Anda di halaman 1dari 25

Perubahan Materi,

Pemisahan Campuran dan


Metode Ilmiah

Ranti Nilam Sari, S.Pd


Masih ingat apa itu
ilmu kimia?
Materi adalah sesuatu
yang memiliki massa dan
menempati ruang
Wujud Materi

PADAT CAIR GAS


Padat Cair Gas
Bentuk dan volumenya Bentuk selalu berubah Bentuk dan volume tidak
tetap, selama tidak ada sesuai dengan tetap dan akan mengisi
pengaruh dari luar, tempatnya, volume nya seluruh ruang yang
molekul nya teratur dan tetap, molekulnya ditempatinya, molekul
rapat teratur dan renggang tidak teratur dan sangat
renggang
CONTOH : CONTOH :
Batu, baja, kapur, papan Air, minyak goreng, CONTOH :
tulis, kayu, besi, dll bensin, alcohol, solar Udara, uap air, gas bumi
Perubahan
Fisika, perubahan
yang TIDAK
menghasilkan Perubahan
zat/materi baru Kimia, perubahan
yang
menghasilkan
zat/materi baru
Merobek kertas

Membakar
kertas
Perubahan Fisika
atau Perubahan
Kimia?

zonareferensi.com

Mediatani.co
Agita Viola Putri
Perubahan Fisika Perubahan Kimia

Perubahan wujud Perubahan warna


Perubahan bentuk Perubahan suhu
Perubahan Ukuran Pembentukan endapan
Pelarutan Pembentukan gas

Daun kering dari hijau menjadi


Es mencair,
kuning,
Kayu menjadi kursi,
Pembakaran kertas,
Beras digiling menjadi tepung beras,
Kapur dimasukkan dalam air,
Pelarutan gula
Petasan meledak
Pemisahan Campuran

Dalam kimia, proses pemisahan


digunakan untuk mendapatkan satu
atau lebih produk yang lebih murni
dari suatu campuran senyawa kimia.
TEKNIK PEMISAHAN
Pengayakan
Filtrasi
Kristalisasi
Ekstraksi
Destilasi
Sentrifugasi
Kromatografi
PENGAYAKAN
Pengayakan merupakan proses pemisahan
yang didasari atas perbedaan ukuran partikel di
dalam campuran tersebut
FILTRASI
Filtrasi adalah proses pemisahan dari campuran heterogen
yang mengandung cairan dan partikel‐partikel padat dengan
menggunakan media filter yang hanya meloloskan cairan
dan menahan partikel‐partikel padat.
FILTRASI
PEMISAHAN DENGAN KERTAS SARING TANPA PEMISAHAN DENGAN CARA
MENINGKATKAN TEKANAN
TEKANAN(ADANYA GRAFITASI)
KRISTALISASI
Pemisahan dengan teknik kristalisasi didasari atas pelepasan
pelarut dari zat terlarutnya dalam sebuah campuran homogen
atau larutan, sehingga terbentuk kristal dari zat terlarutnya.

Contoh :
Pemisahan dengan pembentukan kristal melalui proses
penguapan seperti pada proses pembuatan garam.
EKSTRAKSI
Ekstraksi adalah pemisahan suatu
zat dari campuran dengan
pembagian/distribusi suatu zat
terlarut diantara dua pelarut yang
tidak bercampur untuk
mengambil zat terlarut tersebut
dari satu pelarut ke pelarut lain.

Contoh : pengambilan eugenol


dari biji cengkeh menggunakan
pelarut eter.
DESTILASI

Destilasi merupakan teknik pemisahan yang


didasari atas perbedaan titik didih atau titik cair
dari masing‐masing zat penyusun dari campuran
homogen
GAMBAR ALAT DESTILASI
DESTILASI SECARA BERTAHAP DARI
ALAT DESTILASI SEDERHANA MINYAK BUMI
SENTRIFUGASI
Teknik Sentrifugasi yaitu metode untuk
mempercepat proses pengendapan dengan
memberikan gaya sentrifugasi pada partikel‐
partikelnya.
KROMATOGRAFI

Teknik Sentrifugasi yaitu


metode untuk mempercepat
proses pengendapan dengan
memberikan gaya sentrifugasi
pada partikel‐partikelnya.
3. Metode Ilmiah

Karakteristik Metode
Ilmiah
1. Bersifat kritis dan
analistis
2. Bersifat logis
3. Bersifat objektif
4. Bersifat konseptual
5. Bersifat empiris
3. Metode Ilmiah

Merumuskan Menyusun kerangka Merumuskan


masalah teori hipotesis

Mengolah dan
Menarik Penelitian
menganalisis
kesimpulan (eksperimen)
Data

Mempublikasikan
hasil (menyusun
teori)
3. Metode Ilmiah

Sistematika Laporan Penelitian

1. Judul Penelitian
2. Kata Pengantar
3. Daftar Tabel
4. Daftar Gambar
5. Daftar Lampiran 10. Bab III Metode Penelitian
6. Daftar Isi 11. Bab IV Hasil dan Pembahasan
7. Abstrak 12. Bab V Kesimpulan dan Saran
8. Bab I Pendahuluan 13. Daftar Pustaka
9. Bab II Tinjauan Pustaka 14. Lampiran

Anda mungkin juga menyukai