Anda di halaman 1dari 16

MATA KULIAH

PERENCANAAN
PERUMAHAN
ASPEK PERENCANAAN PERUMAHAN & PERMUKIMAN
PEMILIHAN TAPAK UNTUK PERUMAHAN

GRACE PHILANDROS
B.
(1351010002)

ASPEK PERENCANAAN
PERUMAHAN
ASPEK LINGKUNGAN
KDB (KOEFISIEN DASAR BANGUNAN)
FAR (FLOOR AREA RATIO)
KETINGGIAN MAKSIMAL BANGUNAN
GSB (GARIS SEMPADAN BANGUNAN

ASPEK KEADAAN IKLIM SETEMPAT


ASPEK ORIENTASI TANAH SETEMPAT
ORIENTASI PERSIL TANAH
ORIENTASI BANGUNAN TERHADAP SINAR
MATAHARI
BANGUNAN TERHADAP ALIRAN UDARA
PENGADUTAN JARAK BANGUNAN
PENGATURAN BUKAAN BANGUNAN
PENGATURAN ATAP BANGUNAN

ASPEK SOSIAL POLA PIKIR MASYARAKAT


AGAMA YANG DIANUT CARA BERINTERAKSI
ANTAR ANGGOTA MASYARAKAT KARAKTER
MASYARAKAT SETEMPAT

ASPEK KESEHATAN KECUKUPAN AIR


BERSIH KECUKUPAN CAHAYA KECUKUPAN
UDARA ASPEK TEKNIS

CONTOH PERUMAHAN
SERENIA HILLS

perusahaan pengembang properti PT Intiland


Development Tbk (Intiland) mengembangkan
Serenia Hills, sebuah kawasan perumahan
baru di kawasan Jakarta Selatan. Menempati
area pengembangan seluas 22 hektar, Serenia
Hills merupakan kawasan perumahan
eksklusif yang dibangun untuk memenuhi
kebutuhan segmen pasar menengah ke atas.

Serenia Hillssendiri merupakan kawasan


perumahan elite di Jakarta selatan yang di
kembangkan oleh "PT Intiland Development
Tbk" diatas lahan seluas 24 Ha.

Perumahan Serenia Hills berlokasi di Jalan Karang


Tengah, Lebak Bulus, Jakarta Selatan. Lokasi
perumahan ini sangat strategis karena berada di
lingkungan perumahan yang sudah berkembang
pesat dan relatif dekat dengan akses jalan tol TB
Simatupang.
Jaraknya hanya sekitar dua kilometer dari
terminal Lebak Bulus maupun jalan tol dan koridor
bisnis TB Simatupang. Perumahan ini kami
kembangkan untuk memenuhi kebutuhan hunian
di Jakarta Selatan seiring pesatnya perkembangan
koridor TB Simatupang menjadi kawasancentral
business districbaru di Jakarta, kata Archied.

Lokasi strategis dan dekat dengan area


perkantoran di Jl. TB Simatupang, kemudian
juga stasiunMRTLebak Bulus, hanya 5 menit
ke CarrefourLebak Bulus, lalu hanya 10
menit ke Pondok Indah Mall dan 3 menit ke
Mayapada hospital, ini menjadikanSerenia
Hillspilihan yang menarik sebagai tempat
tinggal sekaligus investasi,

Sesuai dengan rencana pengembangannya,


perumahan Serenia Hills dibagi menjadi dua
tahapan. Pengembangan tahap pertama
meliputi area seluas 10 hektar yang akan
dibangun sebanyak 225 unit rumah yang
terbagi menjadi dua klaster yakni Regent dan
Signature, serta pengembangan
apartemenlow-risesetinggi empat lantai.
Tahapan kedua yakni pengembangan
residensial untuk area seluas 12 hektar.

Perumahan ini dikembangkan deangan


konsepconnectivityyang mengintegrasikan dengan
pengembangan kawasan bisnis terpadu South Quarter yang
juga tengah dikembangkan oleh perseroan di kawasan TB
Simatupang. Konsep ini memberikan nilai tambah baik
bagi penghuni Serenia Hills maupun perusahaanperusahaan di South Quarter terhadap kebutuhan hunian
bagi para eksekutifnya.
Untuk meningkatkan kenyamanan penghuni, Serenia Hills
dilengkapi beragam fasilitas seperti taman untuk publik,
lapangan basket, lapangansoccer, kolam renang, taman
bermain anak, jalur untuk lari dan bersepeda. Untuk
faktor keamanan dan kenyamanan, Serenia Hills dilengkapi
sistem keamanan terpadu 24 jam sertaexclusive suttle
busyang menuju South Quarter dan sebaliknya.

Mengadopsi konsepurban resortperumahan ini


mengutamakan terciptanya harmonisasi dengan
lingkungan. Desain unit-unit rumahnya mengusung
arsitektur tropis yang memiliki banyak bukaan
dengan tujuan menghadirkan suasana luar ke
dalam rumah.
Dari sisi desain lingkungan, Serenia Hills
mengalokasikan 60 persen dari total kawasan
untuk area terbuka hijau dan infrastruktur publik.
Pada area tersebut akan dikembangkan untuk
konservasi dan kelestarian pepohonan khas
Jakarta untuk menciptakan lingkungan yang
nyaman dan asri.

Intiland memahami bahwa masyarakat


perkotaan memiliki kecenderungan untuk
tinggal di sebuah kawasan perumahan yang
tidak terlalu besar dan
bersifatprivate.Mereka ingin tinggal di
lingkungan yang memiliki kesetaraan dari
strata ekonomi maupun profesi, sehingga
memungkinkan bisa untuk saling mengenal
lebih dekat.

Proyek yang dikembangkan olehPT.Intiland


Development, Tbk. yang merupakan salah
satu pengembang properti terkemuka di
Indonesia, memang dikembangkan dengan
desain tropical degan penghijauan dan
dilengkapi dengan 2 clubhouses, swimming
pool, mini soccer court, badminton courts,
gym, aerobic classes, children playground,
jogging track dan keamanan 24 jam dengan
dukunganCCTVdi setiap jalan.

Entertainment
pondok indah mall, cilandak town square, blok m
mall, plaza senayan, senayan city, bona indah
plaza, point square, carrefour
Office
arcadia, indonesia stock exchange
School
singapore international school Jakarta
international school british international school
Hospital : Rs Pondok Indah, RS Fatmawati

Anda mungkin juga menyukai