Anda di halaman 1dari 8

Dampak Masif

Korupsi
Dampak Terhadap Pengekan Hukum, Dampak
Terhadap Pertahanan dan Keamanan dan
Kerusakan Lingkungan.
01
Dampak Terhadap
Penegakan Hukum
Hilangnya Kepercayaan Rakyat
Fungsi Pemerintahan Mandul
Terhadap Lembaga Negara

Korupsi telah mengikis banyak Korupsi yang terjadi pada lembaga-


kemampuan pemerintah untuk lembaga negara seperti yang terjadi
melakukan fungsi yang seharusnya. di Indonesia dan marak diberitakan
Bentuk hubungan yang bersifat di berbagai media massa
transaksional yang lazim dilakukan mengakibatkan kepercayaan
oleh berbagai lembaga masyarakat terhadap lembaga
pemerintahan begitu juga Dewan tersebut hilang.
Perwakilan Rakyat yang tergambar
dengan hubungan partai politik .
Dampak Terhadap Pertahanan
02 dan Keamanan
Kerawanan Hankamnas Karena
Lemahnya Alutsista dan SDM
Hal ini mengindikasikan bahwa sistem pertahanan dan keamanan Indonesia masih sangat
lemah. Tentunya hal ini sangat berhubungan dengan alat dan SDM yang ada. Sudah
seharusnya Negara Indonesia mempunyai armada laut yang kuat dan modern untuk
melindungi perairan yang begitu luasnya, serta didukung oleh angkatan udara. Apabila
anggaran dan kekayaan negara ini tidak dirampok oleh para koruptor maka semua itu
akan bisa diwujudkan. Dengan ini Indonesia akan mempunyai pertahanan dan keamanan
yang baik yang pada akhirnya menghasilkan stabilitas negara yang tinggi.
DAMPAK KERUSAKAN
LINGKUNGAN

03
Menurunnya Kualitas Lingkungan

Penggunaan bahan kimia seperti freon untuk pendingin ruangan dan hasil
pembakaran yang dilakukan oleh berbagai industry secara massif akan
merusak lapisan Ozon (O3). Ozon berfungsi menahan radiasi sinar
ultraviolet yang berbahaya bagi kehidupan di bumi. Kerusakan yang terjadi
adalah terjadinya lubang-lubang pada lapisan ozon yang makin lama dapat
semakin bertambah besar. Melalui lubang-lubang itu sinar ultraviolet akan
menembus sampai ke bumi secara langsung tanpa halangan. Kondisi ini
dapat menyebabkan berbagai penyakit seperti kanker kulit dan kerusakan
pada tanaman-tanaman di bumi
Thanks!
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons
by Flaticon and infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai