Anda di halaman 1dari 5

01.01.2-T2-4.

RUANG
KOLABORASI

DISUSUN OLEH KELOMPOK 1


• MADI AMIN
• DESVIA ANANDA
• PUJA MAIPRILLIA
• RAHMI HIDAYATI
• KHAIRUL ULFI
• KEKUATAN KONTEKS SOSIO-KULTURAL
DI DAERAH ANDA YANG SEJALAN
DENGAN PEMIKIRAN KHD
KHD MENYATAKAN BAHWA DALAM KEHIDUPAN ANAK-ANAK
TERDAPAT TIGA TEMPAT PERGAULAN YANG MENJADI PUSAT
PENDIDIKAN YANG AMAT PENTING BAGINYA YAITU; KELUARGA,
SEKOLAH DAN MASYARAKAT. PENDIDIKAN UTAMA YANG DIALAMI
OLEH ANAK YAITU DI LINGKUNGAN KELUARGA, SALAH SATUNYA
NYANYIAN DODAIDI.
ALLAHAI DO DODAIDI, BOH GADONG BI BOH KAYEE UTEUEN,
RAYEK SINYAK HANA PEUE MA BRI, AEB NGON KEUJI UREUNG
DONYA KHEUN. KATA PERTAMA “ALLAH” YANG MEMULAI SYAIR
BERMAKNAKAN PENGENALAN IMAN, MENUNJUKKAN SIKAP
KERENDAHAN HATI KEPADA ANAK.
• KEKUATAN KONTEKS SOSIO-KULTURAL
DI DAERAH ANDA YANG SEJALAN
DENGAN PEMIKIRAN
AllahKHD
hai do doda idi
Allahai do dodaidi Ubi Gadong dan buah-buahan hutan yang lain
Boh gadong bie boh kayee uteuen Cepatlah besar wahai anakku, walaupun tak ada yang
Rayek sinyak hana peue ma bri dapat ibu berikan,
Aeb ngon keuji ureung donya kheun Aib dan keji kata orang

Allahai do dodaidang Terjemahan Syair Allah hai do doda idang


dodaidi
Seulayang blang ka putoh taloe Layang-layang sawah putus talinya
Beurijang rayek muda seudang Cepatlah besar anakku, oh Banta Seudang
Ta jak bantu prang ta bila nanggroe Ikut bantu perang membela bangsa

Wahee aneuk bek taduek le Bangunlah anakku, jangan duduk lagi


Beudoh sare ta bila bangsa Berdiri bersama mempertahankan bangsa
Bek ta takot keu darah ile Jangan takuti darah yang mengalir
Adak pih mate poma ka rela Sekiranya engkaupun mati, ibu telah merelakanmu
2. Bagaimana pemikiran KHD dapat dikontekstualkan sesuaikan dengan nilai-nilai
luhur kearifan budaya daerah asal yang relevan menjadi penguatan karakter peserta
didik sebagai individu sekaligus sebagai anggota masyarakat pada konteks lokal
sosial budaya di daerah Anda?

Dalam pendidikan, KHD termasuk ilmuwan yang menekankan pentingnya nyanyian


karena nyanyian dapat membantu proses pembentukan sifat dan kepribadian
seorang anak di masa yang akan datang. Lagu yang memiliki muatan positif bagi
pembentukan moral dan karakter anak sangatlah perlu dipertahankan seperti
dodaidi. Lagu dodaidi memiliki makna yang cukup mendalam di setiap liriknya serta
terdapat nasehat dan doa yang baik dari orang tua kepada anaknya. Doa orang tua
yang mengharapkan anaknya kelak menjadi insan yang mulia, berguna bagi bangsa
dan Negara. Anak pada usia balita belum mempunyai fondasi yang kuat dalam
prinsip hidup, cara berpikir, dan tingkah laku. Artinya setiap hal yang dilihat, didengar
dan dirasakan olehnya akan diserap semuanya oleh pikiran dan dijadikan sebagai
dasar dalam hidupnya.
3.Sepakati satu kekuatan pemikiran KHD yang menebalkan laku peserta didik di kelas
atau sekolah Anda sesuai dengan konteks lokal sosial budaya di daerah Anda yang
dapat diterapkan.

Syair dodaidi mengandung nilai-nilai pendidikan. dalam konsep


pendidikan KHD terdapat tiga lingkungan mendasar dalam
proses pendidikan yakni lingkungan keluarga, lingkungan
sekolah dan lingkungan masyarakat. Ketiga lingkungan ini
memberikan pengaruh terhadap pembentukan karakter,
moral, dan budi pekerti anak. Dari ketiga lingkungan tersebut,
si anak pertama sekali akan mendapat pendidikan dari
lingkungan keluarga khususnya dari orangtuanya.

Anda mungkin juga menyukai