Anda di halaman 1dari 2

f.

Pembuatan larutan standar Na2S2O3 0,1 N


1). Pembuatan larutan standar Na2S2O3 0,1 N
24,9 gram Na2S2O3
- Ditimbang
- Dilarutkan dengan aquades dalam gelas kimia
- Dimasukkan dalam labu takar 1 L dan ditera
- Ditetapkan normalitas larutan tersebut
Hasil

2). Penetapan normalitas larutan standar Na2S2O3 0,1 N


0,1 gram KIO3
- Ditimbang
- Dilarutkan ke dalam erlenmeyer 250 mL dengan aquades sebanyak 50 mL
- Ditambahkan 10 mL kalium iodida 20 % dan 2,5 mL HCl 4 N
- Dititar iod yang dibebaskan dengan natium tiosulfat 0,1 N yang akan
distandardisasi sampai larutan berwarna kuning
Hasil
- Ditambahkan 3 mL larutan kanji 1 %
- Dititrasi lanjut sampai warna biru hilang
- Dikerjakan duplo
f. Pembuatan larutan standar Na2S2O3 0,1 N
1). Pembuatan larutan standar natrium tiosulfat 0,1 N
Ditimbang 24,9 gram natrium tiosulfat kemudian dilarutkan dengan aquades
dalam gelas kimia. Masukkan ke dalam labu takar 1 L kemudian ditera. Ditetapkan
normalitas larutan tersebut.
2). Penetapan normalitas larutan standar natrium tiosulfat 0,1 N

Ditimbang 0,1 gram kalium iodat (KIO 3), dilarutkan ke dalam erlenmeyer 250 mL
dengan aquades sebanyak 50 mL, ditambahkan 10 mL kalium iodida 20 % dan 2,5
mL HCl 4 N, iod yang dibebaskan dititar dengan natium tiosulfat 0,1 N yang akan
distandardisasi sampai larutan berwarna kuning, tambahkan 2 sampai dengan 3 mL
larutan kanji 1 % dan titrasi dilanjutkan sampai warna biru hilang. Dikerjakan duplo.
Dihitung normalitas natrium tiosulfat sampai 4 desimal dengan menggunakan rumus :
N (gram ek / L)=

W
V x Eq

Keterangan:
N adalah normalitas natrium tiosulfat, dinyatakan dalam gram ekivalen per liter (gram
ek/L)
W adalah bobot kalium iodat, dinyatakan dalam miligram (mg)
V adalah volume larutan natrium tiosulfat yang digunakan untuk titrasi, dinyatakan
dalam mililiter(mL)
Eq adalah berat equivalen dari kalium iodat

(SNI 3741: 2013).

Anda mungkin juga menyukai