Anda di halaman 1dari 2

Eksegese Injil Yohanes 12:1-11 tambahan

Perikop ini adalah perikop yang sama dengan Mat 26:6-13 dan Mrk 14:3-9,
hanya saja didalam kedua perikop tersebut yang diurapi adalah bagian
kepala dari Yesus, sedangkan Yohanes menuliskan yaitu kaki Yesus yang
diurapi.

Bisa

juga

dalam

sudut

pandang

Matius

dan

Markus

ingin

menekankan bahwa Yesus ialah Raja yang diurapi, sedangkan Yohanes


menekankan kerendahan hati seorang Maria, yang bahkan murid-murid
Yesus pun belum mengerti tentang hal itu (aka nada pada pasal 13).

(12:1) Tuhan Yesus kembali ke Betania. Kisah sebelumnya tentang Lazarus


dibangkitkan, artinya ada banyak pertentangan disana, dan mungkin tidak
lagi aman bagi Yesus.
(12:2) Perjamuan itu diadakan di rumah Simon si kusta (mark 14:3)
(12:3)
(12:4) Yohanes dengan terang-terangan menuliskan nama Yudas Iskariot
disana, tidak seperti yang ditulis Matius dan Markus mengenai perikop ini,
mereka tidak menyebut nama secara langsung.
(12:5) menurut matius 20:2 satu Dinar adalah upah harian yang berlaku
pada waktu itu, jadi 300 dinar adalah nilai yang sangat besar, seperti disebut
pada ayat sebelumnya, minyak yang mahal harganya.
(12:6)
(12:7)
(12:8)
(12::9) pasal ini tentunya berkaitan dengan kisah sebelumnya, yaitu pada
pasal 11 dimana orang-orang Yahudi mencari Yesus bahkan sempat

menanyakan kehadiran Yesus (11:56). Jadi akhirnya sejumlah orang dating


ke Betania setelah mengetahui bahwa Yesus ada disana. Kata jumlahnya
besar disini seperti digunakan pada pasal 6:2 yaitu ketika Yesus memberi
makan Lima ribu orang.
(12:10-11)

menuliskan

adanya

pertentangan

antara

yang

percaya

kepadaYesus, namun tetap ada yang menolak Dia.

Question:
Mungkin pertanyaan yang akan muncul:
1.soal pengurapan kaki atau kepala? Dan mengapa dituliskan seperti itu?
2.keterkaitan antara pengurapan dengan kematian, biasanya pengurapan
terjadi untuk event yang baik saja.
(sedang saya pelajari lewat buku dan internet, sebisa saya ya pak )Tuhan
Yesus meberkati.

Anda mungkin juga menyukai