Anda di halaman 1dari 7

FISIOLOGI PENGHIDU

Ratu Rosaline

Resepor untuk pengecapan dan penciuman


kemoreseptor menghasilkan sinyal
saraf jika berikatan dengan bahan kimia
tertentu

MUKOSA OLFAKTORIUS
Suatu bercak mukosa
3cm di atap rongga
hidung
Mengandung 3 jenis sel :
Sel penunjang
Sel basal
Sel reseptor olfaktorius
Membentuk saraf olfaktorius
Reseptornya terdiri dari silia
Silia tempat mengikat odoran

Syarat bahan yg dapat dicium


Mudah menguap molekulnya dapat
masuk ke hidung saat inspirasi
Larut air -> dapat masuk ke lapisan mukus
yg menutupi mukosa olfaktorius

Pengikatan
sinyal bau

Berjalan mll
lubang halus
di lempeng
tulang gepen

Reseptor
olfaktorius

Aktivasi protein
G

(+) potensial
aksi di serat
aferen

Depolarisasi
potensial
reseptor

Bersinaps di
bulbus
olfaktorius
dilapisi taut
saraf kecil
Glomerulus

Membawa
informasi bau
Hipotalamus
(koretks
penciuman
primer)

talamus

Memicu reaksi
intrasel
dependen
cAMP
Kanal Na
terbuka

Bersinaps dgn
Sel Mitral
Ke Otak

ORGAN VOMERONASAL (OVN)

Biasanya terdapat di mamalia


Letak : inchi di dalam hidung manusia
Mendeteksi feromon
Pada hewan :
Mengidentifikasi & menarik lawan jenis

Pada manusia (?):


Menimbulkan perasaan spontan orang-orang
Good chemistry
Cinta pada pandangan pertama
Bad chemistry

Mempengaruhi aktivitas seksual

Anda mungkin juga menyukai