Anda di halaman 1dari 3

Skenario 1 Identifikasi kata-kata sulit 1.

luka Luka adalah rusaknya kesatuan/komponen jaringan, dimana secara spesifik terdapat substansi jaringan yang rusak atau hilang. Luka adalah keadaan hilang/terputusnya kontinuitas jaringan (Mansjoer, 2000:396). Menurut InETNA, luka adalah sebuah injuri pada jaringan yang mengganggu proses selular normal, luka dapat juga dijabarkan dengan adanya kerusakan pada kuntinuitas/kesatuan jaringan tubuh yang biasanya disertai dengan kehilangan substansi jaringan 2. bernanah : cairan berbau busuk yg keluar dr luka, kudis, bisul, dsb berwarna putih kehijauan, Nanah (pus) merupakan salah satu tanda adanya infeksi bakteri pada kulit 3. luka bernanah : rusaknya kesatuan jaringan dan mengeluarkan cairan yang berwarna putih kehijauan. 4. obat : bahan atau zat yang berasal dari tumbuhan, hewan,mineral
maupun zat kimia tertentu yang dapat digunakan untuk mengurangi rasa sakit, memperlambat proses penyakit dan atau menyembuhkan penyakit.

5. antibiotika, golongan penisilin: obat yang dapat membunuh


bakteri penyebab infeksi.

Golongan penisilin bersifat bakterisid dan bekerja dengan mengganggu sintesis dinding sel. Antibiotika pinisilin mempunyai ciri khas secara kimiawi adanya nukleus asam aminopenisilinat, yang terdiri dari cincin tiazolidin dan cincin betalaktam. Spektrum kuman terutama untuk kuman koki Gram positif. Beberapa golongan penisilin ini juga aktif terhadap kuman Gram negatif. 6. resistensi: kekebalan terhadap obat 7. mikrobiologi: merupakan Salah satu cabang biologi yang menelaah mengenai
organisme hidup berukuran mikroskopis yang meliputi virus, bakteri, archaea, protozoa, algae, dan fungi.

8.pewarnaan gram: Pewarnaan Gram atau metode Gram adalah salah


satu teknik pewarnaan yang paling penting dan luas yang digunakan untuk mengidentifikasi bakteri.

9. stafilokokus gram positif: Infeksi Stafilokokus adalah infeksiinfeksi yang disebabkan oleh bakteri gram positif Staphyloccus.

Benda asing, Benda asing seperti pasir atau mikroorganisme akan menyebabkan terbentuknya suatu abses sebelum benda tersebut diangkat. Abses ini timbul dari serum, fibrin, jaringan sel mati dan lekosit (sel darah merah), yang membentuk suatu cairan yang kental yang disebut dengan nanah (Pus).

Anda mungkin juga menyukai