Anda di halaman 1dari 10

ASAM ALKANOAT

(E s t e r)
By. Clarisa and Group
DAFTAR ISI

1 Pengertian Asam Alkanoat (Ester)

2 Gugus Fungsi, Rumus Umum, dan Contoh Senyawa

3 Tata cara pemberian nama Alkil Alkanoat

4 Sifat Fisika dan Kimia dari Asam Alkanoat (Ester)

5 Reaksi - Reaksi dari Asam Alkanoat (Ester)

6 Manfaat Asam Alkanoat (Ester)


IDENTITAS KELOMPOK

1 Clarisa Fernanda (XII MIPA 4)

2 Mia Dwi Anggraeni (XII MIPA 4)

3 Muhammad Hafrizal (XII MIPA 4)

4 Zakiyatus Syifa (XII MIPA 4)


PENGERTIAN

• Asam Alkanoat (Ester) adalah suatu senyawa organik yang terbentuk melalui penggantian satu

(atau lebih) atom hidrogen pada gugus hidroksil dengan suatu gugus organik (biasa dilambangkan

dengan R').

• Asam oksigen adalah suatu asam yang molekulnya memiliki gugus -OH yang hidrogennya (H)

dapat menjadi ion H+.

Ester merupakan salah satu senyawa yang istimewa karena dapat ditemukan baik di buah-buahan,

lilin, dan lemak. Ester juga memiliki bau yang harum sehingga banyak dimanfaatkan oleh manusia

dalam berbagai bidang. Ester diberi nama alkil alkanoat, dimana alkil adalah gugus karbon yang

terikat pada atom O (gugus R’) dan alkanoat adalah gugus R-COO-.
GUGUS FUNGSI, RUMUS UMUM, CONTOH
SENYAWA
Ester adalah senyawa turunan Contohnya :
alkana dengan gugus fungsi —
COOR, dengan R adalah gugus
alkil. Ester juga mempunyai
rumus kimia yang sama dengan
asam karboksilat yaitu CnH2nO2
sehingga berisomer gugus fungsi.
TATA CARA PEMBERIAN
NAMA ALKIL ALKANOAT
Tata Nama Asam Alkanoat
Ada dua macam cara untuk memberi nama senyawa monoalkohol. Pertama berdasarkan
aturan yang ditetapkan oleh IUPAC (International Union for Pure and Applied Chemistry)
disebut nama IUPAC atau nama sistematis. Kedua nama yang sudah biasa digunakan sehari-
hari atau dalam perdagangan disebut nama lazim atau nama dagang (trivial).

Tata Nama IUPAC


Menurut sistem IUPAC, nama asam alkanoat diturunkan dari nama alkana yang sesuai
dengan mengganti akhiran -a menjadi -oat dan diawali kata asam.

Tata Nama Trivial


Nama trivial asam alkanoat atau asam karboksilat, biasanya didasarkan pada nama
sumbernya, bukan berdasarkan strukturnya. Hal ini karena banyaknya asam alkanoat yang
telah dikenal orang sejak lama
SIFAT FISIK DAN KIMIA
A.Sifat Fisik Ester
a. Titik didih ester hampir sama dengan titik didih aldehid/keton yang berat molekulnya sebanding.
b. Ester dapat larut dalam pelarut organik.
c. Ester dengan 3-5 atom karbon dapat larut dalam air.
d. Ester yang mudah menguap memiliki bau sedap.

B.Sifat Kimia Ester


a. dapat mengalami hidrolisis
Contoh :

b. Ester bersifat netral dan tidak bereaksi dengan logam natrium


maupun PCl3.
c. Ester dapat mengalami reduksi menjadi alkohol.
Contoh:

d. dapat mengalami reaksi penyabunan


REAKSI-REAKSI ASAM ALKANOAT
• Reaksi Hidrolisis Ester
Ester dapat bereaksi dengan air atau terhidrolisis membentuk senyawa asam karboksilat (asam alkanoat) dan alkohol
(alkanol). Reaksi hidrolisis merupakan reaksi kebalikan dari reaksi esterifikasi. Contoh reaksi hidrolisis: Etil asetat dengan air
menghasilkan Asam asetat dan Etanol
• Reaksi hidrolisis ester
1). Reaksi Ester dengan Amonia
Reaksi ester dengan amonia menghasilkan amida dan alkohol. Reaksi ester dengan amonia
- Transesterifikasi Ester dapat melakukan reaksi transesterifikasi dengan alkohol sehingga menghasilkan ester yang berbeda.
Hasil samping diperoleh adalah alkohol.
- Transesterifikasi Reaksi Ester dengan Pereaksi Grignard
Ester bereaksi dengan pereaksi Grignard membentuk keton. Pereaksi Grignard dapat dibuat dengan cara mereaksikan
haloalkana dengan logam magnesium.
Reaksi Ester dengan pereaksi Grignard
• Reaksi Reduksi Ester
Reduksi ester dengan katalis tembaga(II) oksida dan tembaga(III) kromat menghasilkan alkohol primer.
Reaksi reduksi ester
• Reaksi Ester dengan Basa
Ester dapat bereaksi dengan basa membentuk garam alkanoat dan alkohol.
Reaksi ester dengan basa

•> Salah satu jenis ester yang penting adalah trigliserida atau lebih dikenal sebagai lemak dan minyak. Apabila trigliserida
bereaksi dengan basa, maka diperoleh garam alkanoat yang tak lain adalah sabun. Reaksinya disebut sebagai reaksi
penyabunan atau saponifikasi. Baca selengkapnya, klik di sini.
MANFAAT
Kegunaan Asam Alkanoat
Penggunaan asam alkanoat dalam kehidupan sehari-hari antara lain :
1) Asam format (asam metanoat) yang juga dikenal asam semut merupakan cairan
tak
berwarna dengan bau yang merangsang. Biasanya digunakan untuk :
a) menggumpalkan lateks (getah karet)
b) obat pembasmi hama
2) Asam asetat atau asam etanoat yang dalam kehidupan sehari-hari dikenal
dengan nama asam cuka. Asam cuka banyak digunakan sebagai pengawet
makanan, dan penambah rasa makanan (baksa dan soto)
3) Asam sitrat biasanya digunakan untuk pengawet buah dalam kaleng
4) Asam stearat, asam ini berbentuk padat, berwarna putih. Dalam kehidupan
sehari-hari terutama digunakan untuk membuat lilin.
THANKS

Anda mungkin juga menyukai