Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

JOB PERTAMINA-PETROCHINA EAST JAVA

BAB III
MANAJEMEN PRODUKSI
Pengertian Manajemen Produksi
Manajemen produksi merupakan salah satu bagian dari bidang manajemen
yang mempunyai peran dalam mengoordinasi kan berbagai kegiatan untuk mencapai
tujuan. Untuk mengatur kegiatan ini, perlu dibuat keputusan-keputusan yang
berhubungan dengan usaha-usaha untuk mencapai tujuan agar barang dan jasa yang
dihasilkan sesuai dengan apa yang direncanakan. Dengan demikian, manajemen
produksi menyangkut pengambilan keputusan yang berhubungan dengan proses
produksi untuk mencapai tujuan organisasi atau perusahaan.
32;
Organisasi Perencanaan
31;

Struktur Organisasi di JOB P-PEJ dipimpin oleh seorang Field Manager yang
membawahi tiga Sr. Superitendent. Masing-masing Sr. Superitendent membawahi
beberapa Superintendent dan Superintendent tsb membawai beberapa Supervisor. Bagan
struktur organisasi ditunjukkan pada gambar 3.1.

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
1

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA


JOB PERTAMINA-PETROCHINA EAST JAVA

FIELD MANAGER

F.S & E
FIELD ADMIN SUPERINTENDENT

SUPERINTENDENT

MATERIAL
SUPT.

EH & SAFETY
SUPT.

GENERAL ADMINCONTRUCTION
SUPT.
MAINTENANCE
SUPT.

MEDIC

ENVIRONMENT

FIRE
INSPECTURE

FIELD AREA
ENGINEER

PRODUCTION
SUPT

HRD
SUPV

ELECTRIC
SUPV.

WELL
SUPV.

ACCOUNTING
SUPV

MECHANIC
SUPV.

CPA
SUPV

COST CONTROL
SUPV

INSTRUMEN
SUPV.

OFSHORE
SUPT.

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FABRICATION
SRVICES
FAKULTAS TEKNOLOGI SUPV
INDUSTRI
SUPV.
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
2
IT COM
SUPV

HEO
SUPV

CIVIL
SUPV.

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA


JOB PERTAMINA-PETROCHINA EAST JAVA

Gambar 3.1. Struktur Organisasi JOB Pertamina Petrochina East Java

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
3

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA


JOB PERTAMINA-PETROCHINA EAST JAVA

33;

Waktu Kerja
Jam kerja JOB P-PEJ blok Tuban yang digunakan adalah jam kerja sistem shift

yang berlaku bagi semua karyawan. Jam kerja shift dapat diatur sebagai berikut:
1; Shift pagi

: pukul 06.00 18.00

2; Shift malam

: pukul 18.00 06.00

Waktu kerja karyawan menggunakan sistem 2-1 yaitu karyawan akan bekerja
selama dua minggu penuh dan akan mendapatkan waktu libur satu minggu penuh.
Pergantian karyawan yang libur dan karyawan yang kerja dilakukan setiap hari Rabu.
34;

Peraturan dan Keselamatan Kerja


Suatu kebijakan JOB Pertamina-Petrochina East Java (JOB P-PEJ) dalam

melakukan operasionalnya di Indonesia merupakan kegiatan yang dapat menimbulkan


resiko yang membahayakan lingkungan, kesehatan, dan keselamatan kerja (LK3). JOB
P-PEJ juga bertekad untuk melakukan perbaikan secara terus-menerus dalam
meningkatkan kinerja LK3 di semua bidang kegiatan, yaitu:
a; Menyediakan lingkungan kerja yang sehat dan aman.
b; Membina kesadaran individu untuk meningkatkan kepedulian dan tanggung jawab

terhadap LK3.
c; Menjalankan usaha yang bertujuan mencegah kecelakaan dan beroprasi dengan
aman.
d; Mewajibkan para kontraktor/ mitra usaha di JOB P-PEJ untuk memenuhi
peraturan perusahaan tentang LK3.
e; Menerapkan suatu sistem manajemen LK3 yang berfungsi sebagai sarana
pengukur tingkat pelaksanaan secara menyeluruh dan up to date.
Untuk itu JOB P-PEJ menerapkan beberapa aturan masuk lokasi yang harus
dipatuhi oleh semua karyawan dan tamu/mitra usaha yang akan masuk ke lokasi
terbatas (restricted area), yaitu:

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
4

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA


JOB PERTAMINA-PETROCHINA EAST JAVA

a; Mengisi buku tamu pada security


b; Meletakkan log off personel yang telah disediakan di security pada tray/tempat
c;
d;
e;
f;
g;

untuk keperluan head count.


Dilarang membawa korek api dan handphone.
Wajib mengikuti safety briefing dan H2S.
Kendaraan berbahan bakar bensin dilarang masuk.
Semua tamu dan pekerja wajib menggunakan alat pelindung diri (minimum helm
dan safety boots).
Wajib membuat izin kerja sesuai klasifikasi pekerjaan jika akan melanjutkan
pekerjaan pada daerah terbatas (restricted area).

h; Larangan merokok di seluruh daerah terbatas kecuali daerah yang telah ditentukan

sebagai daerah untuk merokok.


i; Larangan memakai dan membawa narkotika dan minuman keras serta larangan
praktik perjudian di lingkungan perusahaan JOB P-PEJ.
j; Menjaga kebersihan lingkungan perusahaan JOB P-PEJ.
Bahaya yang terdapat di lingkungan JOB P-PEJ antara lain kebakaran/ ledakan,
gas beracun (H2S, SO2, CO, dll) dan berbahaya masalah LK3, sehingga bahaya-bahaya
yang ditimbulkan dapat diminimalisir. Sebagai contoh sistem pendekatan dini
kebocoran gas H2S dan deteksi kebakaran, sistem proteksi kebakaran dan pencemaran,
dan kesiapan tanggap darurat.
35;

Sarana dan Prasarana


Untuk menunjang kesejahteraan karyawan, perusahaan menyediakan berbagai

sarana dan prasarana, yaitu:


a. Transportasi
Perusahaan menyediakan mobil untuk antar jemput karyawan.
b. Balai Kesehatan
Perusahaan membangun sebuah balai kesehatan (klinik) yang melayani
karyawan secara cuma-cuma.
c. Masjid

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
5

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA


JOB PERTAMINA-PETROCHINA EAST JAVA

Perusahaan membangun sarana peribadatan yaitu Masjid Al-Baithul Rochim di


area Field Office dan Masjid Al-Amal di CPA.
d. Asuransi
Perusahaan menyediakan asuransi bagi karyawan. Setiap karyawan ditanggung
oleh asuransi selama jam kerja.

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG
6

Anda mungkin juga menyukai