Anda di halaman 1dari 9

DIET UNTUK DIABETES

MELITUS
Kaisar Yordan Fanggidae
2110100

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKes) RS HUSADA


APA ITU DIET DIABETES MELITUS??

Diet adalah pengaturan makanan


dan minuman yang dikonsumsi seseorang
secara rutin untuk menjaga kesehatan.
Diet lebih mengarah pada pengaturan
pola makan yang baik untuk mencapai
kondisi sehat.
TUJUAN DAN MANFAAT DIET
1. Menurunkan kadar gula darah mendekati normal.

2. Menurun kangula dalam urine menjadi negative.

3. BB normal.

4. Energi yang cukup

5. Dapat melakukan aktivitas

6. Menpercepat penyembuhan luka.

7. Menghindari terjadinya komplikasi.

8. Mengurangi keluhan-keluhan DM ( Polipaghi, polidipsi, poliuri).


DIET PADA DIABETES MELITUS

Diet harian penderita DM disusun sebagai berikut :

Karbohidrat : 60-70 %
Protein : 10-15%
Lemak : 20-25%
Prinsip 3 J Dalam diit DM:

1. Jumlah kalori yang diberikan harus habis, jangan dikurangi atau


ditambah.

2. Jadwal diit harus sesuai dengan intervalnya.


3. Jenis makanan yang manis harus dihindari
Jenis Makanan
1. Di anjurkan jangan dimakan:

Manisan Gula Pasir Susu Abon

Kecap Sirup Es krim


2. Boleh dimakan tetapi harus dibatasi ;

Nasi Singkong Roti Telor

Tempe Tahu Kacang hijau Kacang tanah Ikan


3. Dianjurkan untuk dimakan :

Kol Tomat Kangkung Oyong Bayam

Kacang panjang Pepaya Labu siam Pisang Jeruk


Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai