Anda di halaman 1dari 20

By: EKA HIDAYATUR. R, SKep.

Ns

PERAN
Serangkaian

perilaku yang
diharapkan sesuai dengan posisi
sosial yang diberikan.
Target yang diharapkan yang
harus dilakukan individu pada
situasi tertentu untuk mencapai
tujuan

Peran digolongkan menjadi dua,


yaitu:
1. Formal
a. Suami, Istri, Orang tua
b. Pengasuh
c. Pemelihara Rumah
d. Berhubungan Dengan Keluarga
Suami/Istri
e. Pemberi
f . Sexual

2. Informal
a. Inisiator : seseorang yang
mengeluarkan ide-ide
b. Dominator : seseorang yang sangat
berperan dalam pengambilan
keputusan
c. Koordinator : seseorang yang dapat
mengatur, membimbing, dan
mengarahkan
d. Anggota Masyarakat

Fungsi keluarga
Menurut

Friedman, 1998
1. Fungsi Afektif(the affective function)
fungsi keluarga yang utama untuk mengajarkan
segala sesuatu untuk mempersiapkan anggota
keluarga berhubungan dengan orang lain.
2. Fungsi Sosialisasi dan Tempat Bersosialisasi
(socialization and social placement function)
fungsi mengembangkan dan tempat melatih
anak untuk berhubungan dengan orang lain di
luar rumah sebelum anak keluar dari
rumah/meninggalkan rumah.

3. Fungsi Reproduksi (the reproductive


function)
Fungsi untuk mempertahankan generasi
dan menjaga kelangsungan keluarga.
4. Fungsi Ekonomi (the economic
function)
keluarga berfungsi untuk memenuhi
kebutuhan keluarga secara ekonomi
dan tempat untuk mengembangkan
kemampuan individu meningkatkan
penghasilan untuk memenuhi
kebutuhan keluarga.

5. Fungsi Perawatan/ Pemeliharaan


Kesehatan (the health care function)
fungsi untuk mempertahankan
keadaan kesehatan anggota keluarga
agar tetap memiliki produktivitas
tinggi.

Dengan adanya perubahan pola hidup


agraris menjadi industrialis, Fungsi
keluarga berkembang menjadi:
1. Fungsi ekonomi
2. Fungsi mendapatkan statuis
3. Fungsi pendidikan
4. Fungsi sosialisasi bagi anaknya
5. Fungsi pemenuhan kesehatan
6. Fungsi religius
7. Fungsi rekreasi
8. Fungsi reproduksi
9. Fungsi afeksi

Menurut UU No. 10 Th 1992 PP No. 21 Th


1994, yaitu:
1. Fungsi Keagamaan
wahana utama dan pertama menciptakan
seluruh anggota keluarga menjadi insan
yang taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
2. Fungsi Sosial Budaya
membina tugas-tugas keluarga dalam
mengembangkan, melestarikan budaya
masyarakat agar dapat berperilaku yang
baik sesuai dengan norma bangsa
indonesia dalam menghadapi tantangan
globalisasi

Fungsi Cinta Kasih


Membina tingakah laku saling
menyayangi baik antar anggota
keluarga maupun antar keluarga
4. Fungsi Perlindungan
Membina keamanan keluarga baik
fisik maupun psikis dari berbagai
bentuk ancaman dan tantangan
yang datang dari luar
3.

5.

6.

Fungsi Reproduksi
Memberikan keturunan yang
berkualitas melalui: pengaturan dan
perencanaan yang sehat
Fungsi Pendidikan dan Sosialisasi
membina proses pendidikan dan
sosial anak tentang hal-hal yang
diperlukannya untuk meningkatkan
dan mendewasakan yang kurang
diberikan oleh lingkungan sekolah
maupun masyarakat.

7.

8.

Fungsi Ekonomi
mengatur waktu sehingga kegiatan
orang tua di luar rumah untuk
menopang kelangsungan kehidupan
keluarga tidak mengurangi
perhatiannya terhadap anggota
keluarga sehingga berjalan secara
serasi, selaras, dan seimbag.
Fungsi Pelestarian Lingkungan
membina kesadaran, sikap, dan praktik
pelestarian lingkungan keluarga
maupun lingkungan masyarakat.

TAHAP KELUARGA
Berdasarkan

kemampuan keluarga
dengan perkawinan yang syah untuk
pemenuhan kebutuhan dasar,
kebutuhan psikososial, kemampuan
memenuhi ekonomi, dan aktualisasi
keluarga di masyarakat, serta
memperhatikan perkembangan negara
indonesia menuju negara industri,
sehingga menjadi keluarga sejahtera.

Tujuan keluarga sejahtera

Meningkatkan pengetahuan keluarga


tentang masalah yang dihadapi.
Meningkatkan kemampuan keluarga dalam
menganalisa potensi dan peluang yang
dimilikinya.
Meningkatkan kemampuan masyarakat
dalam memecahkan masalahnya secara
mandiri
Meningkatkan gotong royong dan kesetia
kawanan sosial dalam membantu keluarga
khususnya keluarga prasejahtera untuk
meningkatkan kesejahteraan.

Lima tahap keluarga sejahtera, yaitu:


1.

2.

Keluarga Pra Sejahtera


keluarga yang bel;um dapat memenuhi
kebutuhan dasr secara minimal, yaitu:
kebutuhan pengajaran agama, pangan,
sandang, papan, dan kesehatan
Keluarga Sejahtera I
keluarga yang dapat memenuhi
kebutuhan dasar secara minimal, tetapi
belum dapat memenuhi keseluruh
kebutuhan sosial psikologisnya

3.

4.

Keluarga Sejahtera II
keluarga yang dapat memenuhi
kebutuhan dasar, kebutuhan sosial
psikologis, tetapi belum dapat
memenuhi kebutuhan
pengembangannya.
Keluarga Sejahtera III
keluarga yang dapat memenuhi
kebutuhan seluruh kebutuhan dasar,
sosial psikologis dan pengembangan
keluarganya, tetapi belum dapat
memberikan sumbangan yang teratur
bagi masyarakat.

5.

Keluarga Sejahtera III Plus


keluarga yang telah dapat
memenuhi seluruh kebutuhan
dasar, sosial psikologis dan
pengembangannya telah terpenuhi
serta memiliki keperdulian sosial
yang tinggi.

TUGAS KELUARGA

1.
2.
3.

Keluarga mempunyai tugas di


bidang kesehatan yang perlu di
pahami dan dilakukan, yaitu:
Mengenal Masalah Kesehatan
Keluarga
Memutuskan Tindakan Kesehatan
Yang Tepat Bagi Keluarga
Merawat Kleuarga Yang Mengalami
Gangguan Kesehatan

Memodifikasi Lingkungan keluarga


Untuk Menjamin Kesehatan
Keluarga
5. Memanfaatkan Fasilitas Pelayanan
kesehatan di Sekitarnya Bagi
Keluarga.
4.

SEE YOU NEXT TIME


WASSALAMUALAIKUM Wr. Wb

Anda mungkin juga menyukai