Anda di halaman 1dari 5

PENYELESAIAN MASALAH ETIK KEPERAWATAN

No. dokumen : No. Revisi : Halaman :

TUHAN SERTAMU

RSKM HALILULIK
Ditetapkan,
PROSEDUR TETAP Tanggal terbit Direktris ,

Sr. Angela Salome, SSpS


Pengertian
Adalah suatu cara yang dipakai untuk menyelesaikan suatu masalah pelanggaran kode
etik unit keperawatan
Tujuan
1. Agar perawat memahami masalah Kode Etik Keperawatan
2. Agar semua perawat mengetahui sanksi yang akan diterima, sesuai dengan
jenis pelanggaran etik keperawatan
3. Agar semua perawat melakukan asuhan keperawatan sesuai standar kode etik
yang ada dan terhindar dari tuntutan hukum
Kebijakan
1. Pengenaan sanksi akan diberikan kepada setiap pelanggaran Etik
Keperawatan.
2. Pemberian sanksi oleh pejabat sesuai jenjang kedudukannya dalam Panitia
Kode Etik
Prosedur
1. PELANGGARAN RINGAN
Perawat.
Melapor ke Ka.Ruang
Melaksanakan hasil Pembinaan yang diberikan oleh Ka.Ruang
Ka.Ruang
Memberikan Pembinaan
Mengobservasi dan mengevaluasi perawat tersebut

2. PELANGGARAN SEDANG
Perawat
Melaporkan ke Ka. Ruang
Melaksanakan hasil Pembinaan yang diberikan oleh Ka. Ruang
Membuat pernyataan bersalah dan menyesali perbuatannya
Ka.Ruang
Memberikan Pembinaan
Menerima pernyataan dari perawat yang membuat pelanggaran Etik
Keperawatan
Evaluasi
Ka.Bid. Keperawatan
Memberikan Pembinaan
Urusan Personalia
Memberikan Pembinaan
Mencatat dalam file yang bersangkutan

PENYELESAIAN MASALAH ETIK KEPERAWATAN

No. dokumen : No. Revisi : Halaman :

TUHAN SERTAMU

RSKM HALILULIK

PROSEDUR TETAP Tanggal terbit

Prosedur
3. PELANGGARAN BERAT
Perawat
Melaporkan ke Ka. Ruang
Melaksanakan hasil pembinaan yang diberikan oleh Ka. Ruang
Membuat pernyataan bersalah dan menyesali perbuatannya
Ka. Ruang
Memberikan Pembinaan
Menerima pernyataan dari perawat yang membuat pelanggaran Etik
Keperawatan
Ka. Bid. Keperawatan
Memberikan Teguran Keras
Urusan Personalia
Memberikan Pembinaan
Mencatat dalam file yang bersangkutan
Panitia Kode Etik
Teguran Keras
Pembinaan
Alur Terlampir
Unit terkait Urusan Personalia, Panitia Kode Etik
Lampiran Surat Keputusan Direktur RSKM HALILULIK
Nomor : /RSKM/SK-ETIK / /20

MEKANISME ALUR PENYELESAIKAN MASALAH ETIK KEPERAWATAN

RINGAN KA. Ruang Evaluasi


nasehat

Ka. Ruang
Nasehat & Ka Keperawatan Urusa Ka. Ruang Evaluasi
PELANGGARAN SEDANG Nasehat Personalia Pembinaan
Perntaan

Ka. Ruang
Nasehat & Ka Keperawatan Urusa
Pernyataan Teguran Keras Personalia Panitia
BERAT Kode Etik

Halilulik,
Mengetahui : RSKM Halilulik

Sr. Angela Salome, SSpS Ka. unit Keperawatan


Direktris

Anda mungkin juga menyukai