Anda di halaman 1dari 12

PENYULUHAN

KOTORAN TELINGA
Departement of Otorhinolaryngology Head and Neck Surgery
Faculty of Medicine – Universitas Padjajaran
Hasan Sadikin General Hospital
1
Bandung - 2024
KEADAAN NORMAL SERUMEN TERDAPAT DI 1/3 LIANG TELINGA

1/3 liang
telinga
KOTORAN
TELINGA
Hasil produksi :
- Kelenjar sebase
- Kelenjar seruminosa
- Epitel kulit yang terlepas
- Partikel debu
FAKTOR RESIKO MENINGKATNYA
KOTORAN TELINGA PADA LANSIA

• Kotoran telinga lebih kering.


• Produksi kotoran telinga lebih banyak dibanding
kemampuan perpindahan kotoran telinga dari liang telinga
ke luar.
• Pemakaian alat bantu dengar.
• Riwayat penumpukan kotoran telinga sebelumnya.
FUNGSI
KOTORAN
TELINGA
• Melindungi telinga dari debu
• Pertumbuhan kuman patogendan
• Menyebarkan aroma yang tidak
disenangi serangga sehingga
serangga enggan masuk ke liang
telinga.
BILA KOTORAN TELINGA MENUMPUK ?

Gangguan pendengaran Nyeri pada telinga Gatal

Merasa ada benda asing Tercium bau yang tidak


dalam telinga enak Berdenging
KAPAN
SEHARUSNYA
TELINGA
DIBERSIHKAN?

Kotoran telinga
terakumulasi sehingga
membentuk blok saluran
telinga dan mengganggu
pendengaran.
DAMPAK
BILA SERING
MENGOREK TELINGA
PENANGANAN?

Visualisasi dengan otoscope


Kontrol ke dokter
setiap 3 sampai 6
bulan atau setiap ada
keluhan
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai