Anda di halaman 1dari 13

Motivasi filsafat

kemuhamadiyahan

KELOMPOK 1

ASTRI RAHAYU
NIM : 2209047049
ANITA KUSUMA DEWI
NIM : 2209047068
MOTIVASI

Sejumlah proses yang bersifat


internal / eksternal bagi seseorang
individu yang menimbulkan sikap
antusiasme dan presistensi dalam
melaksanakan kegiatan-kegiatan
tertentu (menurut grey)
FAKTOR INTERNAL
YANG
MEMPENGARUHI PERSEPSI INDIVIDU KEPUASAN HARAPAN
KERJA
FAKTOR
EKSTERNAL JENIS DAN SIFAT
KELOMPOK
PEKERJAAN
KERJA
MOTIVASI IDEALIS

 Perkembangan ideology
muhamadiyah
 Tujuan yang akan di capai
 Pedoman tentang cara-cata
mencapai tujuan
 Sumber dan landasan ilmu
filsafat ( alqur’an dan sunnah)
MOTIVASI HISTORIS

 Muhammadiyah didirikan di kampung kauman Yogyakarta, 8 dzulhijah


1330 H/ 18 nov 1912. oleh K.H.AHMAD DAHLAN.
 KH.ahmad dahlan memimpin muhmmadiyah 1912-1992. (menggunakan
system rapat tahunan)
 Rapat tahunan ke-11 pemimpin muahamdiyah di pimpin oleh Ibrahim
sampai 1934.
 Rapat tahunan berubah menjadi kongres tahunan pada tahun 1926
(muktamar 5 tahunan)
MOTIVASI ETIS

 KEPATUHAN/MOTIVASI
KELAYAKAN, yakni memahami
muhamadiyah berarti memahami
lingkungan tempat berada.
 ETIS berasal dari kata ETIKA yang
mengandung makna teori tentang laku
perbuatan manusia.
SIFAT MUHAMMADIYAH

1) Beramal dan berjuang untuk perdamaian dan kesejahteraan.


2) Memperbanyak kawan dan mengamalkan ukhuwah Islamiyah.
3) Lapang dada, luas pandangan, dengan memegang
Click icon to addteguh
picture ajaran
Islam.
4) Bersifat keagamaan dan kemasyarakatan.
5) Mengindahkan segala hukum, undang-undang, peraturan, serta
dasar dan falsafah negara yang sah.
6) Amar ma'ruf nahi munkar dalam segala lapangan serta menjadi
contoh teladan yang baik.
7) Aktif dalam perkembangan masyarakat dengan maksud ishlah
dan pembangunan, sesuai dengan ajaran Islam.
8) Kerjasama dengan golongan Islam manapun juga dalam usaha
menyiarkan dan mengamalkan agama Islam serta membela
kepentingannya.
9) Membantu pemerintah serta bekerjasama dengan golongan lain
10) Bersifat adil serta kolektif ke dalam dan keluar dengan
bijaksana.
MOTIVASI AKADEMIK

• Muhamadiyah memerlukan penerus


keyakinan, cita-cita dan amal
usahanya.
• Muhamadiyah perlu di kenal dan
dicintai oleh penerus generasi serta
masyarakat
MOTIVASI
GERAKAN/ AMAL

• Muhamadiyah sebagai Gerakan


islam
• Muhamadiyah sebagai Gerakan
dakwah islam
• Muhamadiyah sebagai Gerakan
tajdid
DASAR DAN AMAL
USAHA MUHAMMADIYAH

1. Hidup manusia harus berdasar


tauhid, ibadah, dan taat kepada Allah.
2. Hidup manusia bermasyarakat. Click icon to add picture
3. Mematuhi ajaran-ajaran agama
Islam
4. Menegakkan dan menjunjung
tinggi agama Islam dalam masyarakat
5. Ittiba' kepada langkah dan
perjuangan Nabi Muhammad SAW
6. Melancarkan amal usaha dan
perjuangannya dengan ketertiban
organisasi.
PEDOMAN AMAL USAHA DAN PERJUANGAN
MUHAMMADIYAH

Berpegang teguh akan ajaran Click icon to add picture


Allah dan Rasul-Nya, bergerak
membangun di segenap bidang
dan lapangan dengan
menggunakan cara serta
menempuh jalan yang diridlai
Allah
KESIMPULAN

Diharapkan dapat memperjelas pemahaman tentang Click icon to add picture


muhamadiyah itu sendiri, dari pemahaman tersebut
menjadi lebih mengenal muhamadiyah dan timbul gairah
untuk beramal, dalam mewujudkan cita-cita muhamadiyah,
yaitu menegakan dan menjungjung tinggi agama islam,
sehingga terwujudnya masyarakat yang sebenar-benarnya
(baldatun tayyibatun warrabbun ghafur)

Anda mungkin juga menyukai