Anda di halaman 1dari 3

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

(SAP)
A. IDENTITAS
Mata Kuliah
Bobot
Semester
Kelas
Prodi
Dosen Pengampu
Email

: IAD, ISD, IBD


: 2 (Dua) SKS
: 1 (Satu)
::
:
:

B. DESKRIPSI MATA KULIAH


Mata kuliah ini dirancang sedemikian rupa berdasarkan paradigma kompetensi
sehingga mahasiswa tidak saja mempunyai pengetahuan tentang ilmu budaya, sosial
dan alam, tetapi mahasiswa dapat memahami, memaknai dan mengembangkan
keilmuan tersebut secara menyeluruh sehingga mahasiswa mampu menjawab
berbagai persoalan-persoalan yang ada secara komprehensif.
Agar target perkuliahan ini dapat tercapai, mahasiswa tidak saja harus memiliki dan
membaca buku bacaan yang direkomendasikan, tetapi juga harus melakukan kajian
kritis terhadap kelimuan tersebut yang tertuang dalam masing-masing pemikiran dan
tugas individu mahasiswa serta mempertanggungjawabkannya dalam forum diskusi.
C. STANDAR KOMPETENSI DAN INDIKATOR
Mahasiswa mampu memahamai-mengkritisi-mengembangkan persoalan terkait,
dengan baik tentang Ilmu alamiah dasar, ilmu sosial dasar dan ilmu budaya dasar.
D. MATERI PERKULIAHAN
NO PERTEMUAN
1.
2.

Pertemuan 1
Pertemuan 2

3.

Pertemuan 3

4.

Pertemuan 4

MATERI

MAHASISWA/DOSEN

Pendahuluan dan pengantar mata kuliyah Semua Mahasiswa


Urgensi IAD, ISD, IBD secara definisi
etimologi maupun terminology
a. Pengertian IAD, ISD dan IBD
b. Tujuan mempelajari IAD, ISD
dan IBD
c. Urgensi mempelajari IAD, ISD
dan IBD
Alam Semesta
a. Teori terbentuknya alam semesta
b. Teori evolusi
c. Kajian Al Quran tentang alam
semesta
Pendekatan Ilmiah
a. metode
ilmiah
dan
cara
implementasinya
serta
keterbatasan metode ilmiah.
b. Memperoleh kebenaran dengan

5.

Pertemuan 5

6.

Pertemuan 6

7.

Pertemuan 7

8.
9.

Pertemuan 8
Pertemuan 9

10.

Pertemuan 10

11.

Pertemuan 11

12.

Pertemuan 12

13.

Pertemuan 13

cara non ilmiah


c. kontribusi pemikiran ilmuwan
muslim dalam sains
Ilmu pengetahuan dan teknologi dalam
kehidupan manusia
a. Maanfaat positif dari dampak
teknologi yang manusia rancang
b. dampak negatif dari setiap
penggunaan teknologi.
Individu, Keluarga dan Masyarakat
a. Pengertian Individu, Keluarga dan
Masyarakat
b. Manusia
sebagai
makhluk
individu
c. Manusia sebagai bagian dari
keluarga
d. Manusia sebagai bagian dari
masyarakat
Problematika sosial
a. Pengertian problematika sosial
b. Penyebab terjadinya problematika
social
c. Solusi terhadap problematika
social
UTS
Semua Mahasiswa
Strata social
a. Pengertian strata social
b. Factor

factor
yang
menyebabkan terjadinya strata
social
c. Strata social terbuka dan tertutup
d. Dampak strata social terhadap
masyarakat
Masyarakat Desa dan Kota
a. Pengertian Masyarakat Desa dan
Kota
b. Pola perubahan Masyarakat Desa
dan Kota
c. Ciri Masyarakat Desa dan Kota
Pengertian Budaya, Nilai-nilai budaya
dan usur dalam kebudayaan
a. Pengertian budaya
b. Nilai nilai budaya
c. Unsur unsur budaya
Manusia dan kebudayaan (Manusia
sebagai sumber budaya)
a. Pengertian manusia
b. Manusia sebagai sumber budaya
Agama dan budaya
a. Hubungan agama dan budaya

14.

Pertemuan 14

15.

Pertemuan 15

16.

Pertemuan 16

b. Perilaku agama dan perilaku


budaya
Perubahan budaya masyarakat
a. Pengertian budaya masyarakat
b. Factor

factor
yang
menyebabkan
terjadinya
perubahan budaya masyarakat
Beberapa contoh kebudayaan dalam Semua Mahasiswa
masyarakat
UAS
Semua Mahasiswa

Daftar Rujukan
Tasmuji, dkk. IAD., ISD,. IBD (Surabaya: Sunan Ampel Pers).
Mawardi, dkk. IAD,. ISD,. IBD (Bandung: Pustaka Setia).
Maskuri Yasin, IAD.
Munandar Sulaiman, ISD (Bandung: TKT).
Abu Ahmadi, IAD
Soedarno, ISD (Jakarta: Gramedia Pustaka Utama).
Wahyu, MS., ISD (Surabaya: Usaha Nasional).
Emo Kastama, IAD.
Koentjaraningrat, Beberapa Pokok Antropologi Sosial (Jakarta: Rineka Cipta).
Robert Marton, Social Theory and Social Structure
Geertz, Kebudayaan Agama (Yogyakarta: Kanisius).
Geertz, Abangan, Santri, Priyai dalam Masyarakat Jawa (Yogyakarta: Kanisius).

Anda mungkin juga menyukai