Anda di halaman 1dari 1

PATOGENESIS BRONKOPNEUMONIA Daya tahan tubuh menurun Mikroorganisme masuk ke dalam saluran pernapasan sampai ke alveoli Mikroorganisme menginfeksi

si alveoli Pelepasan mediator inflamasi Mengaktivasi komplemen Komplemen bekerja sama dengan Stadium I Hiperemia histamine dan prostaglandin Melemahkan otot polos vaskuler Meningkatkan permeabilitas kapiler Edema Perpindahan cairan ke dalam jaringan Stadium II Eritrosit >> Hepatisasi Merah Leukosit >> Eksudat dan fibrin >> Fagositosis bakteri oleh leukosit dan fibrin Stadium III Reabsorpsi eritrosit oleh jaringan Hepatisasi Kelabu Leukosit dan fibrin mendominasi, paru menjadi pucat (kelabu) Fibrin dan eksudat lisis Stadium IV Absorpsi oleh makrofag Resolusi Jaringan kembali ke bentuk semula

Anda mungkin juga menyukai