Anda di halaman 1dari 10

Praktik Kerja

Lapangan di New
Sunari Lovina Beach
Resort
LATAR BELAKANG
Hotel merupakan tempat penyedia jasa akomodasi, makanan dan
minuman, serta fasilitas lainnya dan juga berpusat pada bidang
pariwisata. Dalam menjalankan suatu hotel perlu adanya tenaga manusia
yang berkualitas di setiap departemen. Praktik Kerja Lapangan (PKL)
adalah bentuk penyelenggaraan berupa kerja secara langsung yang
diterjunkan oleh pihak SMK.
• Tujuan Praktik Kerja Lapangan
Mempelajari dan memahami operasional dasar dan proses bisnis yang terkait dengan industri perhotelan.

Memperoleh pengalaman kerja praktis dalam menjalankan tugas-tugas tertentu.


1. Mengembangkan keterampilan yang kuat melalui interaksi langsung dengan tamu hotel dan rekan
kerja.

• Manfaat Praktik Kerja Lapangan


1. Memperluas wawasan tentang kondisi nyata di dunia industri.
2. Terdapat kesesuaian yang lebih pas antara program pendidikan dengan kebutuhan lapangan kerja
(sesuai dengan prinsip Link and Match)
3. Meningkatkan pemahaman tentang bagaimana hotel mengelola aspek-aspek penting seperti
pemesanan kamar, layanan kebersihan, serta teknologi yang digunakan
4. Menyediakan kesempatan untuk belajar cara menghadapi situasi-situasi sulit atau konflik baik itu
internal maupun eksternal yang muncul selama bekerja di hotel.
Sejarah New Sunari
Lovina Beach Resort
Palma beach hotel kategori bintang II pada tahun
1992 didirikan oleh Keluarga Jero Mekel Linggih
(almarhum) atas prakarsa Bapak Bupati Kepala
Daerah Tingkat II Buleleng. Melakukan kerjasama
dengan hotel Sol Melia grup, dan berubah nama
menjadi sol Lovina hotel. Dilakukan lah renovasi
besar-besaran dari 46 kamar menjadi 109 kamar dan
dikategorikan menjadi hotel bintang III. Tahun 2004
dirubah nama sunari villa & spa. Pada tgl 1 Agustus
2019 berubah nama lagi menjadi the sunari. Lalu
pindah kepemilikan menjadi milik DR. Ir. Servasius
Bambang Pranoto, MBA pemilik perusahaan minyak
kutus kutus kemudian berubah nama lagi menjadi
Kutus Kutus Sunari Lovina Beach Resort. Pada
tahun 2021 berubah nama menjadi new Sunari
Lovina beach resort lalu bekerjasama dengan majas
dewata hospitality. Pada tgl 1 juni 2021 New Sunari
Lovina beach resort resmi mengakhiri kerjasamanya
dengan majas Dewata hospitality.
Superior room Deluxe garden view Deluxe pool view

One Bedroom Private


Deluxe pool acces Premier room
Pool Villa

ROOM
Blue Royal Bar and
In Room Dining Aristha Spa
Restaurant

Kolam renang Gym/Fitnees center

Fasilitas
Tantra Ballroom Bale Agung

VIP Meeting Krishna VIP Meeting


Ganesha

Meeting & Event Venue


Pembahasan

● Room Attendant
● Job Description
● Kendala dan solusi
1
Kesimpulan
Dan
Saran
Thanks
Do you have any questions?
putumahindrayana@gmail.com
@ndraaa_yana

CREDITS: This presentation template was created


by Slidesgo, including icons by Flaticon,
infographics & images by Freepik

Please keep this slide for attribution

Anda mungkin juga menyukai