Anda di halaman 1dari 12

DAMPAK PEMBUANGAN SAMPAH SEMBARANGAN DI KABUPATEN LAMANDAU

Di Susun Oleh : Nurul Huda

Kelas : XI IPS 2

KARYA TULIS ILMIAH (KTI)

Nama : Nurul Huda Kelas : XI IPS 2 Mata pelajaran : Bahasa Indonesia

Kata pengantar : Puji dan syukur saya haturkan kehadirat tuhan yang Maha Esa,yang telah banyak rahmat sehingga saya dapat menyelesaikan Karya Ilmiah ini dengan baik.Sebagai generasi yang cerdas,seharusnya kita mampu dan siap untuk menjaga kelestarian lingkungan.Sebagai pribagi yang unggul dan cerdas pasti akan tahu apa yang akan di lakukan dengan memanfaatkan lingkungan.

DI Susun oleh : Nurul huda

BAB 1

Pendahuluan
1. Latar belakang Sampah merupakan sumber penyakit bagi manusia.Sampah seharusnya dapat di buang di tempat yang seharusnya.Seperti yang kita ketahui,sampah juga berguna bagi kita untuk penghasilan ekonomi seperti kerajinan tangan. Sampah juga tergolong menjadi 2 jenis,yaitu sampah Organik dan Non-Organik.Alasan saya mengangkat tema ini adalah karena sampah khususnya di Kabupayen Lamandau tidak di tempatkan sebagian di tempatnya dan ada juga yang berserakan. 2. Tujuan penelitian Adapun tujuan tentang tema tersebut adalah sebagai berikut : a. Untuk mengetahui dampak dari pembuangan sampah sembaranagan. b. Untuk mengetahui jenis yang di buang sembarangan. c. Untuk mengetahui alasan mengapa orang membuang sampah tidak pada tempatnya. 3. Dampak a. Apa dampak dari membuang sampah sembarangan ? b. Apa alasan warga masyarakat membuang sampah tidak pada tempatnya ? c. Mengapa kurangnya kesadaran masyarakat tentang membuang sampah ?

4. Manfaat Supaya warga masyarakat di Kabupaten Lamandau sehat dari ancaman penyakit dan sadar akan membuang sampah pada tempatnya. 5. Metode penentu Metode yang saya lakukan adalah metode pengamatan di sekitar wilayah kabupaten lamandau.

BAB 2

Landasan teori

1. Pengertian sampah Sampah adalah suatu benda yang dapat menimbilkan penyakit,apabila tidak di buang ketempat yang seharusnya.Sampah dapat di jadikan penghasilan ekonomi sebagai kerajinan tangan. 2. Jenis jenis sampah Sampah terbagi menjadi 2 jenis yaitu sebagai berikut : Sampah Organik Contohnya seperti Daun-daunan dan lain-lain. Sampah Non Organik Contohnya ialah seperti Plastik sisa-sisa makanan.

a. b.

3. Kebersihan lingkungan Seharusnya kita harus menjaga kebersihan lingkungan supaya kita tetap sehat dan lingkungan kita bersih dari penyakit.

BAB 3
Proses penelitian
Penelitian yang saya lakukan ialah langsung ke lapangan,yaitu dengan cara mengamati di sekitar wilayah Nanga Bulik tentang membuang sampah.

BAB 4

Hasil penelitian
1. Dampak Dampak dari pembuangan sampah ialah dapat menimbulkan penyakit seperti Demam,Diare dan lain-lain. 2. Alasan Alasan warga masyarakat tidak membuang sampah pada tempatnya ialah karena kurangnya tempat-tempat sampah yang seharusnya berada di tempat yang ramai seperti Taman dan lain-lain.

BAB 5 Kesimpulan dan Saran


1. Kesimpulan Dari pengamatan yang saya dapat bahwa warga masyarakat di Kabupaten Lamandau ada sebagian yang taat akan pentingnya kebersihan dan ada juga yang tidak taat. 2. Saran Saran dari saya,ialah agar warga masyarakat khususnya di Kabupaten Lamandau sadar akan pentingnya kebersihan lingkungan.Agar kita tetap sehat dan terjaga dari penyakit.

Anda mungkin juga menyukai