Anda di halaman 1dari 7

Hikmah beribadah

Apakah ibadah itu?


merupakan bentuk penghambaan manusia sebagai makhluk kepada tuhan Dalam islam, ibadah bertujuan untuk menyembah Allah SWT sebagai Yang Maha Kuasa dan Maha Pencipta

Bentuk ibadah
Shalat Puasa

Zakat

shalat
Secara bahasa salat berasal dari bahasa Arab yang memiliki arti, doa.

Sedangkan, menurut istilah, salat bermakna serangkaian kegiatan ibadah khusus atau tertentu yang dimulai dengan takbiratul ihram dan diakhiri dengan salam.
Dalam islam, ibadah Shalat wajib 5 waktu, akan tetapi banyak shalat sunnah yang memiliki banyak manfaat seperti shalat Dhuha dan Shalat istikharah

puasa
secara bahasa artinya menahan atau mencegah.

Berpuasa (saum) merupakan salah satu dari lima Rukun Islam. Terdapat perintah puasa dalam Al-Quran dalam surat Al-baqarah 183

zakat
adalah jumlah harta tertentu yang wajib dikeluarkan oleh orang yang beragama Islam dan diberikan kepada golongan yang berhak menerimanya (fakir miskin dan sebagainya) menurut ketentuan yang telah ditetapkan oleh syarak. Zakat merupakan rukun ketiga dariRukun Islam.

Terdapat dua yaitu Zakat Fitrah (Wajib dikeluarkan oleh muslim) dan zakat Maal (harta)seperti hasil perniagaan

Hikmah beribadah
- Shalat mencegah perbuatan keji dan mungkar (29 : 45) - Puasa untuk mencapai taqwa (2 :183) - Zakat untuk mensucikan harta dan jiwa dari sifat kikir dan tamak ( 9: 103) - Haji sebagai sarana pendidikan untuk menahan diri dari perkataan dan perbuatan kotor. ( 2;197) Dapat menjalani hidup lebih tenang karena sesuai dengan safaat agama

Anda mungkin juga menyukai