Anda di halaman 1dari 10

EKOLOGI

Mata Kuliah: AMDAL

Program Studi Magister


Kedokteran Kerja

Azhi – Edwin – Eugene – Mahak


EKOLOGI

Kata ekologi berasal dari bahasa Yunani “oikos”,


yang berarti ”rumah” atau ”tempat untuk hidup”,
dan “logos” yang berarti ilmu, sehingga ekologi
berarti ilmu yang mengkaji interaksi antar
makhluk hidup maupun interaksi antara makhluk
hidup dan lingkungannya.
EKOLOGI

Autoekologi

Sinekologi
BATAS
EKOLOGI
DAN BIOLOGI
DINAMIKA
INTERAKSI
EKOLOGI
5 5 HUKUM EKOLOGI
HUKUM EKOLOGI

Hukum 1 Hukum 2:
Hukum 3: Hukum 4:
Semuanya Setiap hal Hukum 5:
Hukum faktor Toleransi
terkait satu mengalami Homeostatic
terbatas Leibig Shellford
sama lain perubahan
Ecological Pyramid
AMDAL
Peraturan Pemerintah No. 27
Aspek-aspek yang dikaji:
tahun 1999
• Kajian mengenai dampak besar • Fisik – Kimia
dan penting untuk pengambilan • Ekologi
keputusan suatu usaha dan/atau • Sosial – ekonomi
kegiatan yang direncanakan • Sosial – budaya
pada lingkungan hidup yang • Kesehatan Masyarakat
diperlukan bagi proses
pengambilan keputusan tentang
penyelenggaraan usaha
dan/atau kegiatan
EKOLOGI SEBAGAI BASIS STUDI AMDAL
• Teori-teori berikut membentuk dasar ekologi sebagai studi amdal, diantaranya:
• Lahan akan mengalami perubahan sebagai akibat dari aktivitas pembangunan yang terjadi.
• Adanya kegiatan yang akan berdampak pada aktivitas yang dilakukan.
• Lahan permukaan bumi merupakan bagian dari ekosistem makro di daerah tersebut.
• Setiap ekosistem memiliki kehidupan yang berbeda dari manusia, seperti fungsi alam, kehidupan ekologi,
dan siklus hara.
• Setiap ekosistem bertanggung jawab untuk menjaga keseimbangan lingkungan biotik, abiotik dan budidaya.
• Fungsi ekosistem akan berubah jika terdapat perubahan pada ekosistem tersebut.
• Kajian AMDAL memprediksi perubahan dalam fungsi ekosistem yang berdampak pada lingkungan biotik,
abiotik, dan budaya. Oleh karena itu, kajian andal direkomendasikan untuk menciptakan keseimbangan baru
yang dapat memberikan dampak positif serta meminimalisasi dampak terhadap lingkungan (Raharjo, 2014).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai