Anda di halaman 1dari 33

PEMELIHARAAN PREVENTIF PERKERASAN

JALAN

PELAKSANAAN PEKERJAAN
PEMELIHARAAN JALAN
LINGKUP PEKERJAAN
• Melaksanakan persiapan pekerjaan preventif
– Menentukan Lokasi penanganan preventif sesuai
dengan gambar kerja.
– Menyiapkan Peralatan dan tenaga kerja sesuai
kebutuhan.
– Mengendalikan pelaksanaan persiapan
pekerjaan preventif sesuai dengan prosedur
• Melaksanakan pekerjaan preventif untuk
perkerasan kaku
Lingkup (lanjutan)
• Melaksanakan pekerjaan preventif untuk
perkerasan lentur
– Menentukan tata letak pekerjaan preventif
perkerasan lentur sesuai gambar kerja.
– Menyiapkan peralatan, material dan tenaga kerja
sesuai kebutuhan.
– Mengendalikan Pelaksanaan preventif perkerasan
lentur sesuai dengan prosedur
Lingkup (lanjutan)
• Menentukan tata letak pekerjaan preventif
perkerasan kaku sesuai gambar kerja.
• Menyiapkan peralatan, material dan tenaga
kerja sesuai kebutuhan.
• Mengendalikan pelaksanaan preventif
perkerasan kaku sesuai dengan prosedur
Prinsip pemeliharaan preventif
• Pencegahan kerusakan terhadap perkerasan lentur
dan kaku,
• Kondisi perkerasan mantap,
• Biaya pemeliharaan perkerasan menjadi lebih efektif
dan efisien.
• Pemilihan teknologi preventif perkerasan jalan yang
tepat
• Tidak rusak akibat pengaruh beban dan lingkungan,
• Mempertahankan kondisi jalan dalam tingkatan baik
dan sedang sesuai dengan rencana
Tujuan pemeliharaan preventif
• Membatasi jenis, tingkat, dan sebaran kerusakan,
mengurangi jumlah kegiatan pemeliharaan,
• Menunda kerusakan lebih lanjut sehingga tetap pada
kondisi mantap sesuai dengan rencana.
• Jenis kegiatan pekerjaan :
• pengabutan aspal emulsi ,
• laburan aspal
• lapis penutup bubur aspal emulsi,
• lapis permukaan mikro aspal emulsi modifikasi polimer,
• lapistipis aspal pasir,
• lapis tipis beton aspal dan stone matrik aspal tipis,
Tujuan pemeliharaan preventif (lanjutan)

• Jenis kegiatan pekerjaan :


• penambalan dangkal perkerasan beton semen
bersambung tanpa tulangan,
• penambalan penuh perkerasan beton semen bersambung
tanpa tulangan,
• penambalan penyaluran beban pada perkerasan beton,
• penutupan ulang sambungan dan penutupan retak pada
perkerasan semen beton,
• penstabilan dan pengembalian elevasi pelat beton dengan
cara injeksi pada perkerasan beton semen
Peralatan
1. Alat transportasi
2. Alat komunikasi
3. Kamera
4. Perangkat lunak yang relevan (Teknologi 4.0)
5. Peralatan Pengkabutan (Fog seal) aspal emulsi
6. Peralatan Laburan aspal
7. Peralatan pemeliharaan dengan Laburan aspal satu
lapis
8. Peralatan Lapis penutup bubur aspal emulsi
9. Peralatan permukaan mikro aspal emulsi modifikasi
polimer
10. Peralatan Lapis Tipis Beton Aspal (LTBA) dan Stone
Matrik Aspal Tipis (SMA tipis)
Peralatan (lanjutan)
11. Peralatan penambalan dangkal perkerasan beton
semen bersambung dengan tulangan
12. Peralatan penuh perkerasan beton semen
bersambung tanpa tulangan
13. Peralatan penambahan penyaluran beban pada
perkerasan beton semen (Dowel Retrofit)
14. Peralatan penjahitan melintang pada
pemeliharaan perkerasan beton semen (cross
sitting)
15. Peralatan penutup ulang sambungan dan
penutupan retak pada perkerasan beton semen
(Join and crack sealing)
16. Peralatan dan pengembalian elevasi pelat beton
dengan cara injeksi pada perkerasan beton semen
GAMBARAN UMUM
• PEMELIHARAAN RUTIN JALAN
–MENJAGA
–MERAWAT
–MEMPERBAIKI
SASARAN PEMELIHARAAN
• PERKERASAN JALAN
– ASPAL
– BETON
• BAHU JALAN
– DIPERKERAS
– TIDAK DIPERKERAS
• SALURAN DRAINASE
• PERLENGKAPAN JALAN
– PATOK KM, HM, PENGARAH
– RAMBU-RAMBU
– MARKA
– REL PENGAMAN
PERKERASAN ASPAL
• PEMANTAUAN SETIAP HARI, KHUSUSNYA
MUSIM HUJAN
• PENGAWASAN DAERAH RAWAN GENANGAN
AIR HUJAN
• PENGENDALIAN ALIRAN AIR HUJAN PADA
LOKASI YANG TIDAK TERSEDIA SALURAN
DRAINASE
Ilustrasi

5 peningkatan
Rutin+berkala

P
S Rutin
I

2,5

Umur rencana 6 th 8 th 10 th
Ilustrasi

5 Rutin Peningkatan
Berkala
P Rutin
S
I

2,5

Umur rencana 6 th 8 th 10 th
TARGET
• JALAN AWET
– SESUAI UMUR RENCANA PELAYANAN
• KONDISI BAIK SETIAP SAAT
– TIDAK BERLUBANG
– TIDAK BERGELOMBANG
– TIDAK AMBLES
– TIDAK JEMBUL
– TIDAK RETAK
– TIDAK TERSUNGKUR
AKSI PEMELIHARAAN
• MENJAGA : MENGAMANKAN PERKERASAN
JALAN DARI UPAYA PENGRUSAKAN JALAN
– MEMBERI RAMBU-RAMBU TONASE DAN KELAS
JALAN
– MEMPERLANCAR ALIRAN AIR PADA SALURAN
PEMBUANGAN (DRAINASE)
– MEMPERCEPAT PEMBUANGAN AIR GENANGAN DI
SEKITAR BADAN JALAN DAN PERMUKAAN
PERKERASAN
LANJUTAN
• MERAWAT : MELAKUKAN PERATAAN (PERBAIKAN
RINGAN ATAU PENGEPRASAN) PADA
PERMUKAAN PERKERASAN AGAR KERUSAKAN
LEBIH BESAR TIDAK TERJADI.
– MELAKUKAN SEALING PADA PERMUKAAN YANG
MENGALAMI RETAK-RETAK
– PEMOTONGAN ATAU PENGEPRASAN LOKASI KERITING
DAN JEMBUL RINGAN TANPA PENUTUPAN KEMBALI
– MENAMBAL LUBANG-LUBANG KECIL DENGAN
DIAMETER KURANG DARI 10 CM
LANJUTAN
• MEMPERBAIKI : MELAKUKAN PERBAIKAN
TERHADAP KERUSAKAN PERKERASAN YANG
TERJADI AGAR FUNGSI PERKERASAN NORMAL
KEMBALI
– TAMBAL LUBANG, AMBLES, SUNGKUR
– SEALING RETAK LEBAR DENGAN BAHAN ASPAL DAN
CAMPURAN BERASPAL GRADASI HALUS
– MENGHAMPAR BAHAN CAMPURAN BERASPAL PADA
PERMUKAAN PERKERASAN
– REKONDISI PERKERASAN
KLASIFIKASI KERUSAKAN
PERKERASAN JALAN
• FUNGSIONAL
– RUSAK BERAWAL DARI LAPIS PERMUKAAN
– PERBAIKAN LAPIS PERMUKAAN SAJA
– MEMBAHAYAKAN PENGGUNA JALAN
• STRUKTURAL
– RUSAK BERAWAL DARI LAPIS PONDASI BAWAH
– PERBAIKAN MENYELURUH/ REKONSTRUKSI
– MEMBAHAYAKAN KONSTRUKSI PERKERASAN DAN
PENGGUNA JALAN
JENIS-JENIS
• FUNGSIONAL
– RETAK LEBAR MEMANJANG ATAU MELINTANG
– TERSUNGKUR
– LUBANG
– TERKELUPAS
– PENURUNAN PADA JEJAK RODA
– BLEEDING
– KERITING
– JEMBUL
LANJUTAN
• STRUKTURAL
– RETAK BUAYA/ PETA
– GELOMBANG DENGAN AMPLITUDU TINGGI ARAH
MEMANJANG DAN ATAU MELINTANG
– AMBLES
– TERJADI LENDUTAN TINGGI SAAT ADA BEBAN
KENDARAAN BERAT BERMUATAN MELINTAS
– PUMPING
KELOMPOK FUNGSIONAL
LANJUTAN
LANJUTAN
KELOMPOK STRUKTURAL
LANJUTAN
LANJUTAN
CARA MENENTUKAN JENIS PERBAIKAN
• MENGETAHUI PENYEBAB KERUSAKAN
• MENENTUKAN KLASIFIKASI KERUSAKAN
• KONDISI LALU-LINTAS, TERMASUK JALUR
ALTERNATIF
• KONDISI PERKERASAN TERHADAP PERMUKAAN AIR
• INVENTARISASI SUMBER DAYA
– TENAGA KERJA, OPERATOR
– BAHAN, DAN
– ALAT
PENYEBAB KERUSAKAN
• AIR PERMUKAAN
• DRAINASE
• MUTU BAHAN
• METODE PELAKSANAAN
– SOP
– SISTEM PENGENDALIAN MASING-MASING BAGIAN KEGIATAN,
TERUTAMA WAKTU DAN VOLUME
– SISTEM PENGENDALIAN MUTU
• MUTU PELAKSANAAN
– RENCANA KERJA HARIAN
– KUALIFIKASI TENAGA KERJA
– KONDISI ALAT
JENIS BAHAN PERBAIKAN
• CAMPURAN ASPAL PANAS
– MENUNGGU PRODUKSI SKALA BESAR
– JENIS CAMPURAN SESUAI PRODUKSI SAAT ITU
– PENGENDALIAN TEMPERATUR SULIT
– DIPERLUKAN TAMBAHAN PEMANASAN DI
LAPANGAN BILA TEMPERATUR SUDAH TURUN,
NAMUN SULIT DILAKUKAN DI LAPANGAN
PERAWATAN BAHU JALAN
• NORMALISASI KEMIRINGAN
• PENAMABAHN MATERIAL PADA BAGIAN TEPI
PERKERASAN YANG SERING HILANG/
MENGALAMI PENURUNAN LEBIH DARI 5 CM
• PEMBERIAN MATERIAL KASAR PADA LOKASI-
LOKASI YANG SERING ADA KENDARAAN BERAT
PARKIR
PERAWATAN DRAINASE
• NORMALISASI SALURAN
• PERBAIKAN SALURAN YANG MENGALAMI
KERUSAKAN AKIBAT KERUNTUHAN
BANGUNAN/ KELONGSORAN AKIBAT
GERUSAN
• PENGAMBILAN SAMPAH
PERAWATAN PERLENGKAPAN
• PEMBERSIHAN DARI DEBU
• PENGECATAN
• PENEGAKAN PATOK/ RAMBU YANG MIRING/
ROBOH
• PERBAIKAN PONDASI PADA PATOK/ TISNG
RAMBU YANG RUSAK
• PENGADAAN PADA LOKASI HILANG

Anda mungkin juga menyukai