Anda di halaman 1dari 6

INSTRUMEN VERIFIKASI/VALIDASI

DOKUMEN KTSP
(Berdasarkan Permendikbud No. 61 th 2014 ttg Dokumen KTSP dg Acuan Kurikulum
2013)
Nama Sekolah

: .......................................................

Nama Kepala Sekolah

: .......................................................

Alamat Sekolah

: .......................................................

Kabupaten/Kota

: .......................................................

DOKUMEN I
NO

KONDISI

KOMPONEN DAN INDIKATOR


Ya
COVER/HALAMAN JUDUL

Logo sekolah dan atau daerah

Judul: Kurikulum

Tahun pelajaran

Alamat sekolah

LEMBAR PENGESAHAN
1

Rumusan kalimat pengesahan

Tanda tangan kepala sekolah dan stempel sekolah


Tanda tangan ketua komite sekolah dan stempel
Komite Sekolah
Tempat untuk tanda tangan kepala/ pejabat dinas
pendidikan Kab/provinsi

3
4

DAFTAR ISI
Kesesuaian halaman
PENDAHULUAN
A

RASIONAL

LATAR BELAKANG MEMUAT:

Kondisi ideal

Kondisi nyata

Potensi dan Karakteristik Satuan Pendidikan


MENCANTUMKAN DASAR HUKUM YANG
RELEVAN

Undang-undang No 20 thn 2003

PP No. 32 Tahun 2013 ttg Perubahan SNP


Permendikbud No. 54 Tahun 2013 ttg SKL

Tida
k

Keteranga
n

NO

KONDISI

KOMPONEN DAN INDIKATOR


Ya

Permendikbud No. 65 Tahun 2013 ttg Standar


Proses

Permendikbud No. 66 Tahun 2013 Standar Penilaian


Permendikbud No. 57 Tahun 2014 ttg Kuriukulum SD
Permendikbud No. 58 Tahun 2014 ttg Kuriukulum
SMP

Permendikbud No. 59 Tahun 2014 ttg Kuriukulum


SMA
Permendikbud No. 60 Tahun 2014 ttg Kuriukulum
SMK

Permendikbud No. 61 Tahun 2014 ttg KTSP


Permendikbud No. 62 Tahun 2014 ttg Keg.
Ekstrakurikuler
Permendikbud No. 63 Tahun 2014 ttg Keg.
Kepramukaan

Peraturan Daerah yang relevan (Jika ada)


B

VISI SATUAN PENDIDIKAN

Ringkas dan mudah dipahami

Mengacu pada tujuan pendidikan nasional yaitu


mengembangkan potensi peserta didik agar
menjadi manusia yang beriman dan bertakwa
kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia,
sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan
menjadi warga negara yang demokratis serta
bertanggung jawab.

3
4

7
C
1

Mengacu tuntutan SKL dan KI yang mencakup tiga


domain Sikap, Pengetahuan, dan keterampilan sesuai
dengan Permendikbud No. 54 Tahun 2013.
Rumusan visi selaras dengan visi Dinas Pendidikan

kabupaten/Kota/Propinsi dan Pusat


diputuskan oleh rapat dewan guru yang
dipimpin oleh kepala sekolah/madrasah dengan
memperhatikan masukan komite
sekolah/madrasah;
disosialisasikan kepada warga satuan
pendidikan dan segenap pihak yang
berkepentingan;
ditinjau dan dirumuskan kembali secara
berkala sesuai dengan perkembangan dan
tantangan di masyarakat.
MISI SATUAN PENDIDIKAN

memberikan arah dalam mewujudkan visi


satuan pendidikan sesuai dengan tujuan

Tida
k

Keteranga
n

NO

KONDISI

KOMPONEN DAN INDIKATOR


Ya

pendidikan nasional;
2

merupakan tujuan yang akan dicapai dalam


kurun waktu tertentu;

menggambarkan kualitas layanan peserta didik


dan mutu lulusan yang diharapkan oleh satuan
pendidikan;

memuat pernyataan umum dan khusus yang


berkaitan dengan program satuan pendidikan;

dirumuskan berdasarkan masukan dari


segenap pihak yang berkepentingan termasuk
komite sekolah/madrasah dan diputuskan oleh
rapat dewan guru yang dipimpin oleh kepala
sekolah/madrasah;

Menjabarkan pencapaian visi dalam bentuk


pernyataan yang terukur dan dapat dicapai sesuai
dengan skala prioritas, mencakup: seluruh indikator
visi

TUJUAN SATUAN PENDIDIKAN

Satuan Pendidikan merumuskan dan


menetapkan tujuan serta mengembangkannya.

Menjabarkan pencapaian misi dalam bentuk


pernyataan yang terukur dan dapat dicapai
sesuai dengan skala prioritas, mencakup
seluruh indikator misi

mengacu pada visi, misi, dan tujuan pendidikan


nasional serta relevan dengan kebutuhan
masyarakat;

mengacu pada standar kompetensi lulusan yang


sudah ditetapkan oleh satuan pendidikan dan
Pemerintah;

mengakomodasi masukan dari berbagai pihak


yang berkepentingan termasuk komite
sekolah/madrasah dan diputuskan oleh rapat
dewan guru yang dipimpin oleh kepala
sekolah/madrasah;

disosialisasikan kepada warga satuan


pendidikan dan segenap pihak yang

Tida
k

Keteranga
n

NO

KONDISI

KOMPONEN DAN INDIKATOR


Ya

berkepentingan.
II

STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM TINGKAT


SATUAN PENDIDIKAN
Muatan Nasional

Memuat kelompok mata pelajaran A

Memuat kelompok mata pelajaran B

Memuat kelompok mata pelajaran C (Khusus

SMA/SMK)
MUATAN LOKAL,

Jenis dan strategi pelaksanaan muatan lokal yang


dilaksanakan sesuai dengan kebijakan daerah.
Mulok merupakan bagian mata pelajaran kelompok B

Mulok sebagai mata pelajaran yang berdiri sendiri

III

PENGATURAN BEBAN BELAJAR

Sistem Paket

Sistem Kredit Semester

Beban Belajar Tambahan

IV

KALENDER PENDIDIKAN, Mencantumkan:

Pengaturan tentang permulaan tahun pelajaran.

Jumlah minggu efektif belajar satu tahun pelajaran

3
V

Jadwal waktu libur (jeda tengah semester, antar


semester, libur akhir tahun pelajaran, libur
keagamaan, hari libur nasional dan hari libur
khusus).
KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI,
mencantumkan:
Bimbingan Konseling, melalui:

Tatap muka

Non Tatap Muka


Eksrakurikuler

Wajib Kepramukaan (Sesuai permendikbud no. 63


tahun 2014)

Pilihan (Sesuai permendikbud no. 62 tahun 2014)

VI
1
2

PENILAIAN
Menggunakan penilaian otentik (sesuai
permendikbud nomor 66 tahun 2013) dan Pedoman
Mata Pelajaran(PMP) setiap jenjang
Uraian tentang pelaksanaan program remedial dan
pengayaan.
KETUNTASAN BELAJAR, mencantumkan:

Tida
k

Keteranga
n

NO

KONDISI

KOMPONEN DAN INDIKATOR


Ya

1
2
3

Memuat kriteria ketuntasan minimal (KKM)


Uraian tentang mekanisme dan prosedur penentuan
KKM.
Uraian tentang upaya sekolah dalam meningkatkan
KKM untuk mencapai KKM ideal (100%).
KENAIKAN KELAS mencantumkan:

1
2

Kriteria kenaikan kelas sesuai dengan permendikbud


nomor 66 tahun 2013
Uraian tentang mekanisme dan prosedur pelaporan
hasil belajar peserta didik.
KELULUSAN, mencantumkan:

1
2
3
4
VII
1
2
3

Kriteria kelulusan berdasar pada Permendikbud


Nomor 54 tahun 2013
Uraian tentang pelaksanaan ujian nasional dan ujian
sekolah.
Target kelulusan yang akan dicapai oleh sekolah.
Uraian tentang program-program sekolah dalam
meningkatkan kualitas lulusan.
PENDIDIKAN KECAKAPAN HIDUP dan
PENDIDIKAN BERBASIS KEUNGGULAN LOKAL
dan GLOBAL, mencantumkan:
Uraian tentang penerapan pendidikan kecakapan
hidup.
Uraian tentang penyelenggaraan pendidikan berbasis
keunggulan lokal.
Uraian tentang upaya sekolah menuju pendidikan
berwawasan global.
Dokumen II
Silabus
Dokumen III
RPP berbasis pendekatan Saintific
Lampiran

Peraturan Akademik Sekolah

Kalender Sekolah

CATATAN/KOMENTAR UMUM
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________

Tida
k

Keteranga
n

__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
Sungailiat, ..
Petugas Verifikasi/Validasi
..
NIP

Anda mungkin juga menyukai