Anda di halaman 1dari 16

Kualitas Penelitian

Kualitatif

PENTING!!
Induktif . Berpikir dari yg khusus
menuju kesimpulan umum
Karak Setting penelitian. Pelajari mnusia
dlm konteks dimana mrk hidup.
ter Pahami manusia dr sudut pandang
mereka sendiri
peneli Pentingkan proses daripada hasil

tian Penekanan pada validitas data


Humanistis . Terlibat langsung dlm

kualit pencarian data


Seluruh kehidupan mnusia

atif berharga
Ciri-ciri peneliti kualitatif
Dapat:
 Menoleransi

 Menikmati

ambiguitas
dalam
pencarian yang
kompleks
Mengamati apa yang
orang lain
“sembunyikan”
Mendengarkan
ketika orang lain
bicara
Bertanya tentang hal
yang tidak terlintas
dlm benak orang lain
untuk dikemukakan
Melihat diri
mereka sebagai
seorang pembelajar
I feel like I’m
living in the
middle of a novel.
You never know
what will come
next
Bersedia
habiskan waktu
sebagaimana
permintaan/
kebutuhan
proses
penelitian
Proses penelitian

Kerangka Pikir
Permasalahan, Pertanyaan Riset
Tujuan penelitian
Populasi yang akan diteliti, Sampel
Metode pengumpulan data
Jadwal kerja
Analisis data : validasi, reabilitas
Pelaporan
Langkah-langkah
Permasalahan
Deskripsi? Pembuktian? Evaluasi? Interpretasi?
Prediksi?
Perumusan masalah dalam
penelitian kualitatif

1. RUMUSAN MASALAH PENELITIAN


BERSIFAT TENTATIF, DAPAT BERUBAH &
DISEMPURNAKAN.
2. MASALAH PENELITIAN ADA DI LAPANGAN,
PERUMUSAN MASALAH MERUPAKAN
UPAYA MENEMUKAN TEORI DARI
DASARNYA (GROUNDED THEORY)
3. RUMUSAN MASALAH SERING DISEBUT
“FOKUS PENELITIAN” , DIRUMUSKAN
DALAM BENTUK “PERTANYAAN
PENELITIAN”.
Langkah-langkah.....

Studi Literatur
Membentuk kerangka pikir, mempertajam fokus,
mendisain proposal, merencanakan metode
pengumpulan data & analisis datanya

Studi Pendahuluan
Sikap “terbuka”
Langkah-langkah.....

Menetapkan Tujuan Penelitian


Sifat open-ended, tidak spesifik, terbatas

Mengumpulkan Data
OW: perlu protokol/guide, catatan yg teliti, data
teks/gambar
Langkah-langkah.....

Menganalisis & Menginterpretasi


Kategori? Arti? Analisis kata/kalimat/gambar,
fenomena? Deskripsi kontekstual: orang/ide, seting,
waktu, siapa yg terlibat, peristiwa
Interpretasi? Refleksi: bias, nilai, asumsi personal?

Melaporkan & Evaluasi Penelitian


Format bervariasi, realistis, persuasif
Pertanyaan penelitian

Central question Sub question


Pertanyaan utama/ Issue sub question:
pokok pertanyaan penjelas
1 kalimat utuh dari pertanyaan utama
menyeluruh Topical question:
Biasanya diawali pertanyaan tambahan
dengan kata yang mengungkap
“Bagaimana…..” atau penjelasan/keterangan
“Mengapa…..” lain utk peroleh info
yang komprehensif
Lokasi Studi: Tempat & Populasi Studi

Catatan: Studi etnografis klasik (misal: local


wisdom) hendaknya tidak dilakukan di
“halaman” sendiri
Menarik: dekat, akses mudah, hasil langsung
bisa diterapkan
Kerugian: peran peneliti baur, partisipan tidak
memberi penjelasan lengkap, masalah etika,
politik
Proses Pendekatan
- Sangat penting: gaining/negotiating entry
- Informan
- Cover story: siapa peneliti, maksud,
tujuan, dsb.
Catatan: Kejujuran yang terukur
Contoh negotiating entry
Menjadi asisten guru baca-tulis di Kramat
Tunggak
‘Ngerumpi’ di warung
Menjadi aktivis LSM
Membuka pelayanan kesehatan gratis
2x/minggu

Anda mungkin juga menyukai