Anda di halaman 1dari 12

12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SMA .

Kelas / Semester : XI / Genap

Mata Pelajaran : Matematika

Materi Pokok : Transformasi Geometri

Alokasi Waktu : 2 40 menit (1 pertemuan)

Sub Materi : Translasi, Rotasi, Refleksi, Dilatasi

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif
dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi


3.20.1 Menjelaskan arti geometri dari suatu
3.20 Menganalisis sifat-sifat
transformasi di bidang.
transformasi geometri (translasi,
3.20.2 Mampu menjelaskan pengertian translasi
refleksi garis, dilatasi, dan rotasi)
3.20.3 Menentukan hasil translasi melalui
dengan pendekatan koordinat dan
pendekatan koordinat.
menerapkannya dalam 3.20.4 Mampu menjelaskan pengertian refleksi
3.20.5 Menentukan hasil refleksi melalui
menyelesaikan masalah.
pendekatan koordinat.
3.20.6 Mampu menjelaskan pengertian rotasi
3.20.7 Menentukan hasil rotasi melalui pendekatan

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


12 koordinat.
3.20.8 Mampu menjelaskan pengertian dilatasi
3.20.9 Menentukan hasil dilatasi melalui
pendekatan koordinat.
4.15.1 Menggunakan persamaan matriks dari
4.15 Menyajikan objek kontekstual,
persamaan translasi pada bidang untuk
menganalisis informasi terkait
menyelesaikan permasalahan translasi.
sifat-sifat objek dan menerapkan
4.15.2 Menggunakan persamaan matriks dari
aturan transformasi geometri
persamaan refleksi pada bidang untuk
(refleksi, translasi, dilatasi, dan
menyelesaikan permasalahan refleksi.
rotasi) dalam memecahkan 4.15.3 Menggunakan persamaan matriks dari
masalah. persamaan rotasi pada bidang untuk
menyelesaikan permasalahan rotasi.
4.15.4 Menggunakan persamaan matriks dari
persamaan dilatasi pada bidang untuk
menyelesaikan permasalahan dilatasi.

C. Tujuan Pembelajaran
Kompetensi Pengetahuan dan Keterampilan
Melalui model pembelajaran TPS(Think Pair Share) dengan pendekatan Scientific berbantuan
LKPD diharapkan peserta didik :
3.20.1 Menjelaskan arti geometri dari suatu transformasi di bidang.
3.20.2 Mampu menjelaskan pengertian translasi
3.20.3 Menentukan hasil translasi melalui pendekatan koordinat.
3.20.4 Mampu menjelaskan pengertian refleksi
3.20.5 Menentukan hasil refleksi melalui pendekatan koordinat.
3.20.6 Mampu menjelaskan pengertian rotasi
3.20.7 Menentukan hasil rotasi melalui pendekatan koordinat.
3.20.8 Mampu menjelaskan pengertian dilatasi
3.20.9 Menentukan hasil dilatasi melalui pendekatan koordinat.
4.15.1 Menggunakan persamaan matriks dari persamaan translasi pada bidang untuk
menyelesaikan permasalahan translasi.
4.15.2 Menggunakan persamaan matriks dari persamaan refleksi pada bidang untuk
menyelesaikan permasalahan refleksi.
4.15.3 Menggunakan persamaan matriks dari persamaan rotasi pada bidang untuk
menyelesaikan permasalahan rotasi.
4.15.4 Menggunakan persamaan matriks dari persamaan dilatasi pada bidang untuk
menyelesaikan permasalahan dilatasi.

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


12

D. Materi Pembelajaran

Transformasi geometri atau yang sering disebut transformasi adalah mengubah setiap
koordinat titik (titik-titik dari suatu bangun) menjadi koordinat lainnya pada bidang dengan satu
aturan tertentu.

1. Translasi

Translasi adalah transformasi yang memindah-kan setiap titik pada bidang menurut jarak
dan arah tertentu.

Aturan yang menghubungkan titik bayangan A (x , y ) , translasi ()


T= a
b dengan titik

bayangan A ' =(x' , y ' ) dapat dituliskan sebagai berikut :

2. Rotasi

Rotasi adalah transformasi yang memetakan setiap titik pada bidang ke titik lainnya
dengan cara memutar pada pusat titik tertentu.

a. Rotasi terhadap titik pusat O(0,0)


Misalkan titik P( x , y ) diputar sejauh (dalam ukuran derajat atau radian)

dengan titik pusat rotasi di O(0,0) sehingga diperoleh bayangan titik P' (x ' , y ' ) .

Persamaan transformasi
[O , ] rotasi ditentukan melalui hubungan :

P ( x , y ) P' ( x' , y ' ) =P(x cos y sin , x sin + y cos )

b. Rotasi terhadap titik M(h,k)

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


P( x , y ) 12
Misalkan titik diputar sejauh (dalam ukuran derajat atau radian)

dengan titik pusat rotasi di M (h , k ) sehingga diperoleh bayangan titik P' (x ' , y ' ) .

[O , ]
Persamaan transformasi rotasi ditentukan melalui hubungan :

P ( x , y ) P' ( x' , y ' ) =P(( xh)cos ( yh) sin ,(xk ) sin +( y k )cos )

3. Refleksi

Refleksi adalah suatu transformasi yang memindahkan tiap titik pada bidang dengan
menggunakan sifat bayangan cermin dari titik-titik yang akan dipindahkan.

a. Pencerminan terhadap sumbu X

Misalkan titik P( x , y ) di cerminkan terhadap sumbu X sehingga diperoleh

bayangan titik P' (x ' , y ') . Persamaan transformasi refleksi terhadap sumbu X
sumbu X
ditentukan oleh hubungan :
P ( x , y ) P' ( x , y )

b. Pencerminan terhadap sumbu Y

Misalkan titik P( x , y ) di cerminkan terhadap sumbu Y sehingga diperoleh

bayangan titik P' (x ' , y ' ) . Persamaan transformasi refleksi terhadap sumbu Y

ditentukan oleh hubungan :


P ( x , y ) P' (x , y )
sumbu Y

c. Pencerminan terhadap sumbu y=x

Misalkan titik P( x , y ) di cerminkan terhadap sumbu y=x sehingga diperoleh

bayangan titik P' ( x ' , y ' ) . Persamaan transformasi refleksi terhadap sumbu y=x

ditentukan oleh hubungan :


y=x
P ( x , y ) P' ( x , y )

d. Pencerminan terhadap sumbu y=x

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


P( x , y ) 12 y=x
Misalkan titik di cerminkan terhadap sumbu sehingga

diperoleh bayangan titik P' (x ' , y ') . Persamaan transformasi refleksi terhadap sumbu
y=x

y=x ditentukan oleh hubungan :

P ( x , y ) P' (y ,x )

e. Pencerminan terhadap titik asal O(0,0)

Misalkan titik P( x , y ) di cerminkan terhadap titik asal O(0,0) sehingga

diperoleh bayangan titik P' ( x ' , y ' ) . Persamaan transformasi refleksi terhadap titik

asal O(0,0) ditentukan oleh hubungan :


'
P ( x , y ) P (x , y )
titik asalO

f. Pencerminan terhadap garis x=h

Misalkan titik P( x , y ) di cerminkan terhadap garis x=h sehingga diperoleh

bayangan titik P' ( x ' , y ' ) . Persamaan


x=h transformasi refleksi terhadap garis x=h

ditentukan oleh hubungan :


P ( x , y ) P' ( 2hx , y )

g. Pencerminan terhadap garis y=k

Misalkan titik P( x , y ) di cerminkan terhadap garis y=k sehingga diperoleh

bayangan titik P' (x ' , y ' ) . Persamaan transformasi refleksi terhadap garis y=k

ditentukan oleh hubungan :


'
P ( x , y ) P ( x , 2 k y )
y=k

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


4. Dilatasi 12

Dilatasi adalah transformasi yang mengubah ukuran atau skala suatu bangun geometri
(pembesaran/pengecilan), tetapi tidak mengubah bentuk bangun tersebut.

a. Dilatasi dengan pusat di titik O(0,0)

Jika P (x , y ) didilatasikan ke titik P' ( x ' , y ' ) dengan faktor skala k dan

y=x
pusat dilatasi di O atau di dilatasi [O , k ] , maka berlaku :
'
P ( x , y ) P ( x , 2 k y )

b. Dilatasi dengan pusat di titik M(a,b)

Jika P (x , y ) didilatasikan ke titik P' ( x ' , y ' ) dengan faktor skala k dan

[M ( a , b ) , k ]
pusat dilatasi di M(a,b) atau di dilatasi [O , k ] , maka berlaku :

P ( x , y ) P' ( a+k ( xa ) ,b +k ( yb ) )

E. Metode ( Pendekatan dan Metode Pembelajaran)


1. Pendekatan pembelajaran : Pendekatan Ilmiah (Scientific)
2. Model pembelajaran : Pembelajaran tipe TPS(Think Pair Share)
(Lampiran 9)
3. Metode Pembelajaran : Metode diskusi dan Tanya jawab
F. Media dan Alat Pembelajaran
1. Media : Suplemen Bahan Ajar, LKPD (Lembar Kerja Peserta Didik), Program
Aplikasi Geogebra
2. Alat/Bahan : Laptop, LCD Proyektor, White Board, Spidol

G. Sumber Belajar Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


No Kegiatan Guru Kegiatan Peserta Didik Pendekatan Saintifik
1. Kegiatan Awal (10 menit)
a. Peserta didik menjawab salam
a. Guru membuka pelajaran dengan
dan kemudian berdoa. (religius)
memberi salam peserta didik
kemudian mempersilakan berdoa. b. Menjawab pertanyaan dari guru
b. Guru memeriksa kondisi fisik dan mempersiapkan buku teks
peserta didik antara lain dengan pelajaran dan alat tulis
memeriksa kehadiran peserta
didik dan meminta peserta didik

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


untuk menyiapkan buku teks 12 didik mengumpulkan
c. Peserta
pelajaran dan alat tulis. tugas rumah
c. Peserta didik diminta
d. Peserta didik mendengarkan
mengumpulkan tugas rumah pada
informasi tentang materi
pertemuan sebelumnya.
transformasi geometri yang
d. Guru menginformasikan materi
akan dipelajari. (rasa ingin
yang akan dipelajari tentang
tahu)
transformasi geometri
e. Peserta didik mendengarkan
Fase 1 : Menyampaikan tujuan
tujuan pembelajaran yang akan
dan motivasi siswa.
dicapai.
e. Guru menyampaikan tujuan
f. Peserta didik termotivasi untuk
pembelajaran yang akan dicapai.
terlibat aktif dalam kegiatan
(slide 2)
pembelajaran tentang
f. Peserta didik dimotivasi guru agar
transformasi geometri.
terlibat dalam kegiatan
pembelajaran dengan
menjelaskan arti penting materi
g. Peserta didik mengingat
yang dipelajari, misalnya dengan
kembali tentang materi
memberikan contoh penerapan
prasyarat, yaitu mengenai sistem
dalam kehidupan sehari-hari
koordinat, operasi matriks, dan
(mengenai mikroskop). (slide 3)
trigonometri.
g. Melalui tanya jawab, peserta
didik diingatkan kembali tentang
materi sebelumnya, yaitu
mengenai sistem koordinat,
vektor, operasi matriks, dan
trigonometri.
2. Kegiatan Inti (55 menit)
Fase 2 : menyajikan informasi
Mengamati
a. Guru meminta siswa untuk a. Peserta didik membaca
membaca pengertian mengenai pengertian transformasi
transformasi geometri, translasi, geometri, translasi, refleksi,
refleksi, rotasi, dan dilatasi. rotasi, dan dilatasi.
o Transformasi geometri atau
yang sering disebut
transformasi adalah

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


mengubah setiap koordinat 12

titik (titik-titik dari suatu


bangun) menjadi koordinat
lainnya pada bidang dengan
satu aturan tertentu.
o Translasi adalah transformasi
yang memindah-kan setiap
titik pada bidang menurut
jarak dan arah tertentu.
o Rotasi adalah transformasi
yang memetakan setiap titik
pada bidang ke titik lainnya
dengan cara memutar pada
pusat titik tertentu.
o Refleksi adalah suatu
transformasi yang
memindahkan tiap titik pada Mengkomunikasikan
bidang dengan menggunakan
sifat bayangan cermin dari
titik-titik yang akan
Menanya
dipindahkan.
o Dilatasi adalah transformasi
yang mengubah ukuran atau Mengamati

skala suatu bangun geometri


(pembesaran/pengecilan),
tetapi tidak mengubah bentuk Menanya
bangun tersebut.
b. Guru meminta siswa memaparkan
Mengamati
apa yang peserta didik pahami
b. Peserta didik memaparkan apa
mengenai pengertian transformasi
yang mereka pahami mengenai
geometri, translasi, refleksi,
pengertian transformasi
rotasi, dan dilatasi
c. Peserta didik mengajukan geometri, translasi, refleksi,

pertanyaan mengenai perbedaan rotasi, dan dilatasi.


Mengumpulkan
c. Peserta didik bertanya mengenai
jenis-jenis transformasi geometri. informasi
d. Guru memberikan pertanyaan perbedaan antara jenis-jenis
Mengkomunikasikan
mengenai translasi, refleksi, transformasi geometri.
d. Peserta didik melakukan

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


rotasi, dan dilatasi. (slide 69) 12
pengamatan tentang pertanyaan
yang diajukan guru dan
e. Peserta didik mengajukan hal-hal menjawabnya (slide 69) Mengumpulkan
(Think)
yang belum dipahami terkait informasi
e. Peserta didik bertanya terkait
pertanyaan yang diajukan.
Mengasosiasi
f. Untuk mengetahui pemahaman masalah yang disajikan. (rasa
peserta didik, guru membagikan ingin tahu)
f. Peserta didik mengamati LKPD
LKPD (lampiran 6) dan meminta
yang diberikan oleh guru.
peserta didik mencermati masalah
(Think)
tersebut.
Mengomunikasikan
Fase 3:
Mengorganisasikan siswa ke
dalam kelompok kooperatif
g. Peserta didik dikelompokkan
g. Peserta didik melakukan diskusi Menanya
menjadi beberapa kelompok ,
secara berkelompok untuk
masing-masing kelompok terdiri
melengkapi LKPD. (Pair)
dari 2 orang (teman sebangku)

Fase 4:
Membimbing kelompok
bekerja dan belajar
h. Peserta didik berdiskusi
h. Guru membimbing masing-
mengerjakan LKPD. (Pair)
masing kelompok dalam i. Peserta didik mengaitkan
mengerjakan LKPD. informasi yang telah diperoleh
i. Guru memantau kinerja peserta
dari hasil diskusi dengan
didik sambil mengisi lembar
pengetahuan yang mereka miliki
penilaian sikap sosial ( lampiran
mengenai pengertian pengertian
2)
transformasi geometri, translasi,
refleksi, rotasi, dan dilatasi
dengan
j. Peserta didik mempresentasikan
hasil diskusi dengan penuh
j. Setelah selesai mengerjakan
percaya diri. (percaya diri)
LKPD, guru meminta beberapa
(Share)
pasangan untuk
mempresentasikan hasil k. Peserta didik dari kelompok lain
diskusinya. bertanya dan memberi
k. Peserta didik diberi kesempatan
RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013
untuk bertanya dan memberi 12
tanggapan dari presentasi yang
tanggapan kepada kelompok yang dilakukan kelompok lain.
presentasi (percaya diri)
l. Peserta didik memperhatikan
l. Guru memberi penguatan kepada
penjelasan guru.
peserta didik setelah
mempresentasikan hasil
diskusinya.
Fase 5: Evaluasi
m. Peserta didik menerima
penghargaan dari guru
Fase 6: Memberikan penghargaan
m. Guru memberikan penghargaan
untuk peserta didik yang berani
bertanya dengan mengatakan
n. Peserta didik menerima
bahwa pertanyaan yang diajukan
penghargaan dari guru dan
bagus
n. Peserta didik diberikan teman-teman yang lain.
penghargaan dengan tepuk tangan
dari semua anggota kelas untuk
pasangan yang sudah
mempresentasikan
hasilnya.Tepuk tangan kedua
untuk semua anggota kelas yang
sudah belajar dan berusaha
dengan baik
3. Kegiatan Penutup (15 menit)
a. Peserta didik bersama guru a. Peserta didik menarik
membuat kesimpulan tentang kesimpulan tentang materi yang
materi yang telah dipelajari. telah dipelajari
b. Peserta didik menulis PR
b. Peserta didik diberikan PR
c. Peserta didik menyimak
c. Guru menginformasikan peserta
penjelasan dari guru (santun)
didik untuk materi pertemuan
selanjutnya adalah komposisi
transformasi serta menentukan
d. Peserta didik menjawab salam.
matriks transformasi dari
(religius)
komposisi transformasi
d. Guru menutup pelajaran dengan
RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013
mengucapkan salam kepada 12

semua peserta didik

H. Penilaian
1. Pengetahuan

a. Teknik Penilaian : Tes tulis


b. Bentuk Instrumen : Uraian
c. Kisi-kisi :
Butir
No. Keterampilan Instrume
n

1.
Menentukan hasil translasi melalui pendekatan koordinat. 1

2.
Menentukan hasil refleksi melalui pendekatan koordinat. 2

3.
Menentukan hasil rotasi melalui pendekatan koordinat. 3

4.
Menentukan hasil dilatasi melalui pendekatan koordinat 4

5. Menggunakan persamaan matriks dari persamaan translasi pada bidang


1
untuk menyelesaikan permasalahan translasi.
6. Menggunakan persamaan matriks dari persamaan refleksi pada bidang
2
untuk menyelesaikan permasalahan refleksi.
7. Menggunakan persamaan matriks dari persamaan rotasi pada bidang 3
untuk menyelesaikan permasalahan rotasi.
8. Menggunakan persamaan matriks dari persamaan dilatasi pada bidang 4
untuk menyelesaikan permasalahan dilatasi.
Instrumen: lihat Lampiran 3

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013


12

2. Ketrampilan

a. Teknik Penilaian : Observasi


b. Bentuk Instrumen : Cek List
c. Kisi-kisi :
Butir
No. Keterampilan
Instrumen

1. Mengerjakan dan menyampaikan hasil diskusi tentang tugas yang 1


diberikan oleh guru, di depan kelas

2. Terlibat aktif dalam diskusi kelas 2

3. Mampu menyampaikan pendapat dengan baik dan jelas 3

Instrumen: lihat Lampiran 4

Semarang, Maret 2016

Kepala SMP Guru Mata Pelajaran

............................................ Ika Deavy Martyaningrum


NIP. NIM. 4101414013

RPP Transformasi Geometri | Ika_4101414013

Anda mungkin juga menyukai