Anda di halaman 1dari 39

Kelainan Genitalia

Pria
Oleh :
Filbert Filmore Cendriawan
Andi Zulfiqri Arafah

Supervisor Pembimbing :
dr. M.Asykar A. Palinrungi, Sp.U(K)
*Anatomi organ
genitalia pria

*• Internal: Organ genitalia internal pria meliputi testis, epididymis,


ductus deferens, vesica seminalis, ductus ejaculatorius, prostate, dan
bulbourethral glands.
*• Eksternal: Sementara, organ genitalia eksternal pria terdiri dari penis
dan scrotum.
*Anatomi organ
genitalia pria
*Anatomi organ
genitalia pria
* Testis
*Anatomi organ
genitalia pria
* Funiculus spermaticus
*Anatomi organ
genitalia pria
* Glandula aksesorius
*Anatomi organ
genitalia pria
*Anatomi organ
genitalia pria
Kelainan
Genitalia Pria

Penis & Uretra Testis Skrotum

Fimosis Varikokel
Kriptorkismus Hidrokel
Parafimosis
Orchitis Hematokel
Hipospadia
Torsio Testis
Epispadia
Kelainan Pada Penis dan Uretra
FIMOSIS
* Definisi  Ketidakmampuan retraksi
preputium ke proksimal hingga corona gland

* Etiologi : Higiene yang buruk, balanopostitis


kronik, forceful retraction

Fimosis Fisiologis Fimosis Patologis

Preputium ketat sejak lahir dan


Fimosis yang terjadi akibat jaringan
pemisahan terjadi secara natural seiring
parut, infeksi, atau inflamasi
berjalannya waktu
Retraksi paksa preputium  jaringan
Resolve spontan biasanya pada umur 5-7
parut, perdarahan, dan trauma
tahun
psikologis
Gejala Pemfis
*Balloning *Preputium tidak dapat
*Kulit penis ≠ ditarik ditarik
*Disuria *Bedakan fimosis fisiologis /
patologis
*Urin ≠ lancar
*Iritasi  demam
Tatalaksana
Terapi konservatif:
* Perawatan preputium rutin
* Retraksi parsial  lakukan secara rutin setiap mandi + jaga
kebersihan
* Steroid topikal

Sirkumsisi
PARAFIMOSIS
* Definisi  Preputium teretraksi di belakang glans penis  ≠
dikembalikan posisi normal  cincin konstriksi  iskemia

* Etiologi : iatrogenik, tidak sengaja saat dibersihkan, prosedur


genitourinaria (kateter urin, cystoscopy), trauma penis, aktivitas
seksual
Gejala : Nyeri pada penis

Pemeriksaan Fisis :

* Preputium berada di belakang glans penis  terjadi


penyempitan jaringan

* Edema glans penis + preputium


* Nekrosis  penis kebiruan, palpasi keras
* Kronis  Fibrosis
Tatalaksana
*Reduksi manual : teknik dundee, ice pack secara
intermitten, elastic dressing
*Reduksi dengan hialuronidase

Minimal invasif
*Teknik puncture  1-20 titik
*Aspirasi darah

Bedah
*Sangat konstriksi  emergency dorsal slit
*Definitif  sirmkumsisi
HIPOSPADIA

* Definisi  Defek kongenital  OUE di sisi ventral penis


* Trias : meatus uretra di ventral penis, chordee, dorsal hood
* Klasifikasi
 Anterior : glandular, subcoronal
 Middle / penile : distal penile, midshaft, proximal penile
 Posterior : penoscrotal, scrotal, perineal
Gejala
* Gangguan kosmetik
* Pancaran urin lemah, gangguan hubungan seksual

Pemeriksaan Fisis
* Preputium dorsal menebal (dorsal hood)
* Ada chordee

Tatalaksana  sebaiknya operasi <18 bulan


* Orthoplasti & chordektomi  perbaiki curvatura penis
* Urethroplasty
* Glansplasty
EPISPADIA
* Definisi  Defek kongenital  OUE di sisi dorsal penis

* Klasifikasi
Glandular
Penil
Penopubis
* Klinis
 Glandular  Uretra terbuka pada bagian distal dorsal penis
 Penil  Uretra terbuka pada bagian pertengahan dorsal penis
 Penopubis  Uretra seluruhnya terbuka dan dapat terjadi defek
pada dinding anterior buli-buli dan dinding abdomen

 Inkontinensia urin

* Operasi
Tipe Glandular  Glanduloplasty
Tipe Penil  Urethroplasty
 Tipe Penopubis  Operasi bertahap dimulai dari penutupan
defek abdomen dan buli-buli
Kelainan Pada Testis
KRIPTORKISMUS
* = undesensus testis
* Definisi  Kelainan kongenital  1/2 testis tidak berada di scrotum
* Lebih sering pada testis kanan

* Klasifikasi
 Intraabdominal
 Inguinal
 Prescrotal
* Etiologi * Faktor Resiko
 Faktor hormonal (defisiensi Prematur
GnRH, androgen, AMH) Riwayat keluarga
Genetik BBLR
 Pemberian estrogen saat
hamil

* Anamnesis * Pemeriksaan Fisik


≠testis di scrotum  I : scrotum kosong, lebih
(unilateral/bilateral) mengkerut
 Benjolan  perut,  P : scrotum kosong,
inguinal, paha, dll benjolan tempat lain,
refleks cremaster (-) pada
scrotum kosong
Pemeriksaan Penunjang
* USG, CT Scan, MRI
* Kriptorkismus bilateral  usia <4 bulan : periksa testosterone;
usia >4 bulan : periksa hcg

Tatalaksana
* Hormonal
 Injeksi hormon choriogonadotropin IM 5000IU/24 jam (3-5
hari) atau 500IU/minggu selama 3 bulan
Methyl Testosterone 5mg/24 jam/oral (1 bulan)

* Usia 6 bulan belum turun  operasi (orchidopexy)


Orchitis
* Definisi  Inflamasi pada testis
* Etiologi
Bakteri  Chlamydia Trachomatis, Neisseria Gonorrhea, E.Coli
Virus  komplikasi mumps
* Gejala

Sistemik  demam, mual muntah, malaise


Lokal  nyeri dan bengkak skrotum
* Pemeriksaan Fisik
 Skrotum bengkak, kemerahan, tenderness
 Phren’s sign
* Pemeriksaan Penunjang
 Lab, USG Scrotum
* Tatalaksana
 Tirah baring
 Analgetik local  inj 20cc prokain 1% di funiculus spermaticus
 NSAID
 Bakteri  antibiotik
TORSIO TESTIS
* Definisi  Puntiran/torsi pada korda spermatikus  ↓suplai darah ke testis 
iskemia

* Etiologi

Perubahan suhu testis secara mendadak

Exercise berlebihan

Trauma

* Gejala:

 Nyeri hebat dan mendadak

 Scrotum bengkak

 Gejala sistemik  demam, mual muntah


* Pemeriksaan Fisik
 Bell Clapper Deformity  Elevasi testis secara asimetris dan
aksis panjang dalam posisi transversal + pemendekan spermatic
cord

Refleks cremaster (-)


Phren’s Sign (-)
* Pemeriksaan Penunjang
USG Doppler
* Tatalaksana
<6 jam  bisa detorsi manual
Testis viabel (<6 jam)  orchidopexy
Testis non viabel (>6 jam)  orchidotomy
Kelainan Pada Skrotum
VARIKOKEL
* Definisi  Dilatasi plexus pampiniformis dari vena testicularis
* Etiologi
 Primer  idiopatik (gangguan kelemahan katup vena spermatika
interna

 Sekunder  penekanan (tumor ginjal, tumor retroperitoneal)


* Klasifikasi:

 Grade I

 Grade II

 Grade III
*Gejala
Bisa asimptomatik
Nyeri skrotum saat berdiri, membaik saat baring
Benjolan pada skrotum
Infertil
*Pemeriksaan fisik
Ada bag of worm
Valsava test (+)
*Pemeriksaan Penunjang
USG Doppler
Analisis sperma
* Tatalaksana

 Konservatif  elevasi testis, NSAID, batasi aktivitas fisik


 Operatif  Varikokelektomi
HIDROKEL
*Definisi  Akumulasi cairan
serosa di sekitar testis, berada di
dalam tunika vaginalis

*Etiologi
Bayi  keterlambatan
penutupan processus vaginalis

Dewasa  idiopatik, kelainan


pada testis / epididimis
* Gejala
Benjolan/bengkak pada skrotum
* Pemeriksaan Fisis
 Benjolan di skrotum  konsistensi kistik
 Nyeri tekan (-)
 Tes transluminasi (+)
* Pemeriksaan Penunjang
 USG Doppler
 Aspirasi cairan  sitologi, kultur
*Tatalaksana
Hidrokel kongenital  observasi
Aspirasi
Pembedahan  hidrokelektomi
HEMATOKEL
*Definisi  Akumulasi darah di sekitar testis, berada di dalam
tunika vaginalis

*Etiologi
Trauma skrotum
Gangguan faktor pembekuan darah
*Gejala
Benjolan/bengkak pada skrotum
*Pemeriksaan Fisis
 Benjolan di skrotum
 Tes transluminasi (-)
*Pemeriksaan Penunjang
USG Doppler
*Tatalaksana
Terapi awal  konservatif
Pembesaran skrotum >3x  punksi atau operasi (jarang)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai