Anda di halaman 1dari 3

ANALISIS DATA pada KLIEN dengan KETIDAKSEIMBANGAN NUTRISI KURANG DARI

KEBUTUHAN TUBUH

DATA ETIOLOGI MASALAH KODE


(Batasan Karakteristik) (faktor yang berhubungan) (Domain, Kelas, Axis) DX
Data Subjektif: Ketidakseimbangan nutrisi 00002/
Dispneu .............................................. Faktor biologis
............................................................. kurang dari kebutuhan tubuh
Faktor ekonomi Def:
.............................................................
............................................................. Gangguan psikososial Asupan nutrisi tidak cukup untuk
............................................................. Ketidakmampuan makan memenuhi kebtuhan metabolik.
............................................................. Ketidakmampuan mencerna (Nurarif & Kusuma, 2015)
............................................................. makanan
............................................................. Ketidakmampuan mengabsorpsi Domain: 2. Nutrisi
............................................................. Kelas: 1. Makan
nutrien
.............................................................
.............................................................
Kurang asupan makan
............................................................. (Diagnosis Kep. 2015)
............................................................. .....................................
............................................................. .....................................
.............................................................
.............................................................
.............................................................
.............................................................
.............................................................

Data Objektif:
Berat badan 20% atau lebih di
bawah rentang berat badan ideal
Bising usus hiperaktif
Cepat kenyang setelah makan
Diare
Gangguan sensasi rasa
Kehilangan rambut berlebihan
Kelemahan otot pengunyah
Kelemahan otot untuk menelan
Kerapuhan kapiler
Kesalahan informasi
Kesalahan persepsi
Ketidakmampuan memakan
makanan
Kram abdomen
Kurang informasi
Kurang minat pada makanan
Membran mukosa pucat
Nyeri abdomen
Penurunan berat badan dengan
asupan makanan adekuat
Sariawan rongga mulut
Tonus otot menurun
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN dengan KERUSAKAN INGERITAS KULIT
Tujuan dan Kriteria Rencana Intervensi/Nursing
Tgl/Jam Diagnosa Hasil/Nursing Outcome Intervention Clasification Tgl/Jam IMPELEMNTASI EVALUASI Ttd
Clasification (NOC) (NIC)
Ketidakseimbangan nutrisi Nutritional status: food and Nutrition Management Nutrition Management
kurang dari kebutuhan fluid intake Kaji adanya alergi makanan Mengkaji adanya alergi makanan
tubuh berhubungan Nutritional status: Nutrient Kolaborasi dengan ahli gizi mengkolaborasi dengan ahli gizi
dengan intake
Faktor biologis untuk menentukan jumlah untuk menentukan jumlah kalori
Weight control kalori dan nutrisi yang dan nutrisi yang dibutuhkan klien
Faktor ekonomi Setelah dilakukan tindakan dibutuhkan klien Meganjurkan klien meningkatkan
Gangguan psikososial keperawatan selama pasien
Ketidakmampuan Anjurkan klien meningkatkan intake Fe
menunjukkan keefektifan jalan nafas
makan dibuktikan dengan kriteria hasil :
intake Fe menganjurkan klien untuk
Ketidakmampuan Anjurkan klien untuk meningkatkan protein dan vit C
mencerna makanan Kriteria Hasil: meningkatkan protein dan vit Memberikan substansi gula
Ketidakmampuan Adanya peningkatan berat C meyakinkan diet yang dimakan
mengabsorpsi nutrien Berikan substansi gula mengandung tinggi serat untuk
badan sesuai dengan tujuan
Kurang asupan makan Yakinkan diet yang dimakan
Berat badan ideal sesuai mencegah konstipasi
(Diagnosis Kep. 2015) mengandung tinggi serat
dengan tinggi badan Memberikan makanan yang

Mampu mengidentifikasi untuk mencegah konstipasi terpilih (yang sudah
.....................................
kebutuhan nutrisi Berikan makanan yang dikonsultasikan dg ahli gizi)
.....................................
Tidak ada tanda-tanda terpilih (yang sudah Mengajarkan klien membuat
malnutrisi dikonsultasikan dg ahli gizi) catatan makanan harian
Menunjukan peningkatan Ajarkan klien membuat Memonitoring jumlah nutrisi dan
fungsi pengecapan dari catatan makanan harian kandungan kalori
menelan Monitor jumlah nutrisi dan Memberikan informasi tentang
Tidak terjadi penurunan berat kandungan kalori tentang kebutuhan nutrisi
badan yang berarti Berikan informasi tentang Mengkaji kemampuan klien untuk
tentang kebutuhan nutrisi mendapatkan nutrisi yang
Kaji kemampuan klien untuk dibutuhkan
mendapatkan nutrisi yang Nutrition Monitoring
dibutuhkan Mengevaluasi dan memonitoring
Nutrition Monitoring BB klien Dalam Batas Normal
BB klien DBN Memonitoring adanya penurunan
Monitor adanya penurunan berat badan
berat badan
Monitor tipe dan jumlah Memonitoring tipe dan jumlah
aktivitas yang biasa dilakukan aktivitas yang biasa dilakukan
Monitor interaksi anak dan Memonitoring interaksi anak dan
orangutan selama makan orangutan selama makan
Jadwalkan pengobatan dan Menjadwalkan pengobatan dan
tindakan tidak selama jam tindakan tidak selama jam makan
makan Memonitor kulit kering dan
Monitor kulit kering dan perubahan pigmentasi
perubahan pigmentasi Memonitoring turgor kulit
Monitoring turgor kulit Monitor kekeringan, rambut
Monitor kekeringan, rambut kusam, dan mudah patah
kusam, dan mudah patah Memonitor mual dan muntah
Monitor mual dan muntah Monitor kadar albumin, total
Monitor kadar albumin, total protein, Hb, dan kadar Ht
protein, Hb, dan kadar Ht Memonitor pertumbuhan dan
Monitor pertumbuhan dan perkembangan
perkembangan Memonitor pucat, kemerahan dan
Monitor pucat, kemerahan dan kekeringan jaringan conjungtiva
kekeringan jaringan Memonitor kalori dan intake
conjungtiva nutrisi
Monitor kalori dan intake mencatat adanya edema,
nutrisi hiperemik, hipertonik papilla lidah
Catat adanya edema, dan cavitas oral
hiperemik, hipertonik papilla Mencatat jika lidah berwarna
lidah dan cavitas oral magenta, scarlet
Catat jika lidah berwarna
magenta, scarlet

Anda mungkin juga menyukai