Anda di halaman 1dari 2

Aspek Anatomis

Appendix terletak di bagian iliaca kanan dari abdomen. Muara appendix berada di sebelah postero-medial secum. 65% kasus, appendiks terletak intraperitoneal Sisanya retroperitoneal, yaitu dibelakang sekum, di belakang kolon asendens, atau di tepi lateral kolon asendens Panjang 10 cm Lumen sempit di bagian proksimal dan melebar di bagian distal. Persarafan parasimpatis berasal dari n. Vagus, pernapasan simpatis berasal dari n. Thorakal X.

5/5/12

Fisiologi Appendiks
Appendiks menghasilkan lendir sebanyak 1-2 ml/hari Lendir normalnya akan dicurahkan ke dalam lumen lalu menuju ke sekum Hambatan aliran lendir di muara appendiks berperan pada patogenesis appendisitis Terdapat omunoglobulin sekretoar (dihasilkan oleh GALT): Ig A (berperan sebagai pelindung terhadap infe ksi) namun pengangkatan appendiks tidak mempengaruhi sistem karena jaringan limfe di sini kecil sekali 5/5/12 dibandingkan tempat lain

Anda mungkin juga menyukai