Anda di halaman 1dari 3

MODUL III (BIOMEDIK 2)

SKENARIO 5 (BADAN TERASA TAK


ENAK)

SMALL GROUP DISCUSSION 1


KETUA

: ANGGI MILANI LUBIS

SEKRETARIS

: HENY AGUSTIEN

ANGGOTA

: AGHNIA RAHMI
ANISA PUTRI
EZZI DESKA REZZI
ISNADIAR
MAYANG UTARI PUTRI
M. TSAWABY HASIAN
SUCI DEWI SHARA
T. SAID M. RIDHO
ZAKIYAH ULFA HUSEINI

KATA PENGANTAR
Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang. Segala puji
dan syukur bagi Allah SWT yang dengan ridho-Nya kami dapat menyelesaikan
makalah ini dengan lancar. Sholawat dan salam tetap kami haturkan kepada
junjungan kita Nabi Muhammad SAW dan untuk para keluarga, sahabat dan orang
pengikutnya yang setia mendampingi beliau. Terima kasih kami ucapkan kepada
dosen pakar dan teman-teman yang terlibat dalam pembuatan makalah ini yang
dengan doa dan bimbingannya makalah ini dapat terselesaikan.
Dalam makalah ini, kami membahas tentang Badan terasa tak enak yang
terdapat dalam Modul III yang kami buat berdasarkan referensi yang kami ambil
dari beberapa sumber diantaranya buku dan internet.
Makalah ini diharapkan dapat memberikan wawasan dan pengetahuan bagi
pembaca. Dan kami berharap dapat dimanfaatkan semaksimal mungkin. Kami sadar
masih banyak kekurangan dalam makalah ini. Untuk itu kami meminta saran dan
kritik untuk perbaikan.

Medan,

Januari 2014

Penyusun

DAFTAR ISI

Daftar Nama
Kata Pengantar
BAB I

1.1 Latar Belakang

1.2 Tujuan.

1.3 Metode Penulisan

BAB II...

2.1 Skenario...

2.2 Hasil Diskusi...

BAB III.

26

3.1 Kesimpulan.

26

3.2 Saran

26

Daftar Pustaka

28

Anda mungkin juga menyukai