Anda di halaman 1dari 13

Edema Kornea

Trauma tumpul yang keras atau cepat


mengenai mata dapat mengakibatkan Edema
Kornea, bahkan dapat mengakibatkan ruptur
membran descement.

Tanda & Gejala


Penglihatan kabur
Terlihat pelangi
Kornea terlihat keruh
Uji plasido positif
Pada edema kornea yang berat dapat ditemukan
adanya
serbukan
sel
radang
dan
neovaskularisasi ke dalam jaringan stroma
kornea

Penatalaksanaan:
Larutan Hipertonik NaCl 5% atau Larutan
garam Hipertonik 2-8%, glukose 40% dan
larutan albumin
Jika TIO Asetazolamida
Lensa kontak lembek menghilangkan rasa
sakit, mempertajam penglihatan, dan
mengurangi edema kornea

Prognosi:
Penyulit trauma kornea yang berat berupa
terjadinya kerusakan M. Descement yang lama
sehingga mengakibatkan Keratopati Bulosa
yang akan memberikan keluhan rasa sakit dan
menurunkan tajam penglihatan akibat
astigmatisme ireguler.

Erosi Kornea
Terkupasnya epitel kornea yang dapat
diakibatkan oleh gesekan keras pada epitel
kornea.

Gejala
Nyeri hebat
Mata berair
Blefarospasme
Lakrimasi
Fotofobia
Penglihatan terganggu
Tanda
Terlihat Defek epitel kornea, dengan
pewarnaan flouresein berwarna hijau.

Penatalaksanaan:
Memeriksa tajam penglihatan dan
menghilangkan rasa sakit anastesi topikal
Epitel yang terkelupas dilepas
Mencegah infeksi Antibiotik spektrum luas
Untuk Spasme siliar sikloplegik aksi pendek
Dibebat tekan selama 24 jam
Erosi kecil biasanya tertutup kembali setelah
48 jam

Prognosis:
Dapat Rekuren karena:
Rusaknya membran basal atau tukak
metaherpetik.
Epitel korneanya dapat terkelupas kembali
pada waktu bangun pagi
Sulitnya epitel menutupi kornea karena
terlepasnya membran basal epitel kornea.

Benda Asing Pada Kornea


Benda asing pada kornea bisa akibat trauma
minor (partikel kecil pada epitel kornea) atau
trauma mayor (kail )

Merupakan kasus ke-2 terbanyak trauma pada


mata
Aktivitas beresiko tinggi: pemahat, pekerja
bor, gerinda, tukang las

Penatalaksanaan
Anestesi topikal pada kasus ringan
Benda asing superfisial: cotton-tipped applicator
atau jarum 30 gauge gentle

Benda asing yang dalam:


o Jika materi kecil, non toksik, tidak nyeri, tidak
mengganggu visualisasi dibiarkan
o Materi yg beresiko antigenik dan cendrung
menimbulkan infeksi diangkat
Berikan antibiotik

Iridosiklitis
Trauma tumpul reaksi jaringan uvea
iridosiklitis (radan uvea anterior)
Gejala:
Mata merah, akibat adanya darah dalam COA
suar dan pupil mengecil tajam penglihatan
menurun
Terapi:
Tetes mata midriatik
Steroid topikal
Steroid sistemik radang berat

Anda mungkin juga menyukai