Anda di halaman 1dari 29

Syok / Shock

Anatomi dan fisiologi sistem kardiovaskuler


CO = SV * HR (Normal = 4.0 - 8.0 l/min) MAP = Dist. Pressure + 1/3 Pulse Pressure (Normal = 70 - 105 mmHg) Preload (volume) After load (SVR = Systemic Vascular Resistance ) Contractility

Cardiac Output : banyaknya darah yang dikeluarkan ventrikel kiri ke dalam aorta setiap menit (cardiac output = jantung) Stroke volume : banyaknya darah yang dikeluarkan ventrikel kiri ke dalam aorta setiap kali kontraksi ventrikel (stroke voume = isi sekuncup) (sekitar 80 cc)

Syok

Keadaan hipoperfusi sel akibat inadekuat penghantaran oksigen yang cukup untuk kebutuhan metabolisme sel

Tanda dan gejala

Penurunan kesadaran, gelisah, disorientasi Takikardi, penurunan TD sistemik Pernafasan cepat Dingin, pucat, clammy (tangan basah/lembab), diaphoretic (keringat dingin),kulit sianosis, penurunan capillary refill time Penurunan urine output

klasifikasi

Syok hipovolemik (blood) Syok distributif (vasogenic) kardiogenik (heart)

Derajat syok

Syok terkompensasi: pasien mengalami syok tp tubuh masih mampu mempertahankan perfusi ke jaringan/sel Syok dekompensasi: pasien mengalami syok tapi tubuh tidak mampu mengkompensasi Syok Irreversibel: pasien mengalami syok dan tubuh tidak mampu lagi mempertahankan perfusi ke organ- organ tubuh (tdk mampu pulih lagi spt sedia kala) -> kegagalan organ

Syok hipovolemik

Syok yang paling sering dijumpai pada pasien trauma Penyebab: perdarahan (trauma), perdarahan sal cerna, ruptur aneurisma, pankreatitis hemoragik. Muntah2 / diare, diabetes insipidus, dehidrasi

Syok hipovolemik

petanda: Urine Output, Central Venous Pressure, TD, HR, Hct, CO terapi: ABC, infus (crystalloid), transfusi drh

Kategori syok hemoragik


Class I
Blood Loss % HR (x/min) < 750 ml < 15 % Normal / minimal

Class II
750-1500 ml (15-30 %) > 100

Class III
1500-2000 ml (30-40 %) > 120

Class IV
> 2000 ml > 40 % > 140

RR (x/min)
TD sistemik

Normal
Normal Normal

20 30
Normal 20 30

30 40
menurun 5 15

> 35 Sangat menurun


Minimal

Urine Output (ml/jam)

Syok distributif (Vasogenik)

Ukuran pembuluh darah membesar tanpa diikuti oleh peningkatan volume cairan yang proporsional Jenis :

Syok Septik Syok Neurogenik Syok psikogenik (vasovagal)

Syok septik

Disebabkan oleh pelepasan sitokin akibat infeksi, sepsis: G(-/+ ) septikemia, mis: pneumonia, peritonitis, dll. Gejala & tanda: dingin, clammy, pucat, mottled skin, TD drop, perubahan kesadaran, capillary refill melambat petanda: Temperatur, jlh leukosit, Urine Output,Central Venous Pressure, TD, HR, Hct, CO Terapi: ABCs, IVF, Drainase (mis: abses)

Syok neurogenik

injury menyebabkan penurunan fungsi sistem saraf simpatis Tanda & gejala: hangat, kering, pink skin, bradikardi, BP drop, kesadaran baik, normal capillary refill. Penyebab : injuri saraf spinal servikal atau thorakal atas terapi: IVF, obat2 vasoactive

Syok psikogenik

Mempengaruhi sistem saraf parasimpatis (stimulasi saraf vagus) Bersifat sementara selama bbrp menit

Syok kardiogenik

Kegagalan pemompaan jantung Penyebab intrinsik

Kerusakan otot jantung disritmia Gangguan katup jantung

Penyebab ekstrinsik

Temponade jantung Tension pneumothorax

Syok kardiogenik

Tanda & gejala: dingin, clammy, pucat, cyanotic skin, TD drop, perubahan kesadaran, capillary refill melambat petanda: x ray, Central venous pressure, CO. terapi: diuretik & vasodilator, intraaortic balloon pump

Komplikasi syok

Gagal ginjal akut Acute Respiratory Distress Syndrome Kegagalan hematologi Kegagalan hati Kegagalan multi organ (Multiple Organ Failure = MOF)

Resusitasi

Jalur enteral Jalur vascular


Intravenous route Intraosseous route

Perdarahan

Pengertian

Keluarnya darah dari sistem kardiovaskuler disertai penimbunan dalam jaringan atau ruang tubuh atau disertai keluarnya dari tubuh

Tipe perdarahan

Eksternal Internal

Perdarahan eksternal
Spurting Steady

Spurting = muncrat

Perdarahan eksternal
Profuse = sebanyak2nya Oozing = mengalir

Perdarahan internal

Kerusakan organ internal dan pemb drh besar akibat kehilangan sejumlah besar darah dalam waktu yang singkat Kehilangan darah umumnya tidak kelihatan Kehilangan darah yang banyak bahkan bisa terjadi saat cedera ekstremitas

Trauma tumpul

Menyebabkan perdarahan internal


Jatuh KLL Ledakan

Trauma penetrasi

Luka tembak Luka tikam Tertusuk benda

Tanda2 perdarahan internal

Adanya Injury thd permukaan tubuh memar, bengkak, atau sakit pada daerah atas organ vital Sangat sakit, bengkak, atau deformitas ekstremitas Perdarahan mulut, rektum, kencing atau vagina

Lanjutan.

Nyeri tekan, rigid (keras), atau distensi abdomen Muntah berwarna coklat kopi atau merah terang

Jenis perdarahan berdasarkan lokasi

Hematoma : penimbuan darah keluar dr pembuluh darah ke jaringan, biasanya telah membeku, sering menonjol spt tumor Apopleksi : penimbunan darah di jaringan otak Hemoptisis: perdarahan di paru atau saluran kemudian dibatukkan keluar Hematemesis : perdarahan di saluran cerna bag atas, biasa dikeluarkan melalui muntah Melena : perdarahan saluran cerna bag bawah yang dikeluarkan melalui anus (feses berwarna hitam) Hematochaezia : perdarahan saluran cerna yang dikeluarkan melalui anus (feses berwarna merah)

Efek

Lokal : (biasa ringan sedang) Keluarnya darah dr tempat trauma/luka Hematom ----- > diserap oleh tubuh dalam bbrp hari minggu Sistemik Bila massif ---- > timbul syok --- > kematian Hati2 : perdarahan internal ---- > syok Darah ke rongga tubuh : peritoneum, pleura

Anda mungkin juga menyukai