Anda di halaman 1dari 2

BAB 1

PRINSIP DASAR HIDRAULIKA

Hidrolika adalah bagian dari hidromekanika (hydro mechanics) yang


berhubungan
dengan gerak air.
Hidrolika adalah bagian dari hidrodinamika yang terkait dengan gerak air atau
mekanika aliran.

Ditinjau dari mekanika aliran, terdapat dua macam aliran yaitu aliran saluran
tertutup dan aliran saluran terbuka. Dua macam aliran tersebut dalam banyak
hal mempunyai kesamaan tetapi berbeda dalam satu ketentuan penting.
Perbedaan tersebut adalah pada keberadaan permukaan bebas; aliran saluran
terbuka mempunyai permukaan bebas, sedang aliran saluran tertutup tidak
mempunyai permukaan bebas karena air mengisi seluruh penampang saluran.
aliran saluran terbuka mempunyai permukaan yang berhubungan dengan
atmosfer, sedang aliran saluran tertutup tidak mempunyai hubungan langsung
dengan tekanan atmosfer.
1. Garis Arus
Garis arus adalah garis menerus (continous) yang lurus atau melengkung
di dalam cairan dimana garis singgung pada setiap titiknya menunjukkan
arah kecepatan gerak partikel cairan pada garis arus tersebut. Contoh
garis arus adalah seperti pada Gb.1.1 dibawah ini.

2.

Anda mungkin juga menyukai