Anda di halaman 1dari 6

Cara Kerja

1. Uji Asetat
a.

Hangatkan sampel dengan asam sulfat P dan etanol p

Amati terjadinya etil asetat yang dikenali dengan baunya yang khas
b.

Tambahkan besi(III)klorida LP ke dalam larutan asetat netral

Amati terjadinya warna merah tua yang akan rusak jika ditambahkan asam
mineral
c.

Panaskan dengan jumlah yang sama asam oksalat P

Amati terjadinya uap asam dan bau khas asam asetat

2. Uji Benzoat
a.

Tambahkan besi(III)klorida LP ke dalam larutan benzoat netral

Amati terjadinya endapan merah muda kekuningan

b.

Asamkan larutan pekat benzoat dengan asam sulfat 2 N

Amati terjadinya endapan asam benzoat yang mudah larut dalam eter P

3. Uji laktat

Asamkan larutan dengan asam sulfat P

Tambahkan kalium permanganat LP lalu panaskan

Amati timbulnya asetaldehida yang dapat dikenali dari baunya yang spesifik

4. Uji oksalat
a.

Tambahkan kalsium klorida LP ke dalam larutan netral atau katalis

Amati terbentuknya endapan putih yang tidak larut dalam asam asetat 6 N
tetapi tidak larut dalam asam klorida P
b.

Tambahkan larutan panas yang sudah diasamkan ke dalam kalium


permanganat LP

Amati larutan menjadi tidak berwarna

5. Uji salisilat
a.

Tambahkan besi(III)klorida LP ke dalam larutan LP ke dalam larutan encer


dari sampel

Amati terjadinya warna ungu


b.

Tambahkan asam ke dalam larutan pekat dari sampel

Akan terbentuk endapan hablur putih dari asam salisilat yang melebur pada
suhu 158-161C
6. Uji sitrat

Larutkan atau suspensikan beberapa mg dalam 1 mg air suling

Tambahkan ke dalam 15 ml Piridin P lalu kocok

Tambahkan 5 ml anhidrida asetat P kedalam campuran

Amati terbentuknya warna merah muda

7. Uji asam mefenamat


a.

Tambahkan asam sulfat P dan panaskan sebentar, akan terbentuk fluoresensi


putih-biru, dinginkan campuran

Tambahkan 1-2 tetes larutan kalium dikromat 0,1 N

Amati timbulnya warna kuat yang cepat berubah menjadi hijau-biru


b.

Tambahkan besi(III)klorida LP ke dalam larutan sampel netral

Amati terjadinya warna ungu


c.

Sebanyak 5 mg sampel dan 0,5 ml asam nitrat berasap P diuapkan di atas


penangas air sampai kering, dinginkan

Sisa yang kering dilarutkan dalam 5 ml aseton P

Tetesi kira-kira 1 ml KOH-etanol 0,1 N sampai timbul warna merah tua

8. Uji glibenklamida

a.

Sebanyak 5 mg sampel dan 0,5 ml asam nitrat berasap P diuapkan di atas


penangas air sampai kering, dinginkan

Sisa yang kering dilarutkan dalam 5 ml aseton P

Tetesi kira-kira 1 ml KOH-etanol 0,1 N sampai timbul warna kuning jingga


b.

Didihkan 50-75 mg dengan 1 ml natrium hidroksida 6 N

Amati terbentuknya uap yang bersifat basa, uji dengan kertas lakmus

Akan tecium bau dari amina

9. Uji parasetamol
a.

Tambahkan besi(III)klorida LP ke dalam larutan sampel

Amati terjadinya warna biru-ungu muda

b.

Sebanyak 10 mg sampel dilarutkan dalam 1 ml NaOH 3N

Tambahkan campuran segar yang terdiri dari asam sulfat dan NaOH 10%
dengan jumlah yang sama

Amati terbentuknya warna merah

Anda mungkin juga menyukai