Anda di halaman 1dari 15

METODOLOGI

PENELITIAN DAN
STATISTIK
UJI STATISTIK UNTUK DUA SAMPEL BERPASANGAN

2 Sampel berpasangan

Dependen
Skala nominal Skala ordinal
Ordinal
(variabel uji)

Skala Interval atau


Rasio

No Wilcoxon
Uji Data terdistribusi
normal Signed Ranks
McNemar
Test
Yes

Uji t
berpasangan
UJI STATISTIK UNTUK DUA SAMPEL BEBAS

2 Sampel bebas

Dependen
Skala nominal Skala ordinal
Ordinal
(variabel uji)

Yes No
Skala nominal
dua kategori
Skala Interval atau
Rasio
No Chi-Square
Ada E < 5
kxk
No Uji Mann
Yes Data terdistribusi Whitney
normal

Chi-Square Yes
2x2
Uji t tidak
Uji Fisher berpasanagn
Uji Chi-square

1. Tujuan penelitian untuk uji perbedaan atau


hubungan/pengaruh.

2. Skala pengukuran variable yang digunakan baik


variable bebas maupun variable terikat adalah
nominal.

1. Jumlah sampel <30


RUMUS : CHI SQUARE
Tabel 2 x 2
 n > 40 harus Continuity correction
 n berada 20 -40 dan tidak ada nilai E < 5 Continuity Correction, jika ada
nilai E < 5 (Fisher Exact)
 n< 20 harus Fisher Exact
n ad  bc  1 / 2n 
2

X 
2

a  b a  c b  d c  d ...Continuity
 Correction

 ( a  b)! ( a  c )! (b  d )! (c  d...
)! Fisher Exact
p
n! a!b!c! d !
TABEL SILANG 2X 2

Ca Prostat
Paparan Total
+ -
Perokok a b a+b
Bukan perokok c d c+d
Total a+c b+d a+b+c+d
 E = total barisnya x total kolomnya
jumlah seluruh data

Ea = (a+b) (a+c)
n
Eb = (a+b) (b+d)
n
Ec = (a+c) (c+d)
n
Ed = (b+d) (c+d)
n
CONTOH :
 Seorang peneliti ingin mengetahui apakah
ada pengaruh pemberian makanan
tambahan (PMT) (cukup(1), kurang (2))
dengan status gizi balita (baik (1). Kurang
(2)). Untuk membuktikan diambil sampel
secar random sebanyak 30 orang. Data hasil
penelitian dapat dilihat pada tabel 3.5 di
bawah ini.
CONTOH :

Sampel PMT Status gizi Sampel PMT Status gizi


1 Cukup(1) Baik (1) 16 2 2
2 1 1 17 2 2
3 1 1 18 2 2
4 2 1 19 2 1
5 1 1 20 1 1
6 1 1 21 1 1
7 1 1 22 1 1
8 2 2 23 1 1
9 1 1 24 2 2
10 2 2 25 2 1
11 1 1 26 2 2
12 1 1 27 2 2
13 2 2 28 2 2
14 1 1 29 2 2
15 1 2 30 2 2
JAWAB :
Status Gizi
PMT Jumlah
Baik Kurang
Cukup 14 (a) 1 (b) 15
Kurang 3 (c) 12 (d) 15
Jumlah 17 13 30

15𝑥17 15x13 15𝑥17 15x13


E1 = = 8,5 E2 = = 6,5 E3 = = 8,5 E4 = = 6,5
30 30 30 30
2

30 168 3 
 30 

χ2  2 
   13,58
15 x 15 x17 x 13
Interpretasi Uji Statistik (manual)

 Hasil uji statistik diperoleh nilai χ2 hitung


= 13,58 > χ2 tabel = 5,024, maka Ho
ditolak maka dapat disimpulkan ada
pengaruh pemberian makanan tambahan
(PMT) terhadap status gizi balita
Interpretasi Uji Statistik (SPSS)

1.Buka Program SPSS dan masukkan data.

2.Klik menu Analyze kemudia pilih Descriptive


Statistik dan klik Crosstabs…

3.Klik variable PMT pindah ke kotak Row (s) dengan


cara klik pada ke kanan kmd klik Var Gizi pindah
ke kotak Column (s) dg caraklik panah ke kanan.
Interpretasi Uji Statistik (SPSS)

4. Klik statistics…

5. Contreng pd kotak Crosstabs: contreng Chi


square dan klik Continue.

6. Klik Cells…

7. Pada Precentages contreng Row kmd klik


Continue dan klik OK akan muncul spt berikut:
Interpretasi Uji Statistik (SPSS)

Asymp. Sig. (2- Exact Sig. Exact Sig.


Value df sided) (2-sided) (1-sided)
Pearson Chi-Square 16.425(b) 1 .000
Continuity Correction(a)
13.575 1 .000

Likelihood Ratio 18.694 1 .000


Fisher's Exact Test .000 .000
Linear-by-Linear
Association 15.878 1 .000

N of Valid Cases 30

Yang dibaca adalah Continuity Correction p = 0,000 karena 0 cell


kurang dari 5. Karena nilai p = 0,000 < 0,05, maka Ho ditolak
artinya ada pengaruh pemberian makanan tambahan (PMT)
terhadap status gizi balita.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai