Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN HIPERTENSI

No. Dokumen : 00/SOP/ASKEP/BPU-TS/2017


Ditetapkan Oleh : Kepala
Tgl. Terbit : 22 Oktober 2015
Puskesmas Kecamatan
PUSKESMAS SOP No. Revisi : 00 Tamansari
KECAMATAN
TAMANSARI Mulai Berlaku : 22 Oktober 2015
Dr. Herwin Meifendy
Halaman :
NIP.196805292007011012

1. Pengertian Asuhan Keperawatan adalah segala bentuk tindakan atau kegiatan pada praktek
keperawatan yang diberikan kepada pasien Hipertensi yang sesuai standar operasional
prosedur.

2. Tujuan Prosedur ini digunakan sebagai acuan langkah langkah dalam upaya pemecahan
masalah yang tujuan utamanya adalah membantu perawat menangani pasien secara
komprehensif dengan dilandasi alasan ilmiah, ketrampilan teknis dan ketrampilan
interpersonal.

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kecamatan Tamansari No. 34 Tahun 2017 tentang Kebijakan
Layanan Klinis Pukesmas Kecamatan Tamansari

4. Referensi 1. UU No. 128/menkes/sk/II/2004 tentang kebijakan dasar Pusat Kesehatan


Masyarakat.
2. KEMENKES No. 279/MENKES/IV/2006 tentang pedoman penyelenggaraan
upaya keperawatan kesehatan masyarakat di Puskesmas.
3. Peraturan Menteri Kesehatan RI No. 46 tahun 2015 tentang akreditasi
puskesmas
4. Alat dan a. Alat :
bahan Komputer dengan koneksi internet
b. Bahan :
1. Temu muka
2. Form epuskesmas

5. Langkah
langkah a. Petugas melakukan identifikasi Data Objektif dan Data Subjektif
1. Data Subjektif
Pasien mengatakan pusing
Pasien mengatakan Lemas
Pasien mengatakan sakit kepala
Pasien mengatakan mempunyai riwayat hipertensi
2. Data Objektif
Tekanan darah meningkat
pasien tampak lemas
Nadi meningkat
Pasien terlihat menahan nyeri

Dilarang mengcopy naskah tanpa seizin WMM Puskesmas Kecamatan Tamansari


b. Petugas melakukan identifikasi Diagnosa dan Intervensi Keperawatan
1. Nyeri akut berhubungan dengan peningkatan vaskularisasi cerebral

a. Monitor Tanda-tanda Vital


b. Ajarkan teknik manajemen nyeri (relaksasi, distraksi, imaginasi dan teknik
nafas dalam)
c. Tingkatkan koping individu yang adekuat dengan konseling
d. Anjurkan untuk kontrol tekanan darah secara rutin
e. Anjurkan untuk minum obat secara rutin
f. Berikan terapi sesuai indikasi

2. Intoleransi Aktivitas berhubungan dengan kelemahan umun


a. Anjurkan keluarga untuk membantu aktivitas pasien sehari-hari
b. Monitor tanda-tanda vital
c. Anjurkan keluarga untuk mengobservasi kelemahan pada pasien
d. Anjurkan pasien untuk membatasi aktivitasnya
e. Anjurkan untuk makan makanan rendah garam
f. Berikan terapi sesuai indikasi jika perlu

1. Poli Umum
6. Unit Terkait 2. Layanan 24 jam
3. Poli PTM/lansia

7. Dokumen Form Asuhan Keperawatan


terkait
8. Riwayat ISI PERUBAHAN NO. REVISI TANGGAL REVISI
perubahan
dokumen

Dilarang mengcopy naskah tanpa seizin WMM Puskesmas Kecamatan Tamansari

Anda mungkin juga menyukai