Anda di halaman 1dari 26

TUTORIAL VIII

(8)
MAHASISWA KEDOKTERAN
slidesmania.com
TUTORIAL 8
FASILITATOR : 1. dr. RESTI RAHMADIKA AKBAR M.Pd Ked
2. dr. WIDIA SARI M.Biomed

ANGGOTA KELOMPOK :
1. NADINDA DEFITRI 7. NURAINI KHOIRUNNISA
2. NARETTA BAUVAN 8. FAUQIYAH K.KH
3. AFDHAL WINANDRA 10. RIZCHA DWI VININTA
4. TSANIYA FIDELA
5. APRILIYANA PUJI LESTARI
6. MIFA KALBI ANGGRAINI
slidesmania.com
PEMICU 2. KOMUNIKASI-INTERAKSI
Diskusi tutorial minggu lalu berlangsung alot. Beberapa anggota kelompok lebih
banyak diam, termasuk sinta. Sinta hanya diam menunduk dan ekspresi wajah yang
terlihat bosan. Sinta merasa takut salah dengan pendapat yang akan ia sampaikan ketika
berdiskusi. Dari pengalaman sebelumnya Sinta mendapatkan kritik dari temannya
sehingga ia tersinggung.

Sinta merupakan seorang mahasiswa yang berasal dari daerah. Minggu lalu saat ia
berpendapat, logatnya ditertawakan teman sekelompoknya. Selain itu ada beberapa kata
yang disampaikan, diklarifikasi ulang oleh temannya karena kurang dapat dimengerti.
slidesmania.com
Oleh karena performanya kurang baik pada saat diskusi, fasilitator
memberikan umpan balik agar Sinta lebih percaya diri dan tidak perlu
takut salah, yang penting adalah saat berkomunikasi, orang lain
paham dengan pesan yang disampaikan.
slidesmania.com
STEP 1. MENCARI KATA KATA ASING
1. Diskusi = pengungkapan
2. Alot =tidak lancar
3. Ekspresi= buah pikiran seseorang
4. Kritik= penilaian terhadap tanggapan berupa uraian
5. Pendapat=sesuatu hal yang dikemukakan
6. Logat= bahasa khas daerah
7. Klarifikasi=suatu tindakan untuk tindakan penjelas
slidesmania.com
8. Performa=kemampuan atau hasil yang dicapai seseorang
9. Umpan balik=masukan yang diterima oleh mahasiswa
10. Percaya diri = kemampuan meyakinkan yang ada pada diri sendiri
11. komunikasi= proses penyampaian informasi
slidesmania.com
STEP 2. MENCARI PERTANYAAN DARI STEP 1
1. Apa yang menyebabkan diskusi menjadi alot?

2. Bagaimana pengaruh ekspresi dalam berkomunikasi?

3. Mengapa diperlukannya sebuah kritik dalam diskusi kelompok?

4. Bagaimana cara menyampaikan pendapat yang baik dalam diskusi?

5. Apakah logat seseorang berpengaruh dalam berkomunikasi?

6. Jelaskan tujuan klarifikasi


slidesmania.com
7. Mengapa seseorang harus memiliki performa yang baik dalam
berkomunikasi?

8. Bagaimana fungsi umpan balik dari fasilitator?

9. Bagaimana cara mengatasi kurangnya rasa percaya diri dalam diskusi?

10. Bagaimana cara berkomunikasi yang efektif?


slidesmania.com
STEP 3. MENJAWAB PERTANYAAN DARI STEP 2
1. Apa yang menyebabkan diskusi menjadi alot?
●Jawab : sebuah diskusi menjadi alot apabila di dalam sebuah diskusi kurangnya
dinamika kelompok dan kurangnya menghargai pendapat orang lain sehingga
menyebabkan adu argumen karena masing-masing anggota hanya percaya dengan
pendapatnya saja dan diskusi tidak akan lancar karna tidak terjadinya pertukaran
pendapat atau tidak saling percaya terhadap suatu pendapat
2. Bagaimana pengaruh ekspresi dalam berkomunikasi?
●Jawab : pengutaraan perasaan melalui raut wajah atau tindakan. Ekspresi wajah
memiliki peran untuk mengkomunikasikan, tidak hanya pikiran atau ide, tetapi juga
slidesmania.com

emosi.
3. Mengapa diperlukannya sebuah kritik dalam diskusi kelompok?
●Jawab: agar sebuah diskusi memperoleh hasil yang jelas serta bisa
menyempurnakannya apabila adanya kesalahan dalam berdiskusi
4. Bagaimana cara menyampaikan pendapat yang baik dalam diskusi?
●Jawab: menggunakan tutur bahasa yang sopan dan mudah dipahami,
menjelaskan tujuan dari pendapat,meningkatkn rasa percaya diri, menerapkan
keterbukaan dan kejujuran dalam berpendapat
slidesmania.com
5.Apakah logat seseorang berpengaruh dalam berkomunikasi?
●Jawab: logat merupakan lekuk lidah yang khas (aksen). Selagi bahasanya tidak
berubah dari kaamus KBBI, itu masih dipahami oleh lawan bicara maka itu tidak
mengganggu komunikasi. Hal ini juga bisa bergantung pada siapa lawan bicaranya,
jika lawan bicara sudah terbiasa dengan dialek pembicara maka itu tidak menjadi hal
penghambat komunikasi, tapi jika lawan bicara adalah orang yang asing dengan
logat pembicara maka itu bisa menjadi penghambat dalam berkomunikasi.
6. Jelaskan tujuan klarifikasi?
●Jawab: untuk memperjelas sebuah pendapat agar tidak terjadi kesalahpahaman
dalam penyampaian saat diskusi kelompok
slidesmania.com
7. Mengapa seseorang harus memiliki performa yang baik dalam
berdiskusi?
●Jawab: sebab performa sangat berpengaruh terhadap kelompok, dan apabila
performa turun maka hasil diskusi tidak akan maksimal, maka setiap kelompok
harus meningkatkan performanya agar mendapatkan hasil dan tujuan yang
diinginkan
8. Bagaimana fungsi umpan balik dari fasilitator?
●Jawab: untuk mendorong peningkatan upaya, motivasi, dan keterlibatan mahasiswa
dan untuk mengurangi perbedaan antara capaian saat ini dengan tujuan yang ingin
dicapai dan sekaligus mengarahkan mahasiswa pada restrukturisasi pemahaman
yang lebih praktis dan efektif
slidesmania.com
9 . Bagaimana cara mengatasi kurangnya rasa percaya diri dalam diskusi?

●Jawab: harus berpikir positif untuk yakin dengan diri sendiri, menjadikan ketakutan
sebagai motivasi dan mempersiapkan diri seperti mencari informasi terlebih dahulu
sebelum menyampaikan pendapat saat diskusi.

10 . Bagaimana cara berkomunikasi yang efektif ?

●Jawab: berbicara tutur bahasa yang sopan dan mudah


dimengerti, selalu hargai dan dengarkan pendapat lawan bicara dengan baik,
adanya umpan balik dalam berkomunikasi.
slidesmania.com
STEP 4. BAGAN KOMUNIKASI

KOMUNIKASI KOMUNIKASI
VERBAL NON VERBAL

EKSPRESI
DISKUSI KRITIK
PENDAPAT
KOMUNIKASI TIDAK KOMUNIKASI LANCAR
LANCAR (NON EFEKTIF) (EFEKTIF)
FAKTOR
FAKTOR PENDUKUNG
PENGHAMBAT
LOGAT INFORMASI YANG JELAS
slidesmania.com

HASIL KERJA PENYAMPAIAN


PENDAPAT
MASUKAN
STEP 5. LEARNING OBJECTIVE
1. MAHASISWA MAMPU MENJELASKAN TENTANG KOMUNIKASI
2. MAHASISWA MAMPU MENJELASKAN TENTANG KOMUNIKASI
VERBAL DAN NONVERBAL
3. MAHASISWA MAMPU MENGETAHUI PENYEBAB KOMUNIKASI YANG
TIDAK LANCAR DAN KOMUNIKASI YANG EFEKTIF
4. MAHASISWA MAMPU MENGETAHUI HAMBATAN DALAM
KOMUNIKASI SERTA FAKTOR PENDORONG KOMUNIKASI
5. MAHASISWA MAMPU MENGETAHUI BAGAIMANA HASIL DISKUSI
DALAM KELOMPOK
slidesmania.com
STEP 6. PRIVATE STUDY
slidesmania.com
STEP 7.SHARE THE RESULT
1. KOMUNIKASI BERASAL DARI BAHASA LATIN ”COMMUNICATOS” YAITU BERBAGI ATAU
MENJADI MILIK BERSAMA .KOMUNIKASI ADALAH SEBUAH AKTIVITAS PENYAMPAIAN
INFORMASI MELALUI PERTUKARAN PIKIRAN, PESAN, ATAU INFORMASI DENGAN
UCAPAN,VISUAL,SINYAL,TULISAN,ATAU PERILAKU. KOMUNIKASI JUGA MERUPAKAN
PENGIRIM DAN PENERIMA PESAN ATAU BERITA ANTARA DUA ORANG ATAU LEBIH,
SEHINGGA PESAN YANG DIMAKSUD MUDAH DIPAHAMI. KOMUNIKASI ADALAH
SARANA PENGHUBUNG ORANG/TEMPAT. ADA 6 UNSUR KOMUNIKASI :
a. KOMUNIKATOR ( ORANG YANG MENYAMPAIKAN PESAN)
b. KOMUNIKAN (ORANG YANG MENERIMA PESAN)
c. PESAN ITU SENDIRI
slidesmania.com

d. SALURAN KOMUNIKASI (ALAT YANG DIGUNAKAN UNTUK MEMINDAHKAN PESAN


DARI SUMBER KE PENERIMA
e. EFEK KOMUNIKASI ( PENGARUH YANG DITIMBULKAN PESAN)
f. UMPAN BALIK ( JAWABAN DARI KOMUNIKAN)

2. KOMUNIKASI VERBAL ADALAH KOMUNIKASI YANG MENGGUNAKAN KATA-KATA BAIK


LISAN MAUPUN TULISAN. KOMUNIKASI VERBAL PALING BANYAK DIGUNAKAN DALAM
HUBUNGAN ANTARMANUSIA, UNTUK MENGUNGKAPKAN PERASAAN,EMOSI, PEMIKIRAN,
GAGASAN, FAKTA, DATA, DAN INFORMASI, SERTA MENJELASKANNYA, SALING BERTUKAR
PERASAAN DAN PEMIKIRAN, SALING BERDEBAT, DAN BERTENGKAR.UNSUR DALAM
KOMUNIKASI VERBAL YAITU KATA DAN BAHASA. JENIS KOMUNIKASI VERBAL YAITU :
BERBICARA, MENULIS, MEMDENGARKAN, DAN MEMBACA.
KOMUNIKASI VERBAL ADA YANG VOKAL DAN NONVOKAL. CONTOH KOMUNIKASI VERBAL
VOKAL SEPERTI BERBICARA SEDANGKAN KOMUNIKASI VERBAL NON VOKAL SEPERTI
BERKIRIM SURAT. KARAKTERISTIK KOMUNIKASI VERBAL ADALAH JELAS DAN RINGKAS,
slidesmania.com

MUDAH DIPAHAMI, KONOTATIF (PIKIRAN/IDE ADA DALAM KATA, DENOTATIF


(MEMBERIKAN PENGERTIAN TERHADAP KATA), INTONASI, KECEPATAN BERBICARA, DAN
HUMOR
KOMUNIKASI NON VERBAL ADALAH SEBUAH ISYARAT YANG BUKAN KATA-KATA, PESAN
NONVERBAL SANGAT BERPENGARUH TERHADAP KOMUNIKASI. KOMUNIKASI NON
VERBAL BERUPA BAHASA TUBUH. BAHASA VERBAL SEALUR DENGAN BAHASA
NONVERBAL, CONTOH KETIKA KITA MENGATAKAN ”YA” PASTI KEPALA MENGANGGUK.
KOMUNIKASI NONVERBAL BERSIKAP TETAP DAN SELALU ADA. JENIS KOMUNIKASI NON
VERBAL : SENTUHAN, KOMUNIKASI OBJEK, KRONEMIK, GERAK TUBUH,
PROXEMIK(BAHASA RUANG), LINGKUNGAN, DAN VOKALIK(NADA BICARA).
KOMUNIKASI NONVERBAL MEMILIKI KARAKTERISTIK : KOMUNIKATIF, KESAMAAN
PERILAKU, ARTIFAKTUAL, KONSTEKTUAL, PAKET, DAPAT DIPERCAYA, DAN
DIKENDALIKAN OLEH ATURAN.
PERBEDAAN KOMUNIKASI VERBAL DAN NONVERBAL TERLETAK PADA MEKANISME
PEMROSESAN (OTAK KANAN DAN OTAK KIRI), PERBEDAAN SIMBOLIK, DIPELAJARI DAN
slidesmania.com

DAPAT SECARA ILMIAH, KESENGAJAAN(NIAT). KESIMPULANNYA DUA JENIS


KOMUNIKASI INI TIDAK DAPAT DIPISAHKAN, SALING BERKAITAN DAN BISA BEKERJA
BERSAMA-SAMA.
3. PENYEBAB KOMUNIKASI TIDAK EFEKTIF DISEBABKAN KARENA
KESALAHPAHAMAN DAN KETIDAKPAHAMAN INDIVIDU DALAM MEMAHAMI
INFORMASI YANG DITERIMA. KESALAHPAHAMAN TERSEBUT MENANDAKAN
ADANYA SUATU YANG MENGGANGGU, BAIK DARI PENYAMPAIAN PESAN
YANG DISAMPAIKAN MAUPUN SEMUA UNSUR KOMUNIKASI ITU SENDIRI.
PENYEBAB LAIN SEPERTI :
a. HAMBATAN SITUASI
b. BAHASA YANG SULIT DIMENGERTI
c. BELUM MENGUASAI INFORMASI YANG DIBAHAS
d. KURANG PERCAYA DIRI
e. PERSEPSI NEGATIF
slidesmania.com

f. KURANG BERPIKIR KRITIS


g. KURANGNYA MENGHARGAI/TIDAK MENDENGARKAN KOMUNIKATOR
PENYEBAB KOMUNIKASI EFEKTIF .
KOMUNIKASI DIKATAKAN EFEKTIF BILA APA YANG DISAMPAIKAN DIKOMUNIKASINYA
BERKUALITAS BAIK SEHINGGA BISA DITANGKAP DENGAN BENAR OLEH YANG MENERIMA
YANG MENJURUS KEPADA PENYELESAIAN TUJUAN KELOMPOK ATAU INDIVIDU BAIK
DALAM WAKTU DEKAT MAUPUN DALAM JANGKA PANJANG. SEBUAH KOMUNIKASI YANG
EFEKTIF DAPAT TERJADI JIKA DIDUKUNG OLEH BANYAK HAL, MULAI DARI
KOMUNIKATOR, MEDIA PENYAMPAIAN PESAN HINGGA KOMUNIKAN.PENYEBAB LAIN
SEPERTI:
a. Saling menghargai
b. Ada keakraban antara komunikator dan komunikan
c. Cara berpikir logis
d. Saling percaya
slidesmania.com

e. Informasi yang jelas


f. Ada umpan balik/feedback
4. HAMBATAN KOMUNIKASI :
ADA 3 ASPEK,YAITU:
a. SELECTIVE ATTENTION= CENDERUNG HANYA MENGEDEPANKAN INFORMASI YANG
DIHENDAKNYA
b. SELECTIVE PERCEPTION= KECENDERUNGAN BERPIKIR SECARA
STEREOTIP( PENILAIAN YANG TIDAK SEIMBANG
c. SELECTIVE RETENTION= MESKI MEMAHAMI SUATU KOMUNIKASI TETAPI
BERKECENDERUNGAN HANYA MENGINGAT APA YANG MEREKA INGIN UNTUK
DIINGAT
HAMBATAN LAIN :GANGGUANG/BISING, EMOSIONAL, KONDISI FISIK KURANG SEHAT,
HAMBATAN SOSIOLOGI, PENYAMOAIAN INFORMASI KURANG JELAS(HAMBATAN
SEMANTIK), DAN HAMBATAN PSIKOLOGIS (KEPERCAYAAN).
slidesmania.com
FAKTOR PENDORONG KOMUNIKASI :
a. KREDIBILITAS = SALING PERCAYA
b. KONTEKS = MEMERHATIKAN SITUASI
c. KONTEN= PANDAI MEMILIH PESAN
d. KEJELASAN= MENGURANGI KESALAHPAHAMAN
e. KONSISTENSI
f. KEMAMPUAN KOMUNIKAN
g. KESAMAAN TEMPAT KERJA
h. KEMAMPUAN DALAM MENCIPTAKAN KONTAK
i. KEMAMPUAN DALAM MENANGKSP INFORMASI
j. KEMAMPUAN DALAM MEMBERIKAN FEEDBACK
k. KEMAMPUAN ORANG LAIN UNTUK MELAKUKAN SESUATU
slidesmania.com
5. CARA MEMPEROLEH HASIL DISKUSI YANG BAIK
a. MENGEMUKAKAN IDE PIKIRAN ATAU GAGASAN
b. BERPIKIR SECARA LOGIS DAN KRITIS
c. SALING MENGHARGAI
d. MENINGKATKAN PERFORMA SERTA DINAMIKA KELOMPOK
e. MELAKUKAN KOORDINASI YANG EFEKTIF
f. MENGETAHUI PERAN DAN FUNGSI MASING-MASING ANGGOTA KELOMPOK
g. KETERBUKAAN
h. PENGUATAN BASIC MENTAL
i. BERLATIH MENDENGAR SECARA SEKSAMA
j. BERLATIH MEMPRESENTASIKAN ARGUMEN
k. KESIMPULAN EVALUASI
slidesmania.com
DAFTAR PUSTAKA
● D GINTING,2015-BOOKS.GOOGLE.COM
● ELEX MEDIA KOMPUTINDO,2015
● DESAK PUTU YULI KURNIATI,2016 UNUD.AC.ID
● EJOURNAL.UNDIP.AC.ID
● EJOURNAL.UINIB.AC.ID
● INFORMATIKA.UC.AC.ID
● SIMDOS.UNUD.AC.ID
slidesmania.com
THANK YOU
slidesmania.com

Anda mungkin juga menyukai