah anjuran.
Ringkasan pasien pulang dijelaskan dan ditandatangani oleh
pasien/keluarga karena memuat instruksi.
 Standar ARK.4.4
RS menetapkan proses untuk mengelola dan melakukan
tindak lanjut dari pasien yang memberitahu staf RS bahwa
mereka berniat keluar RS dan menolak rencana asuhan
medis. Elemen penilaian ARK.4.4 :
1. Ada regulasi utk mengelola pasien rajal dan ranap yg
menolak rencana asuhan medis termasuk keluar RS atas
permintaan sendiri dan pasien yg menghendaki penghentian
pengobatan.(R)
2. Ada bukti pemberian edukasi kpd pasien ttg risiko medis
akibat asuhan medis yg belum lengkap. (D,O,W)
3. Pasien keluar RS atas permintaan sendiri, tetap mengikuti proses
pemulangan pasien. (D)
4. Dokter keluarga (bila ada) atau dokter yg memberi asuhan berikutnya
dari pasien diberitahu ttg kondisi tsb. (D)
5. Ada dokumentasi RS melakukan pengkajian utk mengetahui alasan
pasien keluar RS atas permintaan sendiri, menolak asuhan medis atau
tidak melanjutkan program pengobatan. (D)
53
➢ Standar PAP.2.4.
Pasien & keluarga diberi tahu ttg hasil asuhan dan
pengobatan termasuk hasil asuhan yg tidak diharapkan.

➢ Elemen Penilaian PAP.2.4.


1. Pasien dan keluarga diberi informasi ttg hasil
asuhan dan pengobatan (lihat juga HPK.2.1.1, EP 1).
(D,W)
2. Pasien dan keluarga diberi informasi ttg hasil
asuhan dan pengobatan yg tidak diharapkan (lihat
juga HPK.2.1.1, EP 2). (D,W)
Standar MKE 10

Pendidikan pasien dan keluarga termasuk topik berikut ini, terkait dengan
pelayanan pasien :
penggunaan obat yang aman
penggunaan peralatan medis yang aman
potensi interaksi antara obat dengan makanan
pedoman nutrisi,
manajemen nyeri dan
teknik rehabilitasi Djoti - Atmodjo
Standar MKE 11
Metode edukasi mempertimbangkan nilai-nilai dan
pilihan pasien dan keluarga, serta memperkenankan
interaksi yang memadai antara pasien-keluarga dan
staf klinis agar edukasi efektif dilaksanakan.
Elemen Penilaian MKE 11
1. Profesional pemberi asuhan (PPA) harus menyediakan waktu yang
adekuat dalam memberikan edukasi. (W)
2. Bila diperlukan, pemberian edukasi kepada pasien dan keluarga diberikan
secara kolaboratif oleh PPA terkait. (D,W)
3. Pada proses pemberian edukasi, staf harus mendorong pasien dan
keluarga untuk bertanya dan memberi pendapat agar dapat sebagai
peserta aktif. (W,S)
4. Terdapat bukti dilakukan verifikasi untuk memastikan pasien dan keluarga
dapat memahami materi edukasi yang diberikan. (D,W)
5. Informasi verbal diperkuat dengan materi tertulis. (D,W)
MKE. 11: EP. 2
MKE. 11: EP. 3
Standar MKE 12
Dalam menunjang keberhasilan asuhan yang
berkesinambungan, upaya promosi kesehatan harus
dilakukan berkelanjutan.
Elemen Penilaian
MKE 12
1. Rumah sakit mengidentifikasi sumber-sumber yang ada di
komunitas untuk mendukung promosi kesehatan
berkelanjutan dan edukasi untuk menunjang asuhan
pasien yang berkelanjutan. (D)
2. Pasien dan keluarga dirujuk agar mendapatkan edukasi dan
pelatihan yang diperlukan untuk menunjang asuhan pasien
berkelanjutan, agar mencapai hasil asuhan yang optimal
setelah meninggalkan rumah sakit. (D,W) (lihat juga ARK
4.1)
3. Edukasi berkelanjutan tersebut diberikan kepada pasien
yang rencana pemulangannya kompleks. (D,W) (lihat juga
Standar MKE 6
SK PKRS IMPLEMENTASI PKRS Laporan PKRS

:
Rumah sakit menyediakan edukasi untuk menunjang partisipasi pasien dan keluarga dalam proses asuhan
Standar MKE 7
PELAKSANAAN PELATIHAN KOMPETENSI PPA & MEDIA

Profesional pemberi asuhan (PPA) yang memberikan edukasi harus mampu memberikan edukasi secara efektif
Standar MKE 8
IMPLEMENTASI
ASESEMEN EDUKASI
ASESEMEN KEBUTUHAN EDUKASI ASESEMEN PERENCANAAN EDUKASI

Agar edukasi pasien dan keluarga dapat efektif maka staf harus melakukan asesmen kemampuan, kemauan belajar, dan
kebutuhan edukasi yang dicatat di dalam rekam medis
Standar MKE 9
IMPLEMENTASI EDUKASI DPJP INFORM CONCENT MATERI HAK & KEWAJIBAN

Pemberian edukasi merupakan bagian penting dalam proses asuhan kepada pasien
Standar MKE 10

EDUKASI FARMASI

EDUKASI PERALATAN MEDIS

EDUKASI CUCI TANGAN

EDUKASI GIZI

EDUKASI REHAB MEDIK

EDUKASI NYERI

Edukasi pasien dan keluarga termasuk topik berikut ini, terkait


dengan pelayanan pasien: penggunaan obat yang aman,penggunaan peralatan medis yang aman, potensi interaksiantara obat dan makanan, pedoman nutrisi, manajemennyeri, dan teknik rehabilitasi.
Standar MKE 11
IMPLEMENTAS EDUKASI VERIFIKASI EDUKASI

Metode edukasi mempertimbangkan nilai-nilai dan pilihan


pasien dan keluarga, serta memperkenankan interaksi yangmemadai antara pasien-keluarga dan staf klinis agar edukasiefektif dilaksanakan.
Standar MKE 12
DAFTAR FASKES RUJUKAN LANJUTAN MATERI EDUKASI PS PULANG

Dalam menunjang keberhasilan asuhan yang berkesinambungan, upaya promosi kesehatan harus dilakukan
berkelanjutan
SLIDE 70

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com

Anda mungkin juga menyukai