Anda di halaman 1dari 16

EVALUASI SAKIP & RB TAHUN 2022

Dinas Tenaga Kerja, Perindustrian dan Transmigrasi


1. PENDAHULUAN

A. Dasar Hukum

 Peraturan Daerah Kabupaten Mamuju Utara Nomor 10 Tahun 2016 tentang


Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Mamuju Utara.

 Peraturan Bupati Mamuju Utara Nomor 39 Tahun 2016 tentang Kedudukan,


Tugas Pokok, Fungsi dan Rincian Tugas Dinas Tenaga Kerja, Perindustrian dan
Transmigrasi

B. Tugas Pokok

Menyelenggarakan urusan Pemerintahan Daerah di Bidang Ketenagakerjaan,


Perindustrian dan Ketransmigrasian
C. Fungsi
 Perumusan Kebijakan Teknis Bidang Tenaga Kerja, Perindustrian dan Transmigrasi;
 Penyelenggaraan Urusan Pemerintahan di Bidang Tenaga Kerja, Perindustrian dan
Transmigrasi;
 Pembinaan dan Pelaksanaan Tugas di Bidang Tenaga Kerja, Perindustrian dan
Transmigrasi;
 Pelaporan Penyelenggaraan Bidang Ketenagakerjaan, Perindustrian dan
Ketransmigrasian;
 Pelaksanaan tugas lain sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku yang
diberikan oleh Bupati.
D. Bagan Struktur Organisasi Berdasarkan Peraturan Bupati Mamuju Utara Nomor 39
Tahun 2016
Sumber Daya SKPD
Tingkat Pendidikan Nama Pendidikan
No Unit Kerja No dan Pelatihan Jumlah Pegawai
S2 S1 D3 SLT SLTP
( Diklat)
A
1 Kepala Dinas 1 - - - -
2 Sekretariat 1 5 1 1 - 1 Diklatpim II 1 Orang
3 Bidang Ketenagakerjaan - 8 - 1 - 2 Diklatipim III 4 Orang
4 Bidang Perindustrian - 6 - 2 - 3 Diklatpim IV 10 orang
5 Bidang Transmigrasi 1 5 - 2 - Jumlah 15 Orang
Jumlah 3 24 1 6 -
Gol/Ruang Personil
No Unit Kerja No Unit Kerja
PNS Honorer
IV III II I
1 Sekretariat 9 6
1 Sekretariat 1 7 1 -
2 Bidang Ketenagakerjaan 9 1
2 Bidang Ketenagakerjaan 1 7 1 -
3 Bidang Perindustrian 8 -
3 Bidang Perindustrian - 6 2 -
4 Bidang Transmigrasi 8 -
4 Bidang Transmigrasi 1 5 2 -
Jumlah 34 7
Jumlah 3 25 6 -
Isu – Isu strategis
 Bertambahnya Penduduk Usia Kerja
 Angka Partisipasi Angkatan Kerja
 Tingkat partisipasi Angkatan Kerja
 Tingkat Pengangguran Terbauka
 Rasio Penduduk yang Bekerja
 Kurangnya Lapangan Usaha yang dapat Menampung Tenaga Kerja
 Belum Terwujudnya Daya Saing Industri
 Kurangnya Pemberdayaan Masyrakat di Kawasan eks
Transmigrasi
 Terdapat Sejumlah Calon Areal / Lokasi Transmigrasi
yang belum Clear and Clean
Tujuan dan Sasaran
Tujuan 1. Menciptakan dan Meningkatkan Pelayanan Prima
SASARAN KEBIJAKAN PROGRAM
Meningkatnya Penciptaan Pelayanan 1. Program Penunjang Urusan Pemerintahan daerah
Kepuasan Publik atas Prima Kabupaten/Kota.
Layanan Pemerintah
2. Program Penempatan Tenaga Kerja.

3. Program Hubungan Industrial


4. Program Pengelolaan Sistem Informasi Industri Nasional

5. Program Pembangunan Kawasan Transmigrasi

6. Program Perencanaan Kawasan Transmigrasi


Tujuan 2. Menciptakan Perluasan Kesempatan Kerja, penempatan kerja melalui penyebaran informasi
bursa pasar kerja
SASARAN KEBIJAKAN PROGRAM
Meningkatnya kualitas pelayanan Peningkatan kualitas sumber 1. Program Penempatan
Penempatan dan Pemberdayaan Tenaga daya manusia tenaga kerja Tenaga Kerja
Kerja

Tujuan 3. Menciptakan ketenangan bekerja dan berusaha dan mewujudkan pengawasan ketenagakerjaan
secara mandiri, tidak memihak, profesional dan seragam;

SASARAN KEBIJAKAN PROGRAM


Terciptanya hubungan industrial yang Kebijakan sektor dan regional yang 1. Program Hubungan
harmonis dan Perbaikan Iklim mendukung pembangunan Industrial
Ketenagakerjaan ketenagakerjaan
Tujuan 4.Meningkatkan Keterampilan dan Produktivitas Kerja IKM
SASARAN KEBIJAKAN PROGRAM
Terwujudnya Ketrampilan dan Mempersiapkan IKM yang 1. Program Pengelolaan Sistem
Produktivitas Kerja IKM Profesional dan memiliki daya Informasi Industri Nasional
Saing

Tujuan 5. Meningkatkan pengembangan pembangunan kawasan yang cepat tumbuh, cepat


berkembang dan terlaksananya pemindahan serta penempatan transmigrasi pada lokasi yang
sesuai dengan kompetensinya
SASARAN KEBIJAKAN PROGRAM
Terwujudnya pengembangan potensi sumberdaya kawasan, Pembangunan transmigrasi agar diupayakan dapat 1. Program Pembangunan
untuk pengembangan permukiman transmigrasi yang merata diseluruh daerah dan tidak merupakan enclave, Kawasan Transmigrasi
berwawasan lingkungan melainkan memiliki keterkaitan fungsional dengan
kawasan lain yang ada disekitarnya.

Terwujudnya Perencanaan kawasan Transmigrasi yang Kebijakan sektor regional untuk mendukung kawasan 2. Program Perencanaan
clear dan clean pemukiman Transmigrasi baru Kawasan Transmigrasi
Tingkat Capaian Indikator
No Sasaran Indikator Target Realisasi
1 Meningkatnya Data Penempatan Tenaga Kerja Tersedianya Informasi Pasar Kerja dan Pelayanan 1 dok 1 dok
Pencari Kerja 200 Org 350 0rg
- Pengelolaan Informasi Pasar Kerja 5 Lowongan 10 Lowongan

2 Meningkatnya perlindungan dan pengembangan Terwujudnya perlindungan dan pengembangan 1 Forum 1 Forum
lembaga ketenagakerjaan lembaga ketenakerjaan
Pencegahan dan Penyelesaian prosedur, 5 Kasus
penyelesaian perselisihan hubungan industrial,
Mogok Kerja dan Penutupan Perusahaan di Daerah
Kabupaten/Kota
3 Terkendalinya Izin Usaha Industri di Kabupaten Tersedianya Pengelolaan Informasi Industri 1 Dok 1 Dok
Kabupaten untuk mendukung Informasi Nasional
Tersedianya Dokumen Informasi Industri yang 1 dok 1 dok
menjadi kewenangan Kabupaten
4 Tersedianya Dokumen Perencanaan Kawasan Terencananya Pengembangan kawasan 2 dok 2 Dok
Transmigrasi Trasnmigrasi

Tersedianya Lokasi / lahan Transmigrasi yang Clear 2 Lokasi 2 Lokasi


and clean
Keuangan / Anggaran

Untuk tahun 2021, Dinas Tenaga Kerja, Perindustrian dan Transmigrasi didukung oleh
anggaran yang bersumber dari Daftar Pelaksanaan Anggaran (DPA) tahun 2021 seperti
tergambarkan
No
dalam tabel dibawah ini :
Unit Kerja Nilai Pagu Awal Nilai Pagu Setelah
Refocusing

1. Sekretraiat 2.804.809.830 2.837.347.424


2. Bidang Perindustrian 2.005.406.190 2.032.710.775
3. Bidang Transmigrasi 73.828.735 31.929.385
4. Bidang Ketenagakerjaan 249.295.200 168.755.700
Total Pagu 5.133.339.955 5.038.813.899

Catatan : Untuk anggaran Bidang Perindusrtian termasuk juga Pendapatan Transfer Pemerintah Pusat
sebesar Rp. 1.947.610.000
Capaian Kinerja Tahun 2021
Capaian Pagu Realiasi Capaian
No Program
Fisik Anggaran (%)

100 %
1 Penyusunan Dokumen Perencanaan Perangkat Daerah 100 % 10,478,455 10,478,455
100 % 100 %
2 Koordinasi dan Penyusunan Dokumen RKA-SKPD 1,230,000 1,230,000
100 % 100 %
3 Koordinasi dan Penyusunan Dokumen Perubahan RKA-SKPD 1,025,000 1,025,000
100 % 100 %
4 Koordinasi dan Penyusunan DPA-SKPD 1,025,000 1,025,000
100 % 1,025,000 1,025,000 100 %
5 Koordinasi dan Penyusunan Perubahan DPA-SKPD
100 % 100 %
6 Koordinasi dan Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan Ikhtisar 3,604,463 3,604,463
Realisasi Kinerja SKPD
100 % 100 %
7 Koordinasi dan Penyusunan Laporan Keuangan Akhir Tahun SKPD 3,869,643 3,869,643

100 % 100 %
8 Koordinasi dan Penyusunan Laporan Keuangan 3,579,262 3,579,262
Bulanan/Triwulanan/Semesteran
100 % 100 %
9 Penyediaan Adminitrasi Tugas ASN 24,000,000 24,000,000
10 Penatausahaan Barang Milik Daerah pada SKPD 100 % 12,443,605 12,443,605 100 %
100 % 100 %
Penyediaan Komponen Instalasi Listrik/Penerangan Bangunan Kantor 2,195,000 2,195,000

100 % 100 %
Penyediaan Barang Cetakan dan Penggandaan 9,106,070 9,106,070

100 % 100 %
Penyediaan Bahan Bacaan dan Peraturan Perundang-undangan 10,800,000 10,800,000

100 % 100 %
Fasilitasi Kunjungan Tamu 10,000,000 10,000,000

100 % 100 %
Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan Konsultasi SKPD 119,112,000 88,781,200

Pengadaan Peralatan dan Mesin Lainnya 100 % 90,631,900 90,631,900 100 %

100 % 100 %
Penyediaan Jasa Surat Menyurat 12,444,255 12,444,255

100 % 100 %
Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber Daya Air dan Listrik 34,314,000 34,314,000

100 % 99,88 %
Penyediaan Jasa Pelayanan Umum Kantor 102,783,910 102,783,910
100 %
Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan dan Pajak 33,921,000 33,921,000 93,97 %
Kendaraan Perorangan Dinas
100 % 94,55 %
Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Lainnya 5,782,000 5,782,000

Pelayanan dan Penyediaan Informasi Pasar Kerja Online 100 % 26,691,000 19,719,000 98,30 %

100 %
Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial, Mogok Kerja, dan 100 % 222,604,200 149,036,700
Penutupan Perusahaan yang Berakibat/Berdampak pada Kepentingan
di 1 (satu) Daerah

100 %
Koordinasi, Sinkronisasi, dan Pelaksanaan Pembangunan Sarana dan 100 % 3,781,033,720 2,005,406,190
Prasarana Industri
Koordinasi dan Sinkronisasi Kerjasama Pembangunan Transmigrasi 100 % 105,380,735 73,828,735 100 %
yang Berasal dari 1 (satu) Daerah Kabupaten/Kota
PENUTUP
Dari uraian singkat tentang hasil capain kinerja Dinas Tenaga Kerja, Perindustrian dan
Transmigrasi tersebut diatas ada beberapa, isu strategis yang menjadi prioritas SKPD
kedepan. Namun perlu didukung dengan anggaran yang maksimal agar setiap program
yang akan dilaksanakan dapat tercapai sesuai target yang di harapkan.

Anda mungkin juga menyukai