Anda di halaman 1dari 8

KEUANGAN MIKRO

ISLAM

Dosen Pengampu : Tri Wahyono, S.E, M.E


Nama Anggota
Tiara Putri Satya Ratu Iin Tyas Atmayani
(63020220034) ( 63020220097)

Fadhilah Indah Riskawati Dita Refiana


(63020220037) ( 63020220109 )
SUB BAB

1.Pengertian Urgensi
2.Peran Urgensi Terhadap Pembangungan Ekonomi
Umat
3.Peran Lembaga Keuangan Mikro Dalam Pembangunan
Ekonomi Umat
4.Dampak Kehadiran Lembaga Keuangan Ekonomi
Mikro Dalam Pembangunan Ekonomi Umat
Pengertian Urgensi

Urgensi merupakan keadaan Dimana kita harus mementingkan suatu


hal yang benar-benar membutuhkan untuk segera ditindak lanjuti.

Urgensi merupakan sebuah Tingkat kepentingan dan kebutuhan yang


dipilih dan didahulukan. Sehingga Ketika menentukan sebuah
keputusan dan pilihan kita harus mampu memilih kebutuhan yang
sangat urgen dan mendahulukan pemenuhannya diantara kebutuhan
atau kegiatan lainnya
Peran Urgensi Terhadap Pembangungan Ekonomi
Umat

Ada tiga dasar pemikiran mengapa rekonstruksi entrepreneurship umat


Islam menjadi penting.

- Pertama, umat Islam sejak kelahirannya, memiliki jiwa dan etos


kewirausahaan yang tinggi

- Kedua, Kondisi ekonomi umat Islam Indonesia sudah sekian lama


terpuruk, maka perlu revitalisasi entrepreneurship umat Islam

- Ketiga, kehadiran lembaga-lembaga perbankan dan keuangan tersebut


hendaknya diimbangi dengan tumbuhnya para entrepreneur syariah
Peran Lembaga Keuangan Mikro Dalam Pembangunan Ekonomi Umat
Lembaga Keuangan Mikro (LKM) telah berkembang sebagai alat pembangunan
ekonomi yang bertujuan untuk memberikan manfaat bagi masyarakat
berpenghasilan rendah. Tujuan LKM sebagai organisasi pembangunan adalah
untuk melayani kebutuhan finansial mereka. Hal ini juga salah satu upaya untuk
mencapai tujuan-tujuan pembangunan seperti menciptakan lapangan kerja,
mengurangi kemiskinan, membantu usaha-usaha yang telah ada untuk
meningkatkan atau mendifersifikasikan usahanya, memberdayakan perempuan
atau kelompok masyarakat lainnya yang kurang beruntung (masyarakat miskin
atau orang-orang yang berpenghasilan rendah) dan mendorong pengembangan
usaha baru
Dampak Kehadiran Lembaga Keuangan Ekonomi Mikro Dalam
Pembangunan Ekonomi Umat

• Dampak Terhadap Pendapatan dan Konsumsi


Implementasi yang diberikan keuangan mikro berupa pinjaman, dijadikan solusi
untuk menyalurkan dana kepada para masyarakat yang membutuhkan
• Dampak terhadap Kesejahteraan
Peran keuangan mikro untuk mengurangi kemiskinan berarti usaha untuk
mensejahterakan masyarakat menuju standar hidup berkualitas
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai