Anda di halaman 1dari 4

DERMATOFITOSIS

No Dokumen :

:
SOP
Tanggal terbit :

No Dokumen : 1 /2
Disahkan Oleh Kepala UPT
UPT PUSKESMAS Puskesmas Pasundan

PASUNDAN H.ElinMuslih,S.Sos,MSi
NIP.19590506 198003 1 005
Dermatofitosis adalah infeksi jamur dermatofita yang memiliki
sifat mencernakan keratin di jaringan yang mengandung zat
1. Pengertian
tanduk, misalnya stratum korneum pada epidermis, rambut,
dan kuku.
Sebagai penerapan langkah-langkah dalam melakukan
2. Tujuan
diagnosa dan terapi Dermatofitosis

3. Kebijakan Dibawah Pengawasan dan Tanggung Jawab Dokter Puskesmas


Permenkes no. 5 tahun 2014 tentang Panduan Praktik Klinik
4. Referensi
bagi Dokter di Fasyankes Primer

5. Prosedur Alat dan bahan


1. Anamnesa
1.1 Pada sebagian besar infeksi dermatofita, pasien
datang dengan bercak merah bersisik yang gatal.
Adanya riwayat kontak dengan orang yang
mengalami dermatofitosis.
2. Pemeriksaan Klinis
2.1 Lesi berbentuk infiltrat eritematosa, berbatas tegas,
dengan bagian tepi yang lebih aktif daripada bagian
tengah, dan konfigurasi polisiklik.
2.2 Lesi dapat dijumpai di daerah kulit berambut
6. Langkah- terminal, berambut velus (glabrosa) dan kuku.
Langkah 3. Pemeriksaan Penunjang
3.1 Bila diperlukan, dapat dilakukan pemeriksaan
mikroskopis dengan KOH, akan ditemukan hifa
panjang dan artrospora.
4. Diagnosa
4.1 Dermatofitosis
5. Diagnosa Banding
5.1 TINEA KORPORIS
a. Dermatitis numularis.
b. Pytiriasis rosea.
c. Erythema annulare centrificum.
d. Granuloma annulare.
5.2 TINEA KRURIS
a. Candidiasis.
b. Dermatitis Intertrigo.
c. Eritrasma.
5.3 TINEA PEDIS
a. Hiperhidrosis.
b. Dermatitis kontak.
c. Dyshidrotic eczema.
5.4 TINEA MANUM
a. Dermatitis kontak iritan
b. Psoriasis
5.5 TINEA FASIALIS
a. Dermatitis seboroik
b. Dermatitis kontak
6. Terapi
6.1 Griseofulvin dapat diberikan dengan dosis 0,5-1 g
untuk orang dewasa dan 0,25 0,5 g untuk anak-
anak sehari atau 10-25 mg/kgBB/hari, terbagi
dalam 2 dosis.
6.2 Ketokonazol: 200 mg/hari
Pasien datang

Anamnesa

Pasien di lakukan
pemeriksan fisik

Di lakukan
pemeriksaan

7. Bagan Alir
Menegakkan
diagnosis

Penatalaksanaan
therapy dan eduksi

Rujuk bila perlu

Mencatat di buku
register

8. Hal-hal Yang
Perlu
Diperhatikan
9. Unit Terkait Bp umum,pustu

10. Dokumen
Rekam medik
Terkait
Tanggal mulai
11. Rekaman No Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan
Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai