Anda di halaman 1dari 6

Perkiraan Kebutuhan Listrik untuk Penerangan dan Instrumen pada Pabrik

ETHYLENE dari Refinery Gas dengan Kapasitas 400.000 ton/tahun.

Untuk menentukan besarnya tenaga listrik digunakan persamaan :

.F
U.D

dengan :
L : Lumen per outlet

a : Luas area, ft2

: foot candle yang diperlukan (tabel 13 Perry 3th ed)

: Koefisien utilitas (tabel 16 Perry 3th ed)

: Efisiensi lampu (tabel 16 Perry 3 th ed)

Perhitungan jumlah lumen dapat dilihat pada Tabel 4.3


Tabel 4.3 Jumlah lumen berdasarkan luas bangunan
Bangunan
Pos keamanan

Luas, m2

Luas, ft2

Lumen

40

430.55

20.00

0.42

0.75

27336.25051

1000

10763.65

10.00

0.49

0.75

292888.3984

Musholla

200

2152.73

20.00

0.55

0.75

104374.7747

Kantin

250

2690.91

20.00

0.51

0.75

140701.2894

Kantor

1500

16145.47

35.00

0.60

0.75

1255759.008

Poliklinik

300

3229.09

20.00

0.56

0.75

153766.4091

Ruang kontrol

200

2152.73

40.00

0.56

0.75

205021.8789

Parkir

Laboratorium

200

2152.73

40.00

0.56

0.75

205021.8789

Proses

2200

23680.03

30.00

0.59

0.75

1605425.56

Utilitas

2420

26048.03

10.00

0.59

0.75

588656.0386

6400

68887.35

10.00

0.59

0.75

1556776.3

Bengkel

500
500

5381.82
5381.82

10.00
40.00

0.51
0.51

0.75
0.75

140701.2894
562805.1576

Safety

400

4305.46

41.00

1.51

1.75

66801.83073

2000

21527.30

5.00

0.51

0.75

281402.5788

400

4305.46

20.00

0.51

0.75

225122.0631

2400

Storage and
loading
Ruang
generator

Gudang
Pemadam
Jalan dan
taman
Area perluasan

25832.76

5.00

0.55

0.75

313124.3241

10000 107636.49

5.00

0.57

0.75

1258906.274

Jumlah

30910 332704.38

8984591.304

Jumlah lumen :
* untuk penerangan dalam ruangan

= 7.119.672,31 lumen

* untuk penerangan bagian luar ruangan

= 1.864.919 lumen.

Untuk semua area dalam bangunan direncanakan menggunakan lampu fluorescent 40 Watt
dimana satu buah lampu instant starting daylight 40 W mempunyai 1920 lumen (Tabel 18
Perry 3th ed.).

Jadi jumlah lampu dalam ruangan=

7.119 .672, 31
1920

= 3.709 buah

Untuk penerangan bagian luar ruangan digunakan lampu mercury 100 Watt, dimana lumen
output tiap lampu adalah 3000 lumen (Perry 3th ed.).
Jadi jumlah lampu luar ruangan =

1.864 .919
3000

= 622 buah
Total daya penerangan

= ( 40 W x 3.709 + 100 W x 622 )


= 210.560 W
= 210,56 kW

Kebutuhan Listrik untuk Laboratorium dan Instrumentasi


Kebutuhan

kW

1. Listrik untuk AC

15.00

2. Listrik untuk laboratorium dan instrumentasi

15.00

Total

30.00

Generator yang digunakan sumber listrik mempunyai efisiensi 80%, sehingga


generator yang disiapkan harus mempunyai output sebesar 3.214 kW.
Dipilih menggunakan generator dengan daya 5 MW, sehingga masih tersedia
cadangan daya sebesar 1.786 kW.

Spesifikasi generator yang diperlukan :


Kode

: GU-01

Fungsi

: Memenuhi kebutuhan listrik

Jenis

: AC generator

Jumlah

: 1 buah

Kapasitas

: 5 MW

Tegangan

: 220/460 Volt

Efisiensi

: 80 %

Penggerak

: gas expander

Spesifikasi generator cadangan yang diperlukan :

Kode

: GU-02

Fungsi

:Memenuhi kebutuhan listrik

Jenis

: AC generator

Jumlah

: 1 buah

Kapasitas

: 5 MW

Tegangan

: 220/460 Volt

Efisiensi

: 80 %

TUGAS SISTEM UTILITAS II

PERHITUNGAN PERKIRAAN KEBUTUHAN LISTRIK UNTUK


PENERANGAN DAN INSTRUMEN
PABRIK ETHYLENE DARI REFINERY GAS KAPASITAS
400.000 TON/TAHUN

Nama

: Achmad Fathoni El Fikri

NIM

: 03031381320017

Kampus : Bukit (Palembang)

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SRIWIJAYA
2015

Anda mungkin juga menyukai